Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

BPJS Kesehatan Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3-S1 Semua Jurusan

BPJS Kesehatan membuka rekrutmen Pegawai Tidak Tetap (PTT) yang akan ditempatkan di wilayah Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, Gorontalo, dan Maluku Utara. Rekrutmen tersebut diumumkan melalui akun resmi Instagram BPJS Kesehatan, @bpjskesehatan_ri.

"Untuk kalian yang sedang mencari pekerjaan, yuk segera mendaftar," tulis BPJS Kesehatan di akun reami Instagramnya, Minggu (3/10/2021).

"Kalian bisa lihat syarat dan ketentuan serta informasi penting lainnya di infografis yaa. Pendaftaran dibuka dari tanggal 2-5 Oktober 2021," sambung BPJS Kesehatan.

Bagi yang tertarik dan ingin melamar lowongan kerja BPJS Kesehatan tersebut, cek dulu syaratnya sebagai berikut:

Saat mendaftar lowongan kerja BPJS Kesehatan, calon pelamar diminta untuk mengunggah swafoto (selfie) di feed Instragam dengan menunjukkan aplikasi Mobile JKN di smartphone disertai tulisan caption (keterangan) "Bersama BPJS Kesehatan Mengabdi untuk Negeri".

Kemudian, saat mengunggah foto, para pelamar juga harus mencantumkan keterangan hastag #MengabdiBersamaBPJSKesehatan. Para pelamar juga wajib mengikuti (follow) serta melakukan menandai (tag) akun Instagram BPJS Kesehatan.

"Segala proses rekrutmen ini tidak memungut biaya apapun, jadi kalian berhati-hati ya terhadap penipuan mengatasnamakan BPJS Kesehatan," tulis BPJS Kesehatan.

Adapun pendaftaran rekrutmen tersebut dimulai sejak 2 Oktober dan akan berakhir 5 Oktober 2021. Pendaftaran lowongan kerja BPJS Keseharan klik di sini.

https://money.kompas.com/read/2021/10/03/072223726/bpjs-kesehatan-buka-lowongan-kerja-untuk-lulusan-d3-s1-semua-jurusan

Terkini Lainnya

Era Suku Bunga Tinggi, Jago Syariah Buka Kemungkinan Penyesuaian Bagi Hasil Deposito

Era Suku Bunga Tinggi, Jago Syariah Buka Kemungkinan Penyesuaian Bagi Hasil Deposito

Whats New
Bank Neo Commerce Tunjuk Eri Budiono Jadi Dirut Baru

Bank Neo Commerce Tunjuk Eri Budiono Jadi Dirut Baru

Whats New
Soal Laba Bank, Ekonom: Masih Tumbuh di Bawah 5 Persen Sudah Sangat Baik

Soal Laba Bank, Ekonom: Masih Tumbuh di Bawah 5 Persen Sudah Sangat Baik

Whats New
Menperin Bantah Investasi Apple di Indonesia Batal

Menperin Bantah Investasi Apple di Indonesia Batal

Whats New
Jago Syariah Jajaki Kerja Sama dengan Fintech Lending

Jago Syariah Jajaki Kerja Sama dengan Fintech Lending

Whats New
Kolaborasi Es Krim Aice dan Teguk, Total Investasi Rp 700 Miliar

Kolaborasi Es Krim Aice dan Teguk, Total Investasi Rp 700 Miliar

Whats New
OJK: Pendapatan Premi di Sektor Asuransi Capai Rp 87,53 Triliun Per Maret 2024

OJK: Pendapatan Premi di Sektor Asuransi Capai Rp 87,53 Triliun Per Maret 2024

Whats New
Sudah Dibuka, Ini Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 67

Sudah Dibuka, Ini Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 67

Whats New
Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Mendag Minta Jastiper Patuhi Aturan

Barang Bawaan dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Mendag Minta Jastiper Patuhi Aturan

Whats New
Pasca-Lebaran, Kereta Cepat Whoosh Jadi 48 Perjalanan dengan Tarif mulai Rp 150.000

Pasca-Lebaran, Kereta Cepat Whoosh Jadi 48 Perjalanan dengan Tarif mulai Rp 150.000

Whats New
Bagaimana Aturan Perlintasan Kereta Api di Indonesia? Ini Penjelasan KAI

Bagaimana Aturan Perlintasan Kereta Api di Indonesia? Ini Penjelasan KAI

Whats New
Penempatan di IKN, Pemerintah Buka Formasi 14.114 CPNS dan 57.529 PPPK

Penempatan di IKN, Pemerintah Buka Formasi 14.114 CPNS dan 57.529 PPPK

Whats New
Daftar 8 Instansi yang Buka Lowongan CPNS 2024 Lewat Sekolah Kedinasan

Daftar 8 Instansi yang Buka Lowongan CPNS 2024 Lewat Sekolah Kedinasan

Whats New
Harga Emas Terbaru 4 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 4 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Mendag Sebut Rumah Potong Hewan Wajib Punya Sertifikat Halal Oktober 2024

Mendag Sebut Rumah Potong Hewan Wajib Punya Sertifikat Halal Oktober 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke