Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siap-siap, Tahun 2021 Harga Bitcoin Makin Bersinar

Kompas.com - 04/01/2021, 14:05 WIB
Kiki Safitri,
Bambang P. Jatmiko

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Setelah harga Bitcoin (btc) kembali pecah rekor, tembus 33.000 dollar AS per btc atau sekitar Rp 457 juta (kurs Rp 13.865 per dollar AS), harga btc berpeluang kembali meroket di tahun 2021.

Business Development Managar Triv Jordan Simanjuntak mengatakan, penyebab kenaikan harga Bitcoin, karena investor besar yang kemungkinan sudah merealisasikan keuntungan, akan kembali masuk ke pasar Bitcoin.

"Menurut saya harga Bitcoin masih akan terus naik di tahun 2021, dan saya proyeksikan harga Bitcoin bisa mencapai 55.000 dollar AS per btc (Rp 762 juta)," ungkap Jordan kepada Kompas.com, Senin (4/1/2021).

Baca juga: Ingin Investasi Bitcoin? Pahami Risiko-risiko Berikut

Sebagai informasi sepanjang tahun 2020, harga bitcoin sudah mengalami kenaikan sebanyak tiga kali lipat. Kenaikan harga btc bahkan terjadi di tengah kejatuhan pasar saham karena pandemi Covid-19.

Menurut Jordan, kenaikn harga btc juga dupicu oleh kebijakn moneter The Fed yang terus menekan suku bunga tetal rendah hingga tahun 2023.

"Kebijakan The Fed tersebut membuat pelaku pasar banyak memilih Bitcoin untuk dijadikan tempat menaruh dana investasi. Pilihan investasi yang menarik jadi sedikit, saham masih naik, emas sudah turun trennya, dan keliatan para miliarder malah mengalihkan dana dari emas untuk masuk ke Bitcoin," tambahnya.

Di sisi lain, ia berpendapat saat ini sudah mulai banyak institusi yang mulai masuk untuk berinvestasi Bitcoin. Dia bilang, bagi investor yang ingin berinveatasi btc, ada baiknya memulai dari sekarang dengan Dollar Cost Averaging atau beli secara teratur.

"Saran saya bagi investor yang ingin masuk masih sangat baik untuk masuk sekarang dengan membeli secara teratur daripada beli sekaligus banyak. Sebaliknya, investor yang ingin menjual juga harus disiplin pada target yang dia tentukan," tegas dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Harga Bahan Pokok Sabtu 11 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Harga Bahan Pokok Sabtu 11 Mei 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Daging Sapi Murni

Whats New
Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Pembinaan Berkelanjutan Sampoerna Diapresiasi Stafsus Presiden dan Kemenkop UKM

Whats New
Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Sanksi Menanti Pejabat Kemenhub yang Viral Usai Ajak Youtuber Korea Mampir ke Hotel

Whats New
[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

[POPULER MONEY] Buntut Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan | Intip Tawaran 250 Merek Waralaba di Pameran Franchise Kemayoran

Whats New
Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Cukupkah Ekonomi Tumbuh 5,11 Persen?

Whats New
3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

3 Cara Blokir Kartu ATM BRI, Bisa lewat HP

Whats New
Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Singapore Airlines Group Pesan 1.000 Ton Bahan Bakar Berkelanjutan dari Neste

Whats New
10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

10 Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat HP Antiribet

Spend Smart
Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Cara Transfer Pulsa Telkomsel dan Biayanya

Spend Smart
Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Pertamina Tegaskan Tetap Salurkan Pertalite kepada Masyarakat

Whats New
Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Jumlah Kantor Cabang Bank Menyusut pada Awal 2024

Whats New
Viral Video Pejabat Kemenhub Ajak Youtuber Korea ke Hotel, Menhub Minta Kasus Diusut

Viral Video Pejabat Kemenhub Ajak Youtuber Korea ke Hotel, Menhub Minta Kasus Diusut

Whats New
Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli dan Pembagiannya

Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli dan Pembagiannya

Earn Smart
Apa yang Dimaksud dengan Persamaan Dasar Akuntansi?

Apa yang Dimaksud dengan Persamaan Dasar Akuntansi?

Earn Smart
Kredit Pintar Catat Pertumbuhan Pinjaman 3,40 Persen di Sumut, Didominasi Kota Medan

Kredit Pintar Catat Pertumbuhan Pinjaman 3,40 Persen di Sumut, Didominasi Kota Medan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com