Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Cara Beli Tiket MotoGP Mandalika di Livin' by Mandiri

Kompas.com - 11/01/2022, 20:15 WIB
Rully R. Ramli,
Akhdi Martin Pratama

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Penjualan tiket MotoGP Mandalika yang akan berlangsung pada 18 Maret hingga 20 Maret 2022 sudah mulai dilakukan di berbagai kanal online maupun offline.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk turut memfasilitasi masyarakat untuk melakukan pembelian tiket MotoGP Mandalika, melalui aplikasi andalannya Livin' by Mandiri.

Direktur Information Technology Bank Mandiri Timothy Utama mengatakan, langkah itu diambil perseroan untuk menghadirkan kemudahan bagi nasabah untuk memperoleh tiket nonton MotoGP Mandalika.

Baca juga: MotoGP 2022 Terancam Omicron, Sandiaga Uno: The Show Must Go On

Menurutnya, perhelatan MotoGP 2022 yang digelar di Mandalika juga menjadi momentum pemulihan ekonomi lokal khususnya sektor pariwisata di Indonesia yang sempat terdampak pandemi Covid-19.

“Coba bayangkan, ekonomi akan berputar mulai dari beli tiket, bayar akomodasi dan transportasi, F&B, belum lagi penjualan souvenirs. Sudah sepatutnya ini kita dukung," kata dia, dalam keterangannya, Selasa (11/1/2022).

"Karena itu kita sediakan channel untuk pembelian tiket termasuk infrastruktur pembayaran melalui merchant-merchant Bank Mandiri di sana,” tambahnya.

Baca juga: 90 Persen Kamar Hotel Terisi untuk MotoGP, Sandiaga Uno Beri Opsi Glamping

Nasabah Bank Mandiri, lanjut Tim kini sudah dapat melakukan pemesanan sampai dengan pembayaran tiket secara langsung di Livin' by Mandiri dengan logo kuning.

Tim menjelaskan, nasabah yang ingin mendapatkan tiket MotoGP, dapat masuk ke halaman Promo dan memilih ‘Hanya di Livin’ by Mandiri’, pilih tiket MotoGP sesuai yang diinginkan, lalu bayar dengan metode transfer melalui Virtual Account Bank Mandiri.

"Bank Mandiri juga akan membuka penawaran tiket MotoGP Mandalika 2022 dengan harga khusus," ucapnya.

Baca juga: Intip Persiapan Bandara Lombok Sambut MotoGP 2022 di Mandalika

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pendapatan Usaha Garuda Indonesia Tumbuh 18 Persen di Kuartal I-2024

Pendapatan Usaha Garuda Indonesia Tumbuh 18 Persen di Kuartal I-2024

Whats New
Kuartal I-2024, Emiten Sawit Sumber Tani Agung Resources Cetak Pertumbuhan Laba Bersih 43,8 Persen

Kuartal I-2024, Emiten Sawit Sumber Tani Agung Resources Cetak Pertumbuhan Laba Bersih 43,8 Persen

Whats New
Pendaftaran CASN 2024, Instansi Diminta Segera Isi Rincian Formasi ASN

Pendaftaran CASN 2024, Instansi Diminta Segera Isi Rincian Formasi ASN

Whats New
Masuk Musim Panen, Bulog Serap 30.000 Ton Gabah Per Hari

Masuk Musim Panen, Bulog Serap 30.000 Ton Gabah Per Hari

Whats New
Pekerja Mau Sejahtera dan Naik Gaji, Tingkatkan Dulu Kompetensi...

Pekerja Mau Sejahtera dan Naik Gaji, Tingkatkan Dulu Kompetensi...

Whats New
Hindari Denda, Importir Harus Lapor Impor Barang Kiriman Hasil Perdagangan dengan Benar

Hindari Denda, Importir Harus Lapor Impor Barang Kiriman Hasil Perdagangan dengan Benar

Whats New
Pendaftaran Seleksi CASN Dibuka Mei 2024, Menpan-RB Minta Kementerian dan Pemda Percepat Input Formasi Kebutuhan ASN

Pendaftaran Seleksi CASN Dibuka Mei 2024, Menpan-RB Minta Kementerian dan Pemda Percepat Input Formasi Kebutuhan ASN

Whats New
IHSG Turun 0,84 Persen di Awal Sesi, Rupiah Bangkit

IHSG Turun 0,84 Persen di Awal Sesi, Rupiah Bangkit

Whats New
Harga Emas Terbaru 2 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 2 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Kamis 2 Mei 2024

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Kamis 2 Mei 2024

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Kamis 2 Mei 2024, Harga Jagung Tk Peternak Naik

Harga Bahan Pokok Kamis 2 Mei 2024, Harga Jagung Tk Peternak Naik

Whats New
CIMB Niaga Cetak Laba Sebelum Pajak Rp 2,2 Triliun pada Kuartal I-2024

CIMB Niaga Cetak Laba Sebelum Pajak Rp 2,2 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Rincian Tarif Listrik per kWh Berlaku Mei 2024

Rincian Tarif Listrik per kWh Berlaku Mei 2024

Whats New
Inflasi AS Sulit Dijinakkan, The Fed Pertahankan Suku Bunga

Inflasi AS Sulit Dijinakkan, The Fed Pertahankan Suku Bunga

Whats New
The Fed Tahan Suku Bunga, Mayoritas Saham di Wall Street Melemah

The Fed Tahan Suku Bunga, Mayoritas Saham di Wall Street Melemah

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com