Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Info Saldo Minimal BRI Simpedes Terbaru

Kompas.com - 12/10/2023, 11:45 WIB
Muhammad Idris

Penulis

KOMPAS.com - Berapa saldo minimal ATM BRI Simpedes? Pertanyaan seputar saldo minimal BRI Simpedes barangkali cukup sering ditanyakan para nasabah bank pelat merah ini.

Sebagai informasi, saldo minimal atau biasa dikenal dengan saldo mengendap adalah ketentuan jumlah minimal saldo dana yang harus ada di rekening tabungan. Yang mana setiap bank memiliki aturan yang berbeda-beda mengenal hal tersebut.

Bahkan ada beberapa bank yang mengenakan pinalti berupa denda apabila saldo milik nasabah berada di bawah saldo minimalnya. Namun yang pasti, jumlah saldo minimal bisa berbeda-beda pada setiap jenis tabungan.

Apabila saldo mengendap dibiarkan terlalu lama karena pemilik rekening jarang melakukan transaksi, saldo mengendap akan terus berkurang karena terpotong biaya amdin bulanan.

Saldo mengendap akan terus berkurang nominalnya, bahkan menjadi minus. Kondisi ini disebut dengan rekening dormant atau rekening tidur.

Baca juga: Perbedaan BritAma dan Simpedes, Lebih Baik Mana?

Saldo minimal BRI Simpedes

Mengutip laman resmi Bank BRI, minimal saldo BRI Simpedes yang berlaku saat ini adalah Rp 50.000. BRI Simpedes minimal saldo ini sama dengan tabungan BritAma yang juga menetapkan batas saldo mengendap Rp 50.000.

Untuk diketahui saja, Simpedes bersama dengan BritAma adalah tabungan BRI dengan nasabah paling banyak. Simpedes sendiri memiliki keunggulan dari sisi biaya admin bulanan yang ringan.

Biaya administrasi bulanan Simpedes adalah Rp 5.500. Setoran awalnya pun cukup ringan yakni sebesar Rp 100.000, di mana nasabah sudah bisa mendapatkan kartu ATM dan akses ke mobile banking BRImo.

Minimal saldo BRI Simpedes dan tabungan lain

Yang harus dipahami, BRI Simpedes minimal saldo berbeda dengan tabungan lainnya meski banknya sama. Misalnya saja, minimal saldo BRI Simpedes beda dengan TabunganKu, BritAma, hingga Junio.

Baca juga: Syarat Buka Rekening BRI Simpedes, Setoran Awal, dan Biaya Bulanan

Saldo minimal BRI Simpedes sama dengan BritAma yakni Rp 50.000.Muhammad Idris/Money.kompas.com Saldo minimal BRI Simpedes sama dengan BritAma yakni Rp 50.000.

Berikut rincian saldo mengendap dari tabungan-tabungan di Bank BRI:

1. BritAma

BritAma adalah produk tabungan yang paling umum di Bank BRI, di mana nasabah bisa mendapatkan kartu debit dan layanan BRImo untuk kemudahan berbagai macam transaksi. Saldo minimum BritAma adalah Rp 50.000 alias sama dengan saldo minimal BRI Simpedes.

2. BritAma Bisnis

BritAma bisnis adalah tabungan yang diprioritaskan untuk nasabah bisnis dengan layanan tambahan informasi mutasi transaksi yang lebih mendetail dibandingkan BritAma untuk mendukung bisnis. Saldo minimalnya adalah Rp 50.000.

3. BritAma X

BritAmaX merupakan produk tabungan dengan desain kartu debit khusus yang untuk anak muda. Saldo minimal tabungan ini adalah Rp 50.000 atau masih sama dengan saldo minimal BRI Simpedes.

4. Tabunganku

Produk Tabunganku merupakan produk tabungan untuk masyarakat yang belum terjangkau akses perbankan. Itu sebabnya, TabunganKu tidak mengenakan biaya admin, untuk saldo minimalnya juga cukup rendah hanya Rp 20.000.

5. Junio

BritAma Junio adalah produk tabungan BRI yang diperuntukan untuk anak atau mereka yang belum memiliki kartu identitas berupa KTP. Untuk saldo minimal ditahan untuk tabungan Junio adalah Rp 50.000.

Baca juga: 7 Keuntungan Tabungan BRI Simpedes

Keunggulan Simpedes

Mengutip laman resmi BRI, berikut ini beberapa keunggulan dari membuka tabungan Simpedes:

  • Jaringan yang tersebar luas di seluruh Indonesia dan terhubung secara On Line
  • Peluang besar untuk memenangkan hadiah, total Milyaran Rupiah
  • Dilengkapi dengan BRI Card (Kartu BRI) yang berfungsi sebagai Kartu ATM dan Kartu Debit dengan fitur transaksi yang lengkap.
  • Pembukaan Rekening Tabungan Simpedes BRI yang mudah dan praktis, di seluruh unit kerja BRI.
  • Jumlah dan frekuensi setor dan ambil tidak dibatasi, sepanjang memenuhi ketentuan yang berlaku.

Jadi berapa saldo minimal ATM BRI Simpedes? Jawabannya adalah Rp 50.000. Semoga informasi seputar saldo minimal BRI Simpedes bermanfaat.

Saldo minimal BRI Simpedes cukup bersaing, di mana Bank BRI menetapkan minimal saldo BRI Simpedes Rp 50.000.Muhammad Idris/Money.kompas.com Saldo minimal BRI Simpedes cukup bersaing, di mana Bank BRI menetapkan minimal saldo BRI Simpedes Rp 50.000.

Baca juga: Info Bunga BRI Simpedes dan Perhitungannya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Wall Street Variatif, Nasdaq Menguat ke Level Tertinggi

Wall Street Variatif, Nasdaq Menguat ke Level Tertinggi

Whats New
Total Keterlambatan Penerbangan Haji Capai 32 Jam, Kemenag Tegur Garuda

Total Keterlambatan Penerbangan Haji Capai 32 Jam, Kemenag Tegur Garuda

Whats New
Punya Peta Jalan, Industri BPR Hadapi 3 Tantangan Struktural

Punya Peta Jalan, Industri BPR Hadapi 3 Tantangan Struktural

Whats New
Kemenperin Bantah Kemendag soal Terbitkan 'Pertek' Lamban,: Paling Lama 5 Hari

Kemenperin Bantah Kemendag soal Terbitkan "Pertek" Lamban,: Paling Lama 5 Hari

Whats New
[POPULER MONEY] Cara Cek Formasi CPNS 2024 di SSCASN | Prabowo soal Anggaran Makan Siang Gratis

[POPULER MONEY] Cara Cek Formasi CPNS 2024 di SSCASN | Prabowo soal Anggaran Makan Siang Gratis

Whats New
Insiden Pesawat Haji Terbakar, Bos Garuda: 'Confirm' Disebabkan Internal 'Engine'

Insiden Pesawat Haji Terbakar, Bos Garuda: "Confirm" Disebabkan Internal "Engine"

Whats New
Cara Bayar Shopee lewat ATM BRI dan BRImo dengan Mudah

Cara Bayar Shopee lewat ATM BRI dan BRImo dengan Mudah

Spend Smart
Apa yang Dimaksud dengan Inflasi dan Deflasi?

Apa yang Dimaksud dengan Inflasi dan Deflasi?

Earn Smart
Gampang Cara Cek Mutasi Rekening lewat myBCA

Gampang Cara Cek Mutasi Rekening lewat myBCA

Spend Smart
Penurunan Yield Obligasi Tenor 10 Tahun Indonesia Berpotensi Tertahan

Penurunan Yield Obligasi Tenor 10 Tahun Indonesia Berpotensi Tertahan

Whats New
Gaji ke-13 untuk Pensiunan Cair Mulai 3 Juni 2024

Gaji ke-13 untuk Pensiunan Cair Mulai 3 Juni 2024

Whats New
Masuk ke Beberapa Indeks Saham Syariah, Elnusa Terus Tingkatkan Transparansi Kinerja

Masuk ke Beberapa Indeks Saham Syariah, Elnusa Terus Tingkatkan Transparansi Kinerja

Whats New
Pesawat Haji Boeing 747-400 Di-'grounded' Pasca-insiden Terbakar, Garuda Siapkan 2 Armada Pengganti

Pesawat Haji Boeing 747-400 Di-"grounded" Pasca-insiden Terbakar, Garuda Siapkan 2 Armada Pengganti

Whats New
ASDP Terus Tingkatkan Peran Perempuan pada Posisi Tertinggi Manajemen

ASDP Terus Tingkatkan Peran Perempuan pada Posisi Tertinggi Manajemen

Whats New
Jaga Loyalitas Pelanggan, Pemilik Bisnis Online Bisa Pakai Strategi IYU

Jaga Loyalitas Pelanggan, Pemilik Bisnis Online Bisa Pakai Strategi IYU

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com