Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

IHSG Bakal Menguat, Simak Rekomendasi Saham Hari Ini

Kompas.com - 22/09/2023, 08:40 WIB
Kiki Safitri,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diproyeksikan bergerak menguat pada Jumat (22/9/2023). Sebelumnya, IHSG pada penutupan Kamis (21/9/2023) berakhir di zona merah pada level 6.991,46 atau turun 0,29 persen (20,2 poin).

Founder WH Project William Hartanto mengatakan, hari ini IHSG berpeluang menguat, setelah sempat kembali ke dalam fase pengujian level 7.000. Ini artinya, IHSG hanya kembali ke area sideways 6.900 – 7.000. Sedangkan pegerakan IHSG cenderung mendekati resistance dan pada perdagangan kemarin terjadi penurunan nilai transaksi.

Sehingga arah IHSG masih menguat namun hanya memasuki fase pengujian kembali yang umumnya memang memakan waktu. Manfaatkan untuk buy on weakness jika Anda memiliki saham pilihan yang sedang terkoreksi.

“Secara teknikal, level 7.000 kembali memasuki fase pengujian. Menurut kami, pengujian ini bisa berhasil namun agak memakan waktu hingga pekan depan (akhir bulan September 2023) sebelum penguatan lanjutan. Kami memproyeksikan IHSG berpotensi bergerak mixed dengan kecenderungan menguat dalam range 6.900 – 7.077, kata William dalam analisisnya.

Baca juga: Mengekor Bursa Asia, IHSG Ditutup di Zona Merah, Bagaimana dengan Rupiah?

Senada, Analis BinaArtha Sekuritas Ivan Rosanova mengatakan, hari ini IHSG berpeluang menguat, dan mengikuti tren naik sebelumnya. Level support IHSG berada di 6.954, 6.930, 6.900 dan 6.855, sementara level resistennya di 7.058, 7.075 dan 7.118.

“IHSG diperkirakan akan melanjutkan tren naik sebelumnya dengan kenaikan menuju 7.058 apabila hari ini IHSG tidak jatuh di bawah 6.930. Berdasarkan indikator MACD, IHSG dalam kondisi netral,” kata Ivan.

Baca juga: The Fed Beri Sinyal Akan Naikkan Suku Bunga, Wall Street Ditutup Melemah


Adapun rekomendasi teknikal dari tiga perusahaan sekuritas, antara lain:

1. BinaArtha Sekuritas

ANTM rekomendasi speculative buy, support 1.770 , resistance 1.940 - 2.150, target 1.940.

ASII rekomendasi accumulative buy, support 5.900, resistance 6.400 - 7.150, target 5.900

BBCA rekomendasi buy on weakness, support 8.800, resistance 9.475 - 10.250, target 9.475.

2. WH Project

UNVR rekomendasi buy, support 3.525, resistance 3.800- 4.000.?

KEEN rekomendasi buy, support 970, resistance 1.100.?

ACES rekomendasi buy, support 780, resistance 875.?

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

Laba Bersih Astra International Rp 7,46 Triliun pada Kuartal I 2024

Laba Bersih Astra International Rp 7,46 Triliun pada Kuartal I 2024

Whats New
Bank Mandiri Raup Laba Bersih Rp 12,7 Triliun pada Kuartal I-2024

Bank Mandiri Raup Laba Bersih Rp 12,7 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Gelar RUPST, Astra Tetapkan Direksi dan Komisaris Baru

Gelar RUPST, Astra Tetapkan Direksi dan Komisaris Baru

Whats New
Emiten Sawit BWPT Catat Pertumbuhan Laba Bersih 364 Persen pada Kuartal I-2024

Emiten Sawit BWPT Catat Pertumbuhan Laba Bersih 364 Persen pada Kuartal I-2024

Whats New
Ekonom: Investasi Apple dan Microsoft Bisa Jadi Peluang RI Tingkatkan Partisipasi di Rantai Pasok Global

Ekonom: Investasi Apple dan Microsoft Bisa Jadi Peluang RI Tingkatkan Partisipasi di Rantai Pasok Global

Whats New
Kemenko Perekonomian Buka Lowongan Kerja hingga 2 Mei 2024, Simak Kualifikasinya

Kemenko Perekonomian Buka Lowongan Kerja hingga 2 Mei 2024, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Gapki: Ekspor Minyak Sawit Turun 26,48 Persen Per Februari 2024

Gapki: Ekspor Minyak Sawit Turun 26,48 Persen Per Februari 2024

Whats New
MPMX Cetak Pendapatan Rp 3,9 Triliun pada Kuartal I 2024, Ini Penopangnya

MPMX Cetak Pendapatan Rp 3,9 Triliun pada Kuartal I 2024, Ini Penopangnya

Whats New
Allianz Syariah: Premi Mahal Bakal Buat Penetrasi Asuransi Stagnan

Allianz Syariah: Premi Mahal Bakal Buat Penetrasi Asuransi Stagnan

Whats New
Holding Ultra Mikro Pastikan Tak Menaikkan Bunga Kredit

Holding Ultra Mikro Pastikan Tak Menaikkan Bunga Kredit

Whats New
Menteri Teten: Warung Madura di Semua Daerah Boleh Buka 24 Jam

Menteri Teten: Warung Madura di Semua Daerah Boleh Buka 24 Jam

Whats New
Bangun Ekosistem Energi Baru di Indonesia, IBC Gandeng 7 BUMN

Bangun Ekosistem Energi Baru di Indonesia, IBC Gandeng 7 BUMN

Whats New
Apple hingga Microsoft Investasi di RI, Pengamat: Jangan Sampai Kita Hanya Dijadikan Pasar

Apple hingga Microsoft Investasi di RI, Pengamat: Jangan Sampai Kita Hanya Dijadikan Pasar

Whats New
Bank DKI Raup Laba Bersih Rp 187 Miliar pada Kuartal I 2024

Bank DKI Raup Laba Bersih Rp 187 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Mendag Zulhas Terbitkan Aturan Baru Soal Batasan Impor, Ini Rinciannya

Mendag Zulhas Terbitkan Aturan Baru Soal Batasan Impor, Ini Rinciannya

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com