Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak, Begini Cara Pesan Tiket Bus Damri

Kompas.com - 07/05/2022, 15:10 WIB
Fika Nurul Ulya,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bus DAMRI bisa menjadi pilihan untuk kembali ke Ibu Kota usai merayakan Hari Raya Idul Fitri di kampung halaman.

Pasalnya, sarana transportasi publik milik pemerintah (BUMN) ini menjadi salah satu yang menyiapkan penyelenggaraan mudik selama periode Angkutan Hari Raya Idul Fitri 1443 H.

Plt. Corporate Secretary DAMRI, Siti Inda Suri mengatakan, DAMRI akan menyediakan 460 armada bus. DAMRI juga menyediakan 8.715 perjalanan saat beroperasi pada sepuluh hari sebelum hingga sepuluh hari sesudah Lebaran.

Baca juga: ASDP Tak Layani Pembelian Tiket Offline, Ini Cara Memesan Tiket Ferry Secara Online

“DAMRI mengerahkan 460 armada bus yang telah melalui serangkaian proses rampcheck yang dialokasikan untuk mudik lebaran,” kata Siti beberapa waktu lalu.

Oleh karena itu, kamu perlu mengetahui cara membeli dan memesan tiket bus DAMRI. Dikutip dari website resmi DAMRI, pembelian tiket dapat dilakukan secara online maupun offline. Pembelian di loket tidak ada pembatasan jumlah pembelian tiket.

Pembelian tiket secara offline dilakukan di loket resmi DAMRI. Sementara pembelian tiket online melalui DAMRI Apps, website penjualan tiket DAMRI tiket.damri.co.id, maupun channel resmi yang bekerja sama dengan DAMRI.

"Untuk pembelian via DAMRI Apps maupun website tiket DAMRI, maksimal jumlah pembelian adalah 4 (empat) tiket per transaksi," sebut DAMRI, Sabtu (7/5/2022).

Baca juga: Tiket Kereta Api Arus Balik Masih Tersedia mulai Keberangkatan 9 Mei

Pesan tiket Damri melalu aplikasi

Berikut ini cara memesan tiket bus DAMRI melalui DAMRI Apps.

1. Buka aplikasi DAMRI Apps yang sudah kamu unduh,

2. Pesan tiket dengan mengisi kolom yang tersedia, meliputi asal kota, kota tujuan, tanggal keberangkatan, dan jumlah tiket,

3. Klik "Cari Tiket",

4. Pilih tiket dan jadwal keberangkatan yang kamu mau dari list yang tersedia,

5. Konfirmasi pesanan, dan lakukan pembayaran.

Pesan tiket Damri via situs

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kekhawatiran Inflasi Mencuat, Wall Street Berakhir di Zona Merah

Kekhawatiran Inflasi Mencuat, Wall Street Berakhir di Zona Merah

Whats New
Ada Hujan Lebat, Kecepatan Whoosh Turun hingga 40 Km/Jam, Perjalanan Terlambat

Ada Hujan Lebat, Kecepatan Whoosh Turun hingga 40 Km/Jam, Perjalanan Terlambat

Whats New
BTN Buka Kemungkinan Lebarkan Bisnis ke Timor Leste

BTN Buka Kemungkinan Lebarkan Bisnis ke Timor Leste

Whats New
[POPULER MONEY] Respons Bulog soal Program Makan Siang Gratis Butuh 6,7 Ton Beras Per Tahun | Iuran Pariwisata Bisa Bikin Tiket Pesawat Makin Mahal

[POPULER MONEY] Respons Bulog soal Program Makan Siang Gratis Butuh 6,7 Ton Beras Per Tahun | Iuran Pariwisata Bisa Bikin Tiket Pesawat Makin Mahal

Whats New
KCIC Minta Maaf Jadwal Whoosh Terlambat Gara-gara Hujan Lebat

KCIC Minta Maaf Jadwal Whoosh Terlambat Gara-gara Hujan Lebat

Whats New
Cara Pinjam Uang di Rp 5 Juta di Pegadaian, Bunga, dan Syaratnya

Cara Pinjam Uang di Rp 5 Juta di Pegadaian, Bunga, dan Syaratnya

Earn Smart
Kemenkeu Akui Pelemahan Rupiah dan Kenaikan Imbal Hasil Berdampak ke Beban Utang Pemerintah

Kemenkeu Akui Pelemahan Rupiah dan Kenaikan Imbal Hasil Berdampak ke Beban Utang Pemerintah

Whats New
Prudential Laporkan Premi Baru Tumbuh 15 Persen pada 2023

Prudential Laporkan Premi Baru Tumbuh 15 Persen pada 2023

Whats New
Bulog Siap Pasok Kebutuhan Pangan di IKN

Bulog Siap Pasok Kebutuhan Pangan di IKN

Whats New
Pintu Perkuat Ekosistem Ethereum di Infonesia

Pintu Perkuat Ekosistem Ethereum di Infonesia

Whats New
BTN Syariah Cetak Laba Bersih Rp 164,1 Miliar pada Kuartal I 2024

BTN Syariah Cetak Laba Bersih Rp 164,1 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Pegadaian Bukukan Laba Bersih Rp 1,4 Triliun pada Kuartal I 2024

Pegadaian Bukukan Laba Bersih Rp 1,4 Triliun pada Kuartal I 2024

Whats New
Program Makan Siang Gratis Butuh 6,7 Ton Beras Per Tahun, Bulog Tunggu Arahan Pemerintah

Program Makan Siang Gratis Butuh 6,7 Ton Beras Per Tahun, Bulog Tunggu Arahan Pemerintah

Whats New
BTN Cetak Laba Bersih Rp 860 Miliar pada Kuartal I 2024

BTN Cetak Laba Bersih Rp 860 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah dari Sawah Hasil Teknologi Padi China

Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah dari Sawah Hasil Teknologi Padi China

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com