Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

CIMB Niaga Raih Penghargaan dari The Asian Banker

Direktur Consumer Banking CIMB Niaga Lani Darmawan mengatakan, CIMB Niaga berupaya memberikan inovasi sesuai kebutuhan masyarakat dalam berbagai kondisi, termasuk membantu nasabah di masa pandemi Covid-19.

“Kami bersyukur atas pengakuan ini dan berterima kasih kepada para nasabah kami yang telah memberikan feedback positif terhadap inisiatif-inisiatif yang kami lakukan untuk menjawab beragam tantangan selama pandemi," kata Lani dalam siaran pers, Kamis (30/7/2020).

Penghargaan tersebut diberikan kepada sejumlah bank di 11 negara kawasan Asia Pasifik. Di Indonesia, CIMB Niaga menempati peringkat 1 karena dinilai sebagai bank yang paling peduli dan memiliki perhatian besar untuk membantu nasabah (helpful) di tengah Covid-19.

Sementara itu selama pandemi, CIMB Niaga terus menyempurnakan platform digital agar dapat digunakan oleh nasabah.

Nasabah bisa membuka rekening tabungan pertama secara online, membuka rekening reksa dana dan deposito, mengajukan aplikasi kredit tanpa agunan (KTA), hingga melayani transfer dengan limit mencapai Rp 500 juta per hari.

CIMB Niaga juga menyalurkan bantuan langsung ke masyarakat dalam bentuk alat kesehatan, makanan siap saji, hingga paket sembako.

Sebagai upaya untuk mendukung kebijakan pemerintah, CIMB Niaga telah memberikan program relaksasi/restrukturisasi kredit bagi nasabah terdampak pandemi Covid-19 yang memenuhi ketentuan.

“Penghargaan ini kami dedikasikan kepada seluruh karyawan CIMB Niaga yang telah bekerja dengan semangat yang tinggi untuk senantiasa membantu nasabah dan memberikan customer experience terbaik dalam kondisi apapun,” tutup Lani.

https://money.kompas.com/read/2020/07/30/075200826/cimb-niaga-raih-penghargaan-dari-the-asian-banker

Terkini Lainnya

Transformasi Digital, BRI BRI Raih Dua 'Award' dalam BSEM MRI 2024

Transformasi Digital, BRI BRI Raih Dua "Award" dalam BSEM MRI 2024

Whats New
Emiten Buah Segar BUAH Targetkan Pendapatan Rp 2 Triliun Tahun Ini

Emiten Buah Segar BUAH Targetkan Pendapatan Rp 2 Triliun Tahun Ini

Whats New
SYL Gunakan Anggaran Kementan untuk Pribadi, Stafsus Sri Mulyani: Tanggung Jawab Masing-masing Kementerian

SYL Gunakan Anggaran Kementan untuk Pribadi, Stafsus Sri Mulyani: Tanggung Jawab Masing-masing Kementerian

Whats New
Saat Sri Mulyani Sampai Turun Tangan Urusi Kasus Alat Tunanetra SLB yang Tertahan Bea Cukai

Saat Sri Mulyani Sampai Turun Tangan Urusi Kasus Alat Tunanetra SLB yang Tertahan Bea Cukai

Whats New
Emiten Manufaktur Kosmetik VICI Catat Pertumbuhan Laba Bersih 20 Persen Menjadi Rp 47,1 Miliar pada Kuartal I-2024

Emiten Manufaktur Kosmetik VICI Catat Pertumbuhan Laba Bersih 20 Persen Menjadi Rp 47,1 Miliar pada Kuartal I-2024

Whats New
Jalankan Fungsi Perlindungan Masyarakat, Bea Cukai Banten Berantas Peredaran Barang Ilegal

Jalankan Fungsi Perlindungan Masyarakat, Bea Cukai Banten Berantas Peredaran Barang Ilegal

Whats New
Impor Bahan Baku Tepung Kini Cukup dengan Dokumen Laporan Surveyor

Impor Bahan Baku Tepung Kini Cukup dengan Dokumen Laporan Surveyor

Whats New
BUAH Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

BUAH Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

Whats New
Kementerian ESDM Tetapkan Harga Biodiesel Naik Jadi Rp 12.453 Per Liter

Kementerian ESDM Tetapkan Harga Biodiesel Naik Jadi Rp 12.453 Per Liter

Whats New
Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup Sampai Hari Ini

Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup Sampai Hari Ini

Whats New
Turun, Inflasi April 2024 Capai 3 Persen

Turun, Inflasi April 2024 Capai 3 Persen

Whats New
Harga Tiket Kereta Api 'Go Show' Naik Mulai 1 Mei

Harga Tiket Kereta Api "Go Show" Naik Mulai 1 Mei

Whats New
SMGR Kantongi Laba Bersih Rp 471,8 Miliar pada Kuartal I-2024 di Tengah Kontraksi Permintaan Semen Domestik

SMGR Kantongi Laba Bersih Rp 471,8 Miliar pada Kuartal I-2024 di Tengah Kontraksi Permintaan Semen Domestik

Whats New
Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di Bank Mandiri hingga BRI

Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di Bank Mandiri hingga BRI

Whats New
Kasbon Digital Dinilai Bisa Jadi Solusi agar Karyawan Terhindar dari Pinjol

Kasbon Digital Dinilai Bisa Jadi Solusi agar Karyawan Terhindar dari Pinjol

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke