Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

[POPULER MONEY] Sriwijaya Air Bakal Susul Merpati dan Mandala Airlines? | Sri Mulyani Minta Perusahaan Waspada

Berita tersebut menjadi yang terpopuler sepanjang hari kemarin, Selasa (1/10/2019). Berita lainnya yang juga terpopuler yakni pengumuman peneriman CPNS pada Oktober 2019. Berikut berita terpopuler selengkapnya:

1, Akankah Sriwijaya Air Tak Terbang Lagi Menyusul Merpati dan Mandala Airlines?

Maskapai Sriwijaya Air tengah dirundung masalah. Maskapai tersebut terancam tak lagi mengudara di langit Indonesia. Situasi pelik yang dihadapi maskapai yang didirikan oleh keluarga Chandra Lie itu bermula saat berseteru dengan Garuda Indonesia.

Permasalahan itu bermula saat dewan komisaris Sriwijaya Air melakukan perombakan direksi. Tak tanggung-tanggung, dewan komisaris Sriwijaya “mendepak” orang-orang Garuda Indonesia dari jajaran direksi maskapai tersebut.
Bagaimana selanjutnya? Silakan buka di sini


2. Sri Mulyani Minta Perusahaan-Perusahaan Indonesia Waspada, Ada Apa?

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani meminta perusahaan-perusahaan asal Indonesia untuk waspada. Sebab, ia menilai laporan lembaga pemeringkat Moody's terhadap perusahaan-perusahaan Indonesia sebagai suatu peringatan.

Pernyataan itu disampaikan Sri Mulyani saat dimintai tanggapan atas laporan Moody's yang menyebut nanti perusahaan Indonesia punya potensi besar gagal bayar (default). Berita selengkapnya bisa dibaca di sini

3. Siap-Siap, Penerimaan CPNS DIbuka Bulan Ini

Pemerintah RI bakal kembali membuka rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2019. Adapun rekrutmen CPNS bakal dibuka minggu keempat bulan Oktober 2019.

"Pengumuman resmi menunggu pemerintahan baru terbentuk. Sekitar minggu IV Oktober," kata Kepala Biro Humas Badan Kepegawaian Negara (BKN) Mohammad Ridwan kepada Kompas.com, Selasa (1/10/2019).

Lantas berapa banyak formasi lowongan CPNS yang tersedia? Silahkan baca di sini


4. Harga Emas Antam Merosot Rp 10.000

Harga emas batangan PT Aneka Tambang (Persero) Tbk merosot pada Selasa (1/10/2019).
Seperti dikutip dari situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram emas Antam berada di posisi Rp 751.000. Posisi ini turun Rp 10.000 per gram dibandingkan Senin (30/9/2019).
Berita selengkapnya bisa dibaca di sini

5. Harga Emas Dunia Jatuh 33,5 Dollar AS, Ini Sebabnya

Selain emas Antam, harga emas berjangka di divisi COMEX New York Mercantile Exchange juga anjlok. Bahkan anjloknya lebih dari dua persen pada akhir perdagangan Senin (30/9/2019) waktu setempat (Selasa pagi WIB).

Logam mulia ini tertekan oleh menguat saham-saham di di Wall Street dan perkasanya greenback (sebutan mata uang dollar AS). Anda bisa membaca berita selengkapnya di sini

https://money.kompas.com/read/2019/10/02/081415926/populer-money-sriwijaya-air-bakal-susul-merpati-dan-mandala-airlines-sri

Terkini Lainnya

Mengenal Mata Uang Israel dan Nilai Tukarnya ke Rupiah

Mengenal Mata Uang Israel dan Nilai Tukarnya ke Rupiah

Whats New
Duduk Perkara soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Berawal dari Keluhan Minimarket

Duduk Perkara soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Berawal dari Keluhan Minimarket

Whats New
Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Rabu 1 Mei 2024

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Rabu 1 Mei 2024

Spend Smart
Harga Emas Terbaru 1 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 1 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
7 Bandara Ditutup Smentara Akubat Erupsi Gunung Ruang, 50 Penerbangan Terdampak

7 Bandara Ditutup Smentara Akubat Erupsi Gunung Ruang, 50 Penerbangan Terdampak

Whats New
Harga Bahan Pokok Rabu 1 Mei 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Harga Bahan Pokok Rabu 1 Mei 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Whats New
Emiten Kendaraan Listrik VKTR Catat Pendapatan Bersih Rp 205 Miliar per Kuartal I-2024

Emiten Kendaraan Listrik VKTR Catat Pendapatan Bersih Rp 205 Miliar per Kuartal I-2024

Whats New
Cek Harga BBM Pertamina per 1 Mei 2024

Cek Harga BBM Pertamina per 1 Mei 2024

Whats New
Harga BBM Shell per 1 Mei 2024 Naik, Cek Rinciannya!

Harga BBM Shell per 1 Mei 2024 Naik, Cek Rinciannya!

Whats New
Satgas Judi 'Online' Belum Mulai Bekerja, Pemerintah Masih Susun Formula

Satgas Judi "Online" Belum Mulai Bekerja, Pemerintah Masih Susun Formula

Whats New
Penyaluran Kredit Ultramikro Capai Rp 617,9 Triliun pada Kuartal I-2024

Penyaluran Kredit Ultramikro Capai Rp 617,9 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Bayar Klaim Simpanan 10 BPR Bangkrut, LPS Kucurkan Rp 237 Miliar per April 2024

Bayar Klaim Simpanan 10 BPR Bangkrut, LPS Kucurkan Rp 237 Miliar per April 2024

Whats New
[POPULER MONEY] Mendag Zulhas: Warung Madura Boleh Buka 24 Jam | KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai, Imbas Boikot

[POPULER MONEY] Mendag Zulhas: Warung Madura Boleh Buka 24 Jam | KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai, Imbas Boikot

Whats New
Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

Spend Smart
Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke