Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
RILIS BIZ

RS MH Thamrin Cileungsi dan PT Universal Agri Bisnisindo Gelar Simulasi Penanganan Kecelakaan Kerja

Kompas.com - 10/12/2023, 12:34 WIB
Sri Noviyanti

Editor

KOMPAS.com - Rumah Sakit MH Thamrin Cileungsi—anggota Radjak Hospital—bekerja sama dengan PT Universal Agri Bisnisindo (De Heus), menggelar simulasi penanganan korban kecelakaan kerja, pada Kamis (7/12/2023).

Simulasi dilakukan untuk memberikan pelatihan bagi karyawan jika sewaktu-waktu terjadi insiden kecelakaan kerja.

Simulasi diawali dengan skenario seorang karyawan mengalami kecelakaan jatuh pada saat turun dari tangga vertikal di perusahaan yang memproduksi pakan ternak itu.

Tim Tanggap Darurat perusahaan segera bertindak cepat melakukan pertolongan pertama dan eskalasi komunikasi darurat yang salah satunya menghubungi RS MH Thamrin Cileungsi sebagai rumah sakit yang bertindak sebagai trauma center.

Tim medis RS MH Thamrin Cileungsi yang datang bersama ambulance segera mengevakuasi korban ke RS MH Thamrin Cileungsi untuk penanganan lebih lanjut.

HSE Manager PT Universal Agri Bisnisindo Arie menyatakan, simulasi tanggap darurat seperti ini merupakan agenda rutin tahunan yang dilaksanakan perusahaan.

RS MH Thamrin Cileungsi merupakan Trauma Center. Hal ini dikarenakan RS tersebut telah memiliki sarana prasarana serta sumber daya medis dan nonmedis yang cukup lengkap. Dok RS MH Thamrin Cileungsi RS MH Thamrin Cileungsi merupakan Trauma Center. Hal ini dikarenakan RS tersebut telah memiliki sarana prasarana serta sumber daya medis dan nonmedis yang cukup lengkap.

“Tujuannnya adalah untuk evaluasi sejauh mana kesiapan Tim Tanggap Darurat dalam menghadapi situasi darurat, seperti kecelakaan kerja. Rencananya ke depan, kegiatan-kegiatan seperti ini akan terus kami selenggarakan dengan bekerja sama dengan instansi terkait,” jelasnya dalam rilis yang diterima Kompas.com, Minggu (10/12/2023).

Sementara itu, HRGA Operation Lead West Java PT Universal Agri Bisnisindo Marsan Matsahri menambahkan, dipilihmya RS MH Thamrin Cileungsi sebagai mitra dalam simulasi yang dilakukan pihaknya, tidak terlepas dari kerja sama baik yang telah terjalin selama ini.

“Dalam hal pelayanan kesehatan karyawan, selama ini, kami telah bekerja sama baik dengan RS MH Thamrin Cileungsi,” jelasnya.

Direktur RS MH Thamrin Cileungsi Dr Mastika Talib MARS menjelaskan, salah satu keunggulan RS MH Thamrin Cileungsi adalah Trauma Center. Hal ini dikarenakan RS tersebut telah memiliki sarana prasarana serta sumber daya medis dan nonmedis yang cukup lengkap.

“Kami juga memiliki ambulance yang siap 24 jam untuk menjemput pasien yang memiliki kegawatdaruratan medik,” katanya.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Earn Smart
Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Whats New
Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Whats New
1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

Spend Smart
Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Whats New
Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Whats New
Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Whats New
BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Whats New
Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Whats New
Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Whats New
Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Whats New
Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Whats New
Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Whats New
Berapa Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai Kemenkeu?

Berapa Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai Kemenkeu?

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com