Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BJ Habibie dan Susi Pudjiastuti, Sosok Paling Dikagumi di Indonesia Versi YouGov

Kompas.com - 19/07/2019, 14:27 WIB
Sherly Puspita,
Ana Shofiana Syatiri

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Presiden Republik Indonesia Ketiga BJ Habibie dan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti menjadi pria dan wanita paling di kagumi di Indonesia menurut survei yang dilakukan YouGov.

Berdasarkan hasil survei yang dirilis dalam situs yougov.co.uk pada Kamis (18/7/2019), BJ Habibie mendapatkan skor sebanyak 15,19 persen. Angka ini mengalahkan Presiden Joko Widodo yang hanya mendapatkan skor 14,12 persen untuk kategori pria paling dikagumi di Indonesia.

Sedangkan Sri Pudjiastuti mendapatkan skor 16,41 persen dan mengalahkan jurnalis Najwa Shihab.

Dalam situs tersebut dituliskan, pada Desember 2018, YouGov mengumpulkan nominasi terbuka dari panelis di 41 negara, dengan bertanya kepada mereka mengenai siapakah orang-orang di dunia yang paling dikagumi.

Baca juga: Inilah Daftar Orang-orang Paling Dikagumi di Dunia...

Nominasi ini kemudian digunakan untuk menyusun daftar 20 pria dan 20 wanita yang menerima nominasi terbanyak dan dinominasikan di setidaknya empat negara.

Daftar 10 tokoh lokal populer ditambahkan ke daftar masing-masing negara.

"Dalam kerja lapangan yang dilakukan dari Maret hingga Juni kami menggunakan daftar ini untuk melakukan jajak pendapat di masing-masing 41 negara yang mengajukan dua pertanyaan, yaitu mengenai siapa orang yang Anda kagumi di negara Anda, dan siapa orang dari berbagai negara yang Anda kagumi," isi informasi dalam situs tersebut.

Baca juga: Bill Gates Paling Dikagumi Sedunia, Indonesia Siapa?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Tak Lagi Khawatir Lupa Bawa Uang Tunai Berbelanja di Kawasan Wisata Samosir

Whats New
Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Spend Smart
3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

Earn Smart
[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

Whats New
Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Whats New
Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi 'Feeder' bagi Malaysia dan Singapura

Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi "Feeder" bagi Malaysia dan Singapura

Whats New
Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Whats New
Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Whats New
Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Whats New
Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada  Kuartal I 2024

Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada Kuartal I 2024

Whats New
Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com