Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Erick Thohir Akan "Sulap" Perum PFN Jadi Lembaga Pembiayaan Film

Dia ingin menyulap Perum Produksi Film Negara (PFN) menjadi lembaga pembiayaan film dan konten di Tanah Air.

“Kita tidak mau menjadi menara gading dan pesaing industri. PFN kita enggak mau, dengan kondisi perfilman Indonesia saat ini, industri konten lagi berat karena Covid, bioskop tutup. PFN sedang kami ubah jadi lembaga pembiayaan film dan konten. Sebab, kalau PFN-nya juga bikin film, ya sama aja bohong,” ujar Erick saat memberi sambutan dalam Rapat Kerja Nasional HIPMI 2021, Jumat (5/3/2021).

Dalam menjalankan bisnis model yang baru, Mantan bos Inter Milan ini ingin PFN bersinergi dengan perusahaan pelat merah lainnya. Salah satu contohnya dengan Telkom.

“Tapi sinergisitas PFN sendiri harus didukung oleh BUMN lainnya, contohnya Telkom. Karena sekarang eranya sudah Netflix, Disney Hotstar. Media juga berubah, radio berubah, ada club house,” kata dia.

Dia juga telah memerintahkan direksi PFN untuk menggandeng para komunitas pembuat film dan konten yang ada di Indonesia.

“Tapi ada market-nya, distribusinya dan pembeliaannya Telkom, karena kalau tidak, enggak balik modal itu semua. 10 kali bikin film, 9 gagal, 1 untung. Mana ada bank yang mau biayaain. Nah hal-hal ini coba kita insurance dengan ekspansi pasar, infrastruktur yang ada di Telkom dan Telkomsel,” ungkap dia.

https://money.kompas.com/read/2021/03/05/171612226/erick-thohir-akan-sulap-perum-pfn-jadi-lembaga-pembiayaan-film

Terkini Lainnya

Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Whats New
Adu Kinerja Keuangan Bank BUMN per Kuartal I 2024

Adu Kinerja Keuangan Bank BUMN per Kuartal I 2024

Whats New
Setelah Investasi di Indonesia, Microsoft Umumkan Bakal Buka Pusat Data Baru di Thailand

Setelah Investasi di Indonesia, Microsoft Umumkan Bakal Buka Pusat Data Baru di Thailand

Whats New
Emiten Persewaan Forklift SMIL Raup Penjualan Rp 97,5 Miliar pada Kuartal I 2024

Emiten Persewaan Forklift SMIL Raup Penjualan Rp 97,5 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
BNI Danai Akusisi PLTB Sidrap Senilai Rp 1,76 Triliun

BNI Danai Akusisi PLTB Sidrap Senilai Rp 1,76 Triliun

Whats New
Soroti Kinerja Sektor Furnitur, Menperin: Masih di Bawah Target

Soroti Kinerja Sektor Furnitur, Menperin: Masih di Bawah Target

Whats New
Harga Jagung Turun di Sumbawa, Presiden Jokowi: Hilirisasi Jadi Kunci Stabilkan Harga

Harga Jagung Turun di Sumbawa, Presiden Jokowi: Hilirisasi Jadi Kunci Stabilkan Harga

Whats New
IHSG Ditutup Merosot 1,61 Persen, Rupiah Perkasa

IHSG Ditutup Merosot 1,61 Persen, Rupiah Perkasa

Whats New
Emiten TPIA Milik Prajogo Pangestu Rugi Rp 539 Miliar pada Kuartal I 2024, Ini Sebabnya

Emiten TPIA Milik Prajogo Pangestu Rugi Rp 539 Miliar pada Kuartal I 2024, Ini Sebabnya

Whats New
BI Beberkan 3 Faktor Keberhasilan Indonesia Mengelola Sukuk

BI Beberkan 3 Faktor Keberhasilan Indonesia Mengelola Sukuk

Whats New
Pertemuan Tingkat Menteri OECD Dimulai, Menko Airlangga Bertemu Sekjen Cormann

Pertemuan Tingkat Menteri OECD Dimulai, Menko Airlangga Bertemu Sekjen Cormann

Whats New
Induk Usaha Blibli Cetak Pendapatan Bersih Rp 3,9 Triliun pada Kuartal I 2024

Induk Usaha Blibli Cetak Pendapatan Bersih Rp 3,9 Triliun pada Kuartal I 2024

Whats New
Kembali ke Aturan Semula, Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi

Kembali ke Aturan Semula, Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi

Whats New
Cek Tagihan Listrik secara Online, Ini Caranya

Cek Tagihan Listrik secara Online, Ini Caranya

Work Smart
Harga Beras Alami Deflasi Setelah 8 Bulan Berturut-turut Inflasi

Harga Beras Alami Deflasi Setelah 8 Bulan Berturut-turut Inflasi

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke