Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jokowi Minta Perbaikan Jalan Rusak Berat di Lampung Diambil Alih Pemerintah Pusat

Kompas.com - 05/05/2023, 16:13 WIB
Muhammad Idris

Penulis

  • Baik: 33,28 persen (430,06 km)
  • Sedang: 60,61 persen (783,20 km)
  • Rusak ringan: 4,38 persen (56,58 km)
  • Rusak berat: 1,73 persen (22,37 km)

Jalan provinsi (1.693,27 km)

  • Baik: 64,45 persen (1.091,24 km)
  • Sedang: 11,60 persen (196,40 km)
  • Rusak ringan: 14,14 persen (239,44 km)
  • Rusak berat: 9,81 persen (166,20 km)

Jalan kabupaten (14.669 km)

  • Baik: 33,80 persen (4.958,94 km)
  • Sedang: 21,36 persen (3.133,54 km)
  • Rusak ringan: 27,06 persen (3.969,96 km)
  • Rusak berat: 17,77 persen (2.607.07 km)

Baca juga: Jadi Sumber Polemik Riau dan Sumbar, Apa Itu Pajak Air Permukaan?

Perbandingan dengan daerah tetangga

Sejatinya kerusakan jalan yang terjadi di Lampung tak jauh berbeda dengan daerah-daerah tetangganya di Pulau Sumatera.

Kondisi jalanan di tetangga terdekatnya di sisi Barat, Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), juga bernasib sama. Status jalan kabupaten yang rusak parah di Sumsel mencapai 17,89 persen atau sepanjang 2.459 km, lalu kerusakan ringan mencapai 18,05 persen atau 2.481 km.

Sementara di Jambi, jalan kabupaten dengan status rusak berat mencapai 22,84 persen atau 2.166 km dan rusak ringan 20,72 persen atau 2.619 km.

Untuk jalan kabupaten di Bengkulu, status jalan dengan rusak parah adalah 14,58 persen atau 865,97 km dan jalan rusak ringan 29,55 persen atau 1.755 km.

Baca juga: Info Pelabuhan Gilimanuk Bali, Jadwal Kapal, dan Harga Tiket

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com