Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cerita Bos Garuda soal Sewa Pesawat yang Terlalu Mahal

Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setiaputra menilai harga sewa pesawat yang diterima saat ini lebih mahal ketimbang pada umumnya. Oleh karenanya, ia berencana melakukan diskusi dengan lessor terkait rencana renegoisasi kontrak sewa pesawat.

"Kondisi Covid-19 memungkinkan kita rekonstruksi sewa menyewa pesawat ini. Kita menenggarai bahwa harga sewa kita terlalu tinggi," ujarnya dalam rapat dengar pendapat virtual Komisi VI DPR RI, Rabu (29/4/2020).

Lebih lanjut, Irfan menyebutkan salah satu contoh jenis pesawat yang membebani anggaran keuangan Garuda adalah Boeing 777. Setiap bulannya Garuda harus membayar sewa sebesar 1,6 juta dollar AS  atau setara Rp 25 miliar (asumsi kurs Rp 15.500).

Padahal, harga sewa pesawat Boeing 777 di pasaran saat ini ialah 800.000 dollar AS per unit setiap bulannya.

"Kita punya 10 unit, jadi basically bayar 2 kali lipat dari harga market," katanya.

Selain itu, Irfan juga berencana mengembalikan unit pesawat jenis Bombardier CJR-100 yang sudah tidak bisa terbang lagi dan saat ini hanya dikandangkan saja atau grounded.

Untuk mengandangkan pesawat jenis tersebut, Garuda perlu mengeluarkan biaya sebesar 50 juta dollar AS setiap tahunnya.

"Ini waktu terbaik negosiasi sewa pesawat kita, kita minta pesawat tersebut diambil aja. Kita punya fleet dan konfigurasi lebih pas," tutur Irfan.

Langkah-langkah renegoisasi dilakukan oleh Garuda guna menyiasasti pembayaran utang sebesar 500 juta dollar AS yang akan jatuh tempo pada Juni 2020.

"Kita mau relaksasi keuangan, karena kita ini punya sedikit masalah, Juni ini jatuh tempo 500 juta dollar AS," ucap Irfan.

https://money.kompas.com/read/2020/04/29/143500126/cerita-bos-garuda-soal-sewa-pesawat-yang-terlalu-mahal

Terkini Lainnya

IHSG Diperkirakan Melemah Hari Ini, Simak Anlisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Diperkirakan Melemah Hari Ini, Simak Anlisis dan Rekomendasi Sahamnya

Whats New
5 Cara Tarik Tunai DANA di Alfamart, IndoMaret, dan ATM

5 Cara Tarik Tunai DANA di Alfamart, IndoMaret, dan ATM

Spend Smart
Hari Buruh dan Refleksi Ketimpangan Gender

Hari Buruh dan Refleksi Ketimpangan Gender

Whats New
Punya Aset Rp 224,66 Triliun, LPS Siap Jamin Klaim Simpanan Bank Tutup

Punya Aset Rp 224,66 Triliun, LPS Siap Jamin Klaim Simpanan Bank Tutup

Whats New
Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Whats New
Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Spend Smart
3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

Earn Smart
[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

Whats New
Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Whats New
Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi 'Feeder' bagi Malaysia dan Singapura

Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi "Feeder" bagi Malaysia dan Singapura

Whats New
Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke