Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Negara dengan Anggaran Pertahanan Tertinggi di Dunia, Apa Saja?

Kompas.com - 30/04/2019, 15:17 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

STOCKHOLM, KOMPAS.com - Stockholm International Peace Research Institute (SIPRI) melaporkan, total belanja pertahanan global naik menjadi 1,882 triliun dollar AS pada tahun 2018 lalu. Ini mencerminkan peningkatan sebesar 2,7 persen dibandingkan pada 2017.

Berdasarkan laporan resmi yang dirilis SIPRI, Selasa (30/4/2019), 5 negara dengan anggaran pertahanan tertinggi di dunia adalah Amerika Serikat, China, Arab Saudi, India, dan Perancis. Kelima negara tersebut menyumbang 60 persen total anggaran pertahanan global.

"Anggaran pertahanan AS meningkat untuk pertama kalinya sejak 2010, sementara anggaran pertahanan China tumbuh selama 24 tahun berturut-turut," tulis SIPRI.

Baca juga: Jokowi Sebut Minimnya Anggaran Pertahanan Disiasati dengan Investasi Alutsista

Dalam laporannya, SIPRI menyatakan total belanja pertahanan global naik selama dua tahun berturut-turut pada 2018. Angkanya pun mencapai level tertinggi sejak tahun 1988.

"Anggaran (pertahanan) global kini lebih tinggi 76 persen dibandingkan level terendah pasca Perang Dingin pada tahun 1998," jelas SIPRI.

Nan Tian, periset di program SIPRI Arms and Military Expenditure (AMEX) menyatakan, AS dan China saja menyumbang separuh anggaran pertahanan global.

"Tingginya anggaran pertahanan dunia pada 2018 khususnya merupakan hasil dari peningkatan signifikan anggaran oleh dua negara tersebut," jelas Nan.

Berikut ini adalah 10 negara dengan anggaran pertahanan tertinggi di dunia berdasarkan laporan teranyar SIPRI.

1. Amerika Serikat

Anggaran pertahanan 2018: 649 miliar dollar AS atau setara sekira Rp 9.254 triliun

2. China

Anggaran pertahanan 2018: 250 miliar dollar AS atau setara sekira Rp 3.564 triliun

3. Arab Saudi

Anggaran pertahanan 2018: 67,6 miliar dollar AS atau setara sekira Rp 963,2 triliun

4. India

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penerimaan Pajak Konsumsi Terkontraksi 16,1 Persen

Penerimaan Pajak Konsumsi Terkontraksi 16,1 Persen

Whats New
Catat, 7 Strategi Punya Rumah untuk Milenial dan Gen Z

Catat, 7 Strategi Punya Rumah untuk Milenial dan Gen Z

Earn Smart
Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Earn Smart
Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Whats New
Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Whats New
1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

Spend Smart
Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Whats New
Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Whats New
Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Whats New
BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Whats New
Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Whats New
Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Whats New
Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Whats New
Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com