Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Founder Bukalapak Siapkan Jutaan Dollar AS untuk Suntik Startup, Ini Syaratnya

Kompas.com - 13/05/2020, 18:17 WIB
Erlangga Djumena

Editor

Sumber

JAKARTA, KOMPAS.com - Founder Bukalapak Achmad Zaky kini bukan saja sebagai pengusaha di bidang e-commerce, tetapi kini Zaki mendirikan Init 6, sebuah founding patner untuk para startup Tanah Air.

Zaky mengungkapkan bahwa saat ini dirinya dan Founder Bukalapak lain mendirikan Init 6 untuk memberikan investasi kepada para startup.

Bukan saja e-commerce yang bisa disuntik dana oleh Init 6, tetapi juga startup di sektor lain.

"Saya bisa kasih 50.000 dollar AS sampai 20 juta dollar AS ke startup," ungkap dia dalam Instagram Live dengan Adita Irawati, Stafsus Komunikasi Menteri Perhubungan, Rabu (13/5/2020).

Baca juga: Ada Dua Startup Unicorn Tolak Jadi Mitra Kartu Prakerja

Dia mengatakan, pihaknya juga membuka para investor untuk menaruh uangnya dalam membantu para startup Tanah Air.

"Saat ini kami sudah invetasi di Eduka System, dan ada dua startup lagi yang saya sedang proses untuk invest," urainya.

Zaki menjelaskan, pihaknya memberikan syarat khusus untuk startup yang ingin disuntik dana oleh Init 6. Yakni, cakupannya mesti nasional, founder yang tangguh, memiliki inovasi yang tidak mudah ditiru.

"Terpenting memang foundernya, kalau idenya bagus tapi foundernya tidak tangguh sama saja tidak akan besar," terang dia.

Baca juga: Melihat Sepak Terjang Achmad Zaky Mendirikan Bukalapak

Dia mengatakan bahwa paska Covid-19, akan bermunculan startup-startup yang tangguh dan bisa menjadi besar seperti Bukalapak atau Gojek. "Startup yang hebat itu lahir dari kesulitan," ujar dia. (Azis Husaini)

Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul Achmad Zaky siapkan duit US$ 50.000-US$ 20 juta untuk startup, ini syaratnya..

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Earn Smart
Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Whats New
Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Whats New
Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Whats New
Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Whats New
IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

Whats New
Mengintip 'Virtual Assistant,' Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Mengintip "Virtual Assistant," Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Work Smart
Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Whats New
Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Whats New
Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Whats New
Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Whats New
Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Work Smart
Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan 'Smart City' di Indonesia

Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan "Smart City" di Indonesia

Whats New
Harga Emas Terbaru 18 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 18 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Saat Sri Mulyani Panjat Truk Kontainer yang Bawa Barang Impor di Pelabuhan Tanjung Priok...

Saat Sri Mulyani Panjat Truk Kontainer yang Bawa Barang Impor di Pelabuhan Tanjung Priok...

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com