Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Riau dan Sumut Jadi Provinsi dengan Jalan Rusak Terbanyak di Sumatera

Kompas.com - 15/04/2023, 23:41 WIB
Muhammad Idris

Penulis

Jalan nasional

  • Rusak berat: 41 km (3,11 persen)
  • Rusak ringan: 135 km (10,14 persen)

Jalan provinsi

  • Rusak berat: 632 km (22,6 persen)
  • Rusak ringan: 440 km (15,74 persen)

Jalan kabupaten

  • Rusak berat: 4.239 km (24,51 persen)
  • Rusak ringan: 3.268 km (18,9 persen)

4. Provinsi Kepulauan Riau

Total panjang jalan nasional di Kepulauan Riau adalah 586 km, jalan provinsi 896 km, jalan kabupaten 3.137 km.

Jalan nasional

  • Rusak berat: 3 km (0,68 persen)
  • Rusak ringan: 5 km (0,94 persen)

Jalan provinsi

  • Rusak berat: 33 km (3,73 persen)
  • Rusak ringan: 154 km (17,18 persen)

Jalan kabupaten

  • Rusak berat: 1.036 km (33,03 persen)
  • Rusak ringan: 873 km (27,84 persen)

5. Provinsi Bangka Belitung

Total panjang jalan nasional di Bangka Belitung adalah 600 km, jalan provinsi 850 km, jalan kabupaten 3.525 km.

Jalan nasional

  • Rusak berat: 0,2 km (0,03 persen)
  • Rusak ringan: 3,17 km (0,53 persen)

Jalan provinsi

  • Rusak berat: 0 km (0 persen)
  • Rusak ringan: 35 km (4,12 persen)

Jalan kabupaten

  • Rusak berat: 402 km (11,43 persen)
  • Rusak ringan: 494 km (14,02 persen)

6. Provinsi Jambi

Total panjang jalan nasional di Jambi adalah 1.317 km, jalan provinsi 1.032 km, jalan kabupaten 9.485 km.

Jalan nasional

  • Rusak berat: 44 km (3,37 persen)
  • Rusak ringan: 41 km (3,18 persen)

Jalan provinsi

  • Rusak berat: 115 km (11,23 persen)
  • Rusak ringan: 134 km (13,02 persen)

Jalan kabupaten

  • Rusak berat: 2.166 km (22,84 persen)
  • Rusak ringan: 1.965 km (20,72 persen)

7. Provinsi Sumatera Barat

Total panjang jalan nasional di Sumatera Barat adalah 1.449 km, jalan provinsi 1.525 km, jalan kabupaten 15.975 km.

Jalan nasional

  • Rusak berat: 27 km (1,89 persen)
  • Rusak ringan: 82 km (5,7 persen)

Jalan provinsi

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com