Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ratusan Kendaraan Terjebak Banjir di Thamrin

Kompas.com - 17/01/2013, 09:24 WIB
Siti Khoirunisa

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Banjir yang mengguyur Jakarta sejak Kamis (17/1/2012) dini hari menyebabkan ruas Jalan Thamrin banjir. Bahkan, batas trotoar dan jalan hampir tidak terlihat. Ratusan pekerja yang berniat ke arah Thamrin terpaksa menghentikan kendaraan di tengah jalan akibat genangan air yang kian meninggi.

Menurut pantauan Kompas.com, banjir mulai terjadi depan Wisma Mandiri. Genangan air kian meninggi hingga lutut orang dewasa. Sejumlah motor yang nekat menerobos banjir pun mogok.

Lainnya terpaksa mendorong untuk menghindari kerusakan pada motor. Ada pula pengendara yang sengaja berhenti di tengah jalan atau menepikan motornya di beberapa pintu masuk perkantoran sekitar Thamrin.

Seperti dilakukan Lala (30), karyawati di sebuah perusahaan di kawasan Harmoni. Ia berhenti di depan Kementerian Agama karena khawatir motornya mogok jika memaksa melanjutkan perjalanan. "Ya, daripada mogok, mending minggir dulu deh. Mau balik pulang juga sama aja, nggak bisa. Banjir juga," katanya.

Saat berita ini ditulis, hujan sudah mulai reda. Namun, genangan air tetap tinggi, bahkan kini melebar hingga depan Hotel Sari Pan Pacific.

Sembari menunggu genangan air surut, para orang mengabadikan suasana dengan ponsel masing-masing. Pengendara yang nekat menerjang banjir menjadi tontonan bagi mereka yang terjebak. Mereka menunggu apakah si pengendara berhasil melewati banjir atau mogok di tengah jalan. Tak sedikit pengendara yang terpeleset saat menerjang banjir.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Penyaluran Kredit Ultra Mikro Capai Rp 617,9 Triliun di Kuartal I-2024

    Penyaluran Kredit Ultra Mikro Capai Rp 617,9 Triliun di Kuartal I-2024

    Whats New
    Bayar Klaim Simpanan 10 BPR Bangkrut, LPS Kucurkan Rp 237 Miliar per April 2024

    Bayar Klaim Simpanan 10 BPR Bangkrut, LPS Kucurkan Rp 237 Miliar per April 2024

    Whats New
    [POPULER MONEY] Mendag Zulhas: Warung Madura Boleh Buka 24 Jam | KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai, Imbas Boikot

    [POPULER MONEY] Mendag Zulhas: Warung Madura Boleh Buka 24 Jam | KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai, Imbas Boikot

    Whats New
    Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

    Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

    Spend Smart
    Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

    Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

    Spend Smart
    Cara Tukar Uang Rusak di Bank Indonesia dan Syaratnya

    Cara Tukar Uang Rusak di Bank Indonesia dan Syaratnya

    Spend Smart
    Lelang 7 Seri SUN, Pemerintah Kantongi Rp 21,5 Triliun

    Lelang 7 Seri SUN, Pemerintah Kantongi Rp 21,5 Triliun

    Whats New
    Indosat Catat Laba Rp 1,29 Triliun di Kuartal I-2024

    Indosat Catat Laba Rp 1,29 Triliun di Kuartal I-2024

    Whats New
    Adira Finance Cetak Laba Bersih Rp 432 Miliar pada Kuartal I-2024

    Adira Finance Cetak Laba Bersih Rp 432 Miliar pada Kuartal I-2024

    Whats New
    Inaplas Dukung Pemerintah Atasi Polusi Sampah Plastik

    Inaplas Dukung Pemerintah Atasi Polusi Sampah Plastik

    Whats New
    Program Pemberdayaan Daerah Gambut di Bengkalis oleh PT KPI Mampu Tingkatkan Pendapatan Masyarakat

    Program Pemberdayaan Daerah Gambut di Bengkalis oleh PT KPI Mampu Tingkatkan Pendapatan Masyarakat

    Whats New
    Astra Internasional Bakal Tebar Dividen Rp 17 Triliun, Simak Rinciannya

    Astra Internasional Bakal Tebar Dividen Rp 17 Triliun, Simak Rinciannya

    Whats New
    Emiten Nikel IFSH Catat Penjualan Rp 170 Miliar di Kuartal I 2024

    Emiten Nikel IFSH Catat Penjualan Rp 170 Miliar di Kuartal I 2024

    Whats New
    Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

    Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

    Whats New
    Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

    Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

    Whats New
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com