Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sambut Ramadhan, Gojek Tambah Jumlah Merchant GoMart dan Gandeng Bulog

Kompas.com - 11/03/2021, 15:00 WIB
Elsa Catriana,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Menjelang bulan Ramadhan, semua masyarakat memiliki berbagai persiapan untuk menyambutnya.

Begitupun dengan berbagai perusahaan yang memiliki layanan pengantaran makanan dan minuman seperti Gojek.

Head of Groceries Gojek Tarun Agarwal mengatakan, pihaknya melalui layanan GoMart, layanan yang membantu para penggunanya berbelanja dari toko atau merchant secara digital, sudah menyiapkan sederet rencana untuk persiapan menjelang Ramadhan.

"Kami sudah menambahkan jumlah merchant baru yang sudah bekerja sama dengan kami dan baru-baru ini kami sudah menambahkan Lottemart serta Foodhal sebagai partner kami untuk opsi tambahan bagi pengguna kami dalam berbelanja," ujarnya saat wawancara eksklusif bersama Kompas.com, Kamis (11/3/2021).

Baca juga: Ini Strategi Gojek Genjot Layanan GoMart di 2021

Selain itu, Gojek sudah bekerja sama dengan salah satu perusahaan milik pemerintah (BUMN) Perum Bulog dalam menyediakan opsi pilihan produk-produk pangan.

Di samping itu, Gojek juga sudah menambahkan jumlah barang per unit atau SKU yang lebih spesifik serta beragam promo menarik.

Menurut Tarun, lantaran masih dalam pandeni Covid-19, masyarakat masih tetap memilih di rumah daripada harus berkegiatan di luar rumah selama Ramadhan tahun ini.

"Jadi mereka akan lebih memilih untuk masak di rumah saja daripada harus bukber (buka bersama) di luar. Untuk itu kami kira, perlu untuk menambahkan jumlah merchant dan SKU produk yang lebih spesifik," ucap Tarun.

Baca juga: Dikabarkan Merger, Tokopedia Bantah, Gojek Bungkam

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Luhut Minta Penyelesaian Lahan di IKN Tak Rugikan Masyarakat

Luhut Minta Penyelesaian Lahan di IKN Tak Rugikan Masyarakat

Whats New
Prudential Indonesia Rilis Produk Asuransi Kesehatan PRUWell, Simak Manfaatnya

Prudential Indonesia Rilis Produk Asuransi Kesehatan PRUWell, Simak Manfaatnya

Whats New
Kunjungi IKN, Luhut Optimistis Pembangunan Capai 80 Persen pada Agustus 2024

Kunjungi IKN, Luhut Optimistis Pembangunan Capai 80 Persen pada Agustus 2024

Whats New
Wamendes PDTT: Urgensi Transmigrasi dan Dukungan Anggaran Perlu Ditingkatkan

Wamendes PDTT: Urgensi Transmigrasi dan Dukungan Anggaran Perlu Ditingkatkan

Whats New
IDSurvey Tunjuk Suko Basuki sebagai Komisaris Independen

IDSurvey Tunjuk Suko Basuki sebagai Komisaris Independen

Whats New
Tingginya Inflasi Medis Tidak Hanya Terjadi di Indonesia

Tingginya Inflasi Medis Tidak Hanya Terjadi di Indonesia

Whats New
Tutup Pabrik, Bata Akui Kesulitan Hadapi Perubahan Perilaku Belanja Konsumen

Tutup Pabrik, Bata Akui Kesulitan Hadapi Perubahan Perilaku Belanja Konsumen

Whats New
Kecelakaan KA Pandalungan dan Mobil Sebabkan Perjalanan KA Terlambat, Penumpang Dapat Kompensasi

Kecelakaan KA Pandalungan dan Mobil Sebabkan Perjalanan KA Terlambat, Penumpang Dapat Kompensasi

Whats New
Hari Apresiasi Seller Tokopedia, GNET Raih Posisi Pertama di Kategori Pertukangan

Hari Apresiasi Seller Tokopedia, GNET Raih Posisi Pertama di Kategori Pertukangan

Rilis
Waskita Karya Bakal Jadi Anak Usaha Hutama Karya pada September 2024

Waskita Karya Bakal Jadi Anak Usaha Hutama Karya pada September 2024

Whats New
Menko Airlangga: Pertumbuhan Ekonomi RI Kuartal I-2024 Tertinggi sejak 2015

Menko Airlangga: Pertumbuhan Ekonomi RI Kuartal I-2024 Tertinggi sejak 2015

Whats New
IHSG dan Rupiah Ditutup Melemah

IHSG dan Rupiah Ditutup Melemah

Whats New
Mobil Tertabrak KA Pandalungan, KAI Sampaikan Belasungkawa

Mobil Tertabrak KA Pandalungan, KAI Sampaikan Belasungkawa

Whats New
Pabrik Tutup, Bata Janji Beri Hak-hak Karyawan Sesuai Aturan

Pabrik Tutup, Bata Janji Beri Hak-hak Karyawan Sesuai Aturan

Whats New
Meski Ada Momen Ramadhan dan Pemilu, Konsumsi Rumah Tangga Dinilai Tidak Tumbuh Maksimal

Meski Ada Momen Ramadhan dan Pemilu, Konsumsi Rumah Tangga Dinilai Tidak Tumbuh Maksimal

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com