Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lowongan Kerja Yamaha Indonesia untuk Lulusan SMA-S1, Simak Persyaratannya

Kompas.com - 19/06/2024, 19:51 WIB
Nur Jamal Shaid

Penulis

7. Public Relation Staff

Persyaratan:

  • S1 Public Relation / Jurnalistik
  • Memiliki pengalaman & kemampuan dalam membuat press release
  • Memiliki pengalaman, kemampuan & kreativitas dalam membuat konsep aktivitas Public Relation
  • Bersedia melakukan perjalanan luar kota baik weekday maupun weekend
  • Memiliki determinasi yang tinggi, komunikasi serta inisiatif yang baik dalam bekerja untuk berkontribusi kepada seluruh tim
  • Aktif berbahasa Inggris
  • Lebih disukai yang pernah bekerja di industri otomotif maupun Public Relation Agency
  • Memiliki SIM C dan dapat mengendarai sepeda motor

8. Data Center & Cloud Operation Staff

Persyaratan:

  • S1 Teknologi Informasi
  • Memiliki pengetahuan mendalam tentang Microsoft Server & Linux
  • Memiliki pengalaman dalam VMware vSphere / vCenter, alat migrasi VM
  • Memiliki pengalaman dalam mengelola sistem penyimpanan skala besar seperti SAN, Hyper Converged System
  • Memiliki pengalaman dalam Layanan Cloud
  • Memiliki pemahaman tentang infrastruktur TI mendasar secara keseluruhan termasuk jaringan dan keamanan
  • Memiliki pengalaman kontrol / manajemen vendor
  • Memiliki keterampilan negosiasi kontrak layanan

9. IT Infrastucture Supervisor

Persyaratan:

  • S1 Teknologi Informasi
  • Memiliki pengetahuan yang kuat untuk meneliti teknologi baru dan memberikan rekomendasi penggunaan dalam organisasi
  • Memiliki kemampuan untuk melakukan banyak tugas dan menetapkan/menindaklanjuti prioritas permintaan pengguna dengan arah terbatas
  • Memiliki pengetahuan yang kuat tentang praktik terbaik Manajemen Layanan TI termasuk ITIL termasuk Manajemen Perubahan
  • Memiliki pengetahuan yang kuat tentang teknik jaringan

Baca juga: Rupiah Menguat, tetapi Masih di Atas Rp 16.300 per Dollar AS

10. Purchase Quality Staff

Persyaratan:

  • S1 Teknik Industri
  • Memiliki kemampuan komunikasi & analisa yang baik
  • Memiliki kemampuan negosiasi
  • Diutamakan yang fasih berbahasa Inggris
  • Wajib bisa mengendarai mobil manual & memiliki sim A
  • Penempatan : Karawang - Jawa Barat

11. Area Service Development

Persyaratan:

  • S1 Teknik Mesin / Elektro
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Memiliki kemampuan analisa & perencanaan yang baik
  • Memiliki ketertarikan yang tinggi pada bidang otomotif roda 2
  • Fasih berbahasa Inggris yang baik
  • Diutamakan yang memiliki SIM A & C serta lancar mengendarai mobil manual

12. Area Part Development

Persyaratan:

  • S1 Manajemen / Teknik Industri
  • Fasih berbahasa Inggris
  • Mampu mengoperasikan Ms. Office (Excel, access, Power Point)
  • Memiliki kemampuan analisa & komunikasi yang baik
  • Diutamakan yang memiliki pengetahuan teknik sepeda motor
  • Memahami konsep marketing & bisnis serta mampu bernegosiasi
  • Diutamakan yang terbiasa melakukan presentasi / membawakan training
  • Memiliki SIM A & C (serta mahir mengendarai mobil manual & sepeda motor

13. Area Marketing Development

Persyaratan:

  • S1 Teknik Industri
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Memiliki kemampuan perencanaan & analisa yang baik
  • Terbiasa bekerja dengan target
  • Memiliki minat yang kuat pada bidang otomotif roda 2
  • Memiliki kemampuan Bhs. Inggris yang baik
  • Wajib memiliki SIM A & mampu mengendarai mobil manual

14. Retail Business Officer

Persyaratan:

  • S1 Ekonomi / Teknik Mesin / Teknik Industri
  • Menguasai Ms. Office
  • Menguasai Bahasa Inggris
  • Memiliki pemahaman mengenai marketing & bisnis
  • Mampu membuat konsep & analisa marketing
  • Mampu merancang & eksekusi aktivitas promosi
  • Diutamakan yang memiliki pengetahuan pengolahan data statistik
  • Penempatan : Jakarta Pusat, Bogor & Tangerang

Baca juga: Ekonom: Pelemahan Rupiah Pengaruhi Laju Pertumbuhan Pasar Saham

15. Community Coordinator

Persyaratan:

  • S1 Ekonomi, Management, Komunikasi, Teknik Industri, Teknik Mesin
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Menyukai dunia otomotif roda 2
  • Diutamakan yang senang berkumpul dengan komunitas

16. Retail Business Officer

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com