Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Orang Indonesia Hobi Karaoke, Advance Digitals Genjot Penjualan Speaker

Kompas.com - 13/12/2023, 22:12 WIB
Tri Purna Jaya,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

LAMPUNG, KOMPAS.com - Kultur masyarakat Indonesia yang hobi karaoke menjadi pemicu Advance Digitals menggenjot penjualan speaker aktif.

Sales & Marketing Director Advance Digitals, Teddy Tjan membenarkan kultur tersebut menjadi "faktor x" meningkatnya penjualan speaker produsen alat elektronik tersebut.

Menurutd ia, berdasarkan data riset semua lapisan masyarakat di Indonesia sangat hobi bernyanyi. Dan speaker aktif sudah seperti menjadi kebutuhan hiburan hingga ke tingkat rumah tangga.

Baca juga: Dipicu Diskon, Penjualan Eceran Meningkat hingga November 2023

"Orang Indonesia itu memang hobi bernyanyi, dari kalangan atas sampai bawah, dari Aceh sampai Papua hobi karaoke," kata Teddy saat ditemui di Retail Gathering Advance Digitals 2023 di Ballroom Saphire Hotel Grand Mercure, Rabu (13/12/2023).

Namun, tidak semua lapisan masyarakat mampu membeli produk speaker aktif untuk memenuhi kebutuhan hiburan tersebut.

Sehingga, Advance Digitals berusaha memberikan alternatif produk speaker aktif yang harganya bisa dijangkau masyarakat.

Teddy mengatakan, produk speaker yang dimiliki Advance Digitals sudah masuk dalam urutan nomor 2 di Top Brand pada kategori Bluetooth dan aktif speaker.

Menurut dia, lini produk speaker ini juga memperhatikan sisi ekonomis dengan mengusung prinsip "affordable yet shopisticated".

"(Produk) yang mahal memang banyak, tetapi keunggulan kita kualitas bagus harga terjangkau. Masih ada produk kita yang dibawah Rp 2 juta tetapi kualitas bisa diadu," klaimnya.

Baca juga: Apindo Sebut 72 Persen Pelaku Usaha Mengalami Perlambatan Penjualan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bank Mandiri: Suku Bunga Acuan Belum Akan Turun dalam Waktu Dekat

Bank Mandiri: Suku Bunga Acuan Belum Akan Turun dalam Waktu Dekat

Whats New
Freeport Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3-S2, Simak Persyaratannya

Freeport Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3-S2, Simak Persyaratannya

Work Smart
Pemerintah Tetapkan 16 PSN Baru, Pelaksanaannya Disebut Tak Butuh APBN

Pemerintah Tetapkan 16 PSN Baru, Pelaksanaannya Disebut Tak Butuh APBN

Whats New
Kominfo Kembali Buka Pendaftaran Startup Studio Indonesia, Ini Syaratnya

Kominfo Kembali Buka Pendaftaran Startup Studio Indonesia, Ini Syaratnya

Whats New
41 PSN Senilai Rp 544 Triliun Dikebut Rampung 2024, Ini Kendala Pembangunannya

41 PSN Senilai Rp 544 Triliun Dikebut Rampung 2024, Ini Kendala Pembangunannya

Whats New
Bangun Smelter, Tahun Ini ADMR Alokasikan Capex hingga 250 Juta Dollar AS

Bangun Smelter, Tahun Ini ADMR Alokasikan Capex hingga 250 Juta Dollar AS

Whats New
Simak, 6 Tips Menjaga 'Work Life Balance'

Simak, 6 Tips Menjaga "Work Life Balance"

Work Smart
Haji Khusus dan Haji Furoda, Apa Bedanya?

Haji Khusus dan Haji Furoda, Apa Bedanya?

Whats New
Potensi Ekonomi Syariah Besar, BSI Gelar Pameran Produk Halal

Potensi Ekonomi Syariah Besar, BSI Gelar Pameran Produk Halal

Whats New
AXA Mandiri Lakukan Penyesuaian Premi Imbas dari Tingginya Inflasi Medis

AXA Mandiri Lakukan Penyesuaian Premi Imbas dari Tingginya Inflasi Medis

Whats New
Program Ternak Kambing Perah di DIY untuk Atasi Stunting dan Tingkatkan Ekonomi Warga

Program Ternak Kambing Perah di DIY untuk Atasi Stunting dan Tingkatkan Ekonomi Warga

Whats New
Menteri ESDM: Keberadaan Migas Tetap Penting di Tengah Transisi Energi

Menteri ESDM: Keberadaan Migas Tetap Penting di Tengah Transisi Energi

Whats New
Kinerja 'Paylater Multifinance' Tetap 'Moncer' di Tengah Gempuran Produk Perbankan

Kinerja "Paylater Multifinance" Tetap "Moncer" di Tengah Gempuran Produk Perbankan

Whats New
Kian Bertambah, Jumlah Investor Kripto di Indonesia Tembus 19,75 Juta

Kian Bertambah, Jumlah Investor Kripto di Indonesia Tembus 19,75 Juta

Whats New
Erick Thohir Resmikan Antara Heritage, Jadi Ikon Destinasi Wisata Sejarah dan Jurnalisme

Erick Thohir Resmikan Antara Heritage, Jadi Ikon Destinasi Wisata Sejarah dan Jurnalisme

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com