Erik Meijer, Direktur Pemasaran bahkan baru tahu pengunduran diri Emir hari ini. Dia pun mengaku sangat kaget dengan keputusan Emir tersebut. "Saya belum ketemu, belum sempet ngobrol juga, saya juga kaget," ujar Erik saat diwawancarai di Kantor Kementerian BUMN, Jakarta, Kamis (11/12/2014).
Dia mengatakan, kabar mundurnya Emir baru sampai ke dua hari ini. Itu pun kata dia, diberitahu oleh pegawai Garuda saat berada di Makassar. "Iya baru tahu hari ini, saya dari Ambon terus ke Makassar, terus dikasih tahu sama orang Garuda, katanya dari media," kata dia.
Bagi Erik, Emirsyah adalah dirut yang mampu membuat Garuda berprestasi di kancah dunia. Bahkan, Erik juga memuji bosnya itu sebagai orang yang mampu menyelamatkan Garuda dari jurang kebangkrutan.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.