Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daikin Buka Banyak Lowongan Kerja, Simak Posisi dan Persyaratannya

Kompas.com - 14/09/2022, 19:46 WIB
Nur Jamal Shaid

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kabar baik bagi Anda yang sedang mencari lowongan pekerjaanPT Daikin Airconditioning Indonesia membuka lowongan kerja untuk lulusan D3 hingga S1 dari beberapa jurusan.  

Dilansir dari laman resminya, Rabu (14/9/2022), terdapat beberapa posisi yang tersedia pada lowongan kerja PT Daikin Airconditioning Indonesia kali ini. Di antaranya posisi Project Sales, Developer Account, Finance, SAP Manager, Web Developer, AUB, Maintenance Admin, hingga Service Coordinator. 

Sebagai informasi, PT Daikin Airconditioning didirikan pada Juni 2012 dan menjadi bagian dari Daikin Global untuk menyediakan produk-produk berkualitas dunia dan melayani pasar Indonesia dengan beragam kebutuhan pelanggan.

Baca juga: Erick Thohir Ajak Perusahaan dan Karyawan BUMN Beralih ke Kendaraan Listrik

 

Saat ini, PT Daikin Airconditioning Indonesia memiliki jaringan distribusi 14 cabang di kota Tangerang, Bekasi, Bandung, Semarang, Yogyakarta, Surabaya, Denpasar, Makassar, Palembang, Pekanbaru, Medan, Manado, Batam, lebih dari 1,200 dealer dan lebih dari 500 titik service di Indonesia. 

Berikut posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan dalam lowongan kerja PT Daikin Airconditioning Indonesia sebagaimana dikutip dari laman resminya. 

1. Lowongan kerja Project Sales

 

Deskripsi pekerjaan:

  • Jual AC Daikin ke Dealer Engineering sesuai target.
  • Membentuk dan menjalin hubungan baik antara Daikin dan Dealer Teknik.
  • Memberikan informasi tentang aktivitas penjualan (harga, diskon, ketersediaan unit, dan jadwal pengiriman).
  • Membuat laporan bulanan setiap bulan.

Kualifikasi:

  • Pendidikan S1 Teknik.
  • Memiliki minat sebagai Sales Engineer.
  • Berorientasi pada target.
  • Bisa mengemudikan kendaraan.
  • Kemampuan komunikasi bahas inggris yang baik adalah nilai tambah.
  • Keterampilan yang kuat dalam excel dan power point.

Lokasi: Batam, Tangerang

Baca juga: BCA: Pengumuman Pembaruan Biaya Transaksi BCA Mobile adalah Aksi Penipuan

2. Lowongan kerja Developer Account

Deskripsi pekerjaan:

  • Membentuk atau menjalin hubungan yang baik antara perusahaan dengan developer.
  • Membina dan memupuk hubungan yang baik antara perusahaan dengan developer.
  • Menjual unit AC Daikin kepada developer dalam skala yang besar.
  • Memberikan segala informasi mengenai produk AC Daikin.
  • Membuat laporan aktivitas setiap bulannya.

Kualifikasi:

  • Pendidikan S1 Semua jurusan, Fresh graduate diutamakan jurusan Teknik Mesin atau Engineering.
  • Memiliki Ketrampilan menggunakan Komputer Microsoft Office (Word, Excel dan Power Point) dan presentasi.

Lokasi: HQ Sudirman

3. Lowongan kerja Finance

Deskripsi pekerjaan:

  • Melaksanakan proses pelunasan (incoming process) di SAP untuk piutang pelanggan (khusus penjualan unit) sesuai dengan data penerimaan uang di virtual account Bank.
  • Mengirimkan laporan umur piutang (aging schedule) secara berkala setiap hari ke Manajemen.
  • Melakukan proses upload data pelanggan ke virtual account bank.
  • Melakukan monitoring atas pelaksanaan virtual account untuk pelunasan pelanggan dan menindaklanjuti masalah yang timbul dalam pelaksanaan penagihan pelanggan dengan menggunakan virtual account.
  • Membuat kertas kerja mutasi rekening penerimaan uang secara harian.
  • Filling document incoming payment beserta lampirannya.
  • Prepare bank report dan rekonsiliasi BCAV.

Kualifikasi:

  • Minimal pendidikan D3 Akuntansi pengalaman min 2 tahun di administrasi.
  • Mampu mengoperasikan komputer Microsoft Office.
  • Memiliki kemampuan dan ketrampilan Filling System dan mengerti SAP.
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris dan perpajakan.
  • Proffesional dalam bekerja.

Lokasi: HQ Sudirman

Baca juga: Sri Mulyani Usul Tambah Belanja Negara 2023 Rp 19,4 Triliun, untuk Apa Saja?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Whats New
BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Whats New
Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Whats New
Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Whats New
Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Whats New
Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Whats New
Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Whats New
Berapa Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai Kemenkeu?

Berapa Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai Kemenkeu?

Work Smart
Dukung 'Green Building', Mitsubishi Electric Komitmen Tingkatkan TKDN Produknya

Dukung "Green Building", Mitsubishi Electric Komitmen Tingkatkan TKDN Produknya

Whats New
Kemenhub Cabut Status 17 Bandara Internasional, Ini Alasannya

Kemenhub Cabut Status 17 Bandara Internasional, Ini Alasannya

Whats New
Kinerja Pegawai Bea Cukai 'Dirujak' Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Kinerja Pegawai Bea Cukai "Dirujak" Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Whats New
Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Whats New
Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Work Smart
Viral Mainan 'Influencer' Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Viral Mainan "Influencer" Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com