Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Apa itu Inflasi dan jenis-jenis inflasi?

KOMPAS.com - Istilah inflasi erat kaitannya dengan perekonomian dan bisa terjadi pada negara manapun. Apa itu inflasi dan jenis-jenis inflasi yang bisa terjadi di suatu negara?

Inflasi adalah dapat dilihat secara positif dan negatif tergantung pada sudut pandang masing-masing orang.

Bagi orang yang memiliki banyak properti dan investasi memandang inflasi sebagai hal positif karena inflasi meningkatkan nilai asetnya. Namun bagi masyarakat biasa,  apa itu inflasi dipandang negatif karena harga barang atau jasa semakin mahal dan sulit dijangkau.

Pengertian inflasi umumnya diartikan sebagai naiknya harga barang atau jasa pada suatu negara. Jenis-jenis inflasi adalah bisa terjadi di negara manapun, Indonesia juga pernah mengalami inflasi pada 1998 yang menyebabkan krisis moneter.

Apa pengertian inflasi dan jenis-jenis inflasi?

Apa itu inflasi

Menurut Bank Indonesia, apa itu inflasi adalah kenaikan harga barang dan jasa secara umum dan terus-menerus dalam jangka waktu tertentu.

Namun tidak dapat dikatakan pengertian inflasi, jika kenaikan harga hanya terjadi pada satu atau dua barang saja. Kecuali jika kenaikan harga satu atau dua barang tersebut menyebabkan kenaikan harga barang lainnya.

Indeks inflasi yang paling umum digunakan adalah Indeks Harga Konsumen (IHK) dan Indeks Harga Grosir (IHG). Indonesia menggunakan IHK yang dihitung oleh BPS untuk mengetahui tingkat inflasi negara.

Apa saja jenis-jenis inflasi?

Mengutip Investopedia, inflasi adalah dapat diartikan sebagai penurunan daya beli mata uang tertentu dari waktu ke waktu. Akibatnya, tingkat umum harga barang dan jasa meningkat.

Penurunan daya beli tercermin pada peningkatan harga rata-rata dari barang dan jasa dalam beberapa periode waktu. Harga barang dan jasa bisa berupa bahan makanan, bahan bakar, listrik, transportasi, layanan kesehatan, hingga tenaga kerja.

Apa itu inflasi bertujuan mengukur seluruh dampak perubahan harga untuk serangkaian barang dan jasa yang terdiversifkasi dalam suatu perekonomian selama periode waktu tertentu.

Sebelum membahas jenis-jenis inflasi, berikut pengertian inflasi dari para ahli, dikutip dari Gramedia Blog:

Melansir Gramedia Blog, jenis-jenis inflasi adalah dibagi menjadi beberapa hal, yaitu inflasi berdasarkan asalnya, inflasi berdasarkan besar pengaruhnya terhadap harga, dan inflasi berdasarkan tingkat keparahannya.

Jenis-jenis inflasi berdasarkan asalnya dibagi menjadi dua, yaitu:

  • Pengertian inflasi berasal dari dalam negeri yang terjadi akibat kebijakan yang diambil di dalam negeri.
  • Apa itu inflasi berasal dari luar negeri, yaitu inflasi yang terjadi akibat naiknya harga barang impor sehingga menyebabkan naiknya harga.

Jenis-jenis inflasi berdasarkan besarnya pengaruh terhadap harga dibagi menajdi dua, yaitu:

Jenis-jenis inflasi adalah berdasarkan tingkat keparahannya dibagi menjadi empat, yaitu:

  • Pengertian inflasi ringan, yaitu inflasi yang mudah dikendalikan dan belum mengganggu perekonomian. Kenaikan harga barang dan jasa di bawah 10 persen per tahun.
  • Apa itu inflasi sedang, yaitu inflasi yang dapat menurunkan tingkat kesejahteraan masyarakat berpenghasilan tetap, tapi belum membahayakan aktivitas perekonomian. Kenaikan inflasi adalah di kisaran 10-30 persen per tahun.
  • Pengertian inflasi tinggi, yaitu inflasi yang mengakibatkan harga naik hingga 5-6 kali lipat. Diikuti dnegan perputaran uang yang semakin cepat.
  • Apa itu inflasi sangat tinggi atau hyperinflation, yaitu inflasi yang terjadi sedemikian hebatnya sheingga harga-harga terus naik dan membuat masyarakat tidak bisa menahan uangnya lebih lama. Inflasi ini menyebabkan nilai mata uang terus merosot. Kenaikan inflasi adalah di kisaran 100 persen ke atas per tahun.

Kesimpulannya, pengertian inflasi adalah kenaikan harga barang dan jasa secara umum dan terus-menerus dalam jangka waktu tertentu. Jenis-jenis inflasi adalah dibagi menjadi beberapa jenis, yaitu inflasi berdasarkan asalnya, inflasi berdasarkan besar pengaruhnya terhadap harga, dan apa itu inflasi berdasarkan tingkat keparahannya.

https://money.kompas.com/read/2022/01/10/192047726/apa-itu-inflasi-dan-jenis-jenis-inflasi

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke