Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Telkom Raih “Best Overall Corporate University Gold Award” di Brazil

KOMPAS.com – PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) melalui Telkom Corporate University Center (Telkom CorpU) kembali meraih penghargaan dalam ajang Global Council of Corporate University (GlobalCCU) Awards.

Melalui acara yang diselenggarakan pada 7-9 Mei 2019 di Sao Paulo, Brazil itu, Telkom CorpU memenangkan kategori “Best Overall Corporate University Gold Award”.

Secara umum, ada beberapa hal yang menjadi keunggulan Telkom CorpU sehingga memenangkan penghargaan di kategori itu,

Pertama akrena strategi yang sejalan dengan core bisnis. Kedua peran sebagai guardian untuk budaya perusahaan. Ketiga, implementasi strategi yang baik.

Terakhir karena  pembangunan dan pemanfaatan Information and communications technology (ICT) dilakukan dalam seluruh aktivitas perusahaan.

Asal tahu saja, kategori tersebut dipertandingkan agar mendorong perusahaan menciptakan proses pembelajaran yang kian meluas, melibatkan multi sumber, serta mendorong makin banyak pengguna sekaligus produser dan sumber pengetahuan.

Deputy Senior General Manager Telkom CorpU Bambang Budiono hadir secara khusus untuk menerima penghargaan tersebut mengatakan rasanya bangganya atas pencapaian ini.

“Penghargaan ini menjadi apresiasi yang membanggakan bagi Telkom CorpU yang mampu menunjukan pemahamannya mengenai seismic sociological dan technological disruption serta mengimplementasikan social collaborating tools dengan sangat baik,” ujar Bambang.

Direktur Human Capital Management Telkom Herdy Harman pada kesempatan terpisah mengatakan, raihan yang didapatkan Telkom tersebut membuktikan kapabilitas dalam mengelola budaya dan inovasi perusahaan dengan cara yang smart. 

Sebagai informasi, ini merupakan kali ketiga Telkom mengikuti ajang penghargaan dua tahunan ini. Pada 2015 Telkom meraih predikat “Best Overall Corporate University Bronze Award”, sedangkan pada 2017 Telkom CorpU meraih predikat “Best Overall Corporate University Silver Award”.

“If you are not getting better, you are getting worse. Setiap saat harus ada kemajuan dan perubahan menuju yang lebih baik,” ungkap Herdy melalui rilis yang Kompas.com terima, Senin (13/5/2019).

Pencapaian Telkom CorpU ini, lanjutnya, semakin meningkatkan kepercayaan diri dan kredibilitas Telkom untuk memberikan layanan terbaiknya baik internal maupun eksternal.

“Khususnya kepada sesama BUMN, agar sinergi BUMN semakin baik dalam rangka memberikan kontribusi untuk bangsa Indonesia,” ujar Herdy.

https://money.kompas.com/read/2019/05/13/191634426/telkom-raih-best-overall-corporate-university-gold-award-di-brazil

Terkini Lainnya

Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Whats New
[POPULER MONEY] Sri Mulyani 'Ramal' Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

[POPULER MONEY] Sri Mulyani "Ramal" Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

Whats New
Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Spend Smart
Perlunya Mitigasi Saat Rupiah 'Undervalued'

Perlunya Mitigasi Saat Rupiah "Undervalued"

Whats New
Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Whats New
Sri Mulyani Jawab Viral Kasus Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Sri Mulyani Jawab Viral Kasus Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Whats New
Sri Mulyani Jelaskan Duduk Perkara Alat Belajar Tunanetra Milik SLB yang Ditahan Bea Cukai

Sri Mulyani Jelaskan Duduk Perkara Alat Belajar Tunanetra Milik SLB yang Ditahan Bea Cukai

Whats New
Apa Itu Reksadana Terproteksi? Ini Pengertian, Karakteristik, dan Risikonya

Apa Itu Reksadana Terproteksi? Ini Pengertian, Karakteristik, dan Risikonya

Work Smart
Cara Transfer BNI ke BRI lewat ATM dan Mobile Banking

Cara Transfer BNI ke BRI lewat ATM dan Mobile Banking

Spend Smart
Suku Bunga Acuan Naik, Apa Dampaknya ke Industri Multifinance?

Suku Bunga Acuan Naik, Apa Dampaknya ke Industri Multifinance?

Whats New
Aturan Impor Produk Elektronik Dinilai Bisa Perkuat Industri Dalam Negeri

Aturan Impor Produk Elektronik Dinilai Bisa Perkuat Industri Dalam Negeri

Whats New
Cara Beli Pulsa melalui myBCA

Cara Beli Pulsa melalui myBCA

Spend Smart
Lima Emiten yang Akan Bayar Dividen Pekan Depan

Lima Emiten yang Akan Bayar Dividen Pekan Depan

Whats New
Pemerintah Dinilai Perlu Buat Formula Baru Kenaikan Tarif Cukai Rokok

Pemerintah Dinilai Perlu Buat Formula Baru Kenaikan Tarif Cukai Rokok

Whats New
5 Cara Beli Emas di Pegadaian, Bisa Tunai dan Nyicil

5 Cara Beli Emas di Pegadaian, Bisa Tunai dan Nyicil

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke