Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bos Bulog: Stok Beras Kosong tapi Penyerapan Dalam Negeri Terus Berjalan

Walau demikian pria yang akrab disapa Buwas itu mengatakan, pihaknya masih terus melakukan penyerapan beras dari dalam negeri.

"Kalau dibilang, kosong dengan jumlah kekuatan simpan Bulog 3,6 juta ya kosong. Tapi kan sesuai dengan kebutuhan. Bulog tidak bisa ngisi banyak-banyak karena harus ada perintah dari negara," ujarnya saat ditemui di Jakarta, Kamis (6/4/2023).

Menurut Buwas stok CBP saat ini masih cukup untuk penyaluran beras bansos lantaran pihaknya masih terus menyerap hasil panen petani.

Buwas bilang jumlah penyerapannya pun saat ini sudah jauh lebih banyak dibandingkan penyerapannya sebelum-sebelumnya.

"Jadi kalau CBP untuk kegiatan ini cukup, tapi kita masih berjalan untuk penyerapan dari dalam negeri, pengadaan, jadi untuk bulan ini sudah tercukupi dan masih lebih untuk penyaluran bansos ini tapi kan ini dalam proses penyerapannya," kata Buwas.

"Kita enggak bisa pastikan stok beras sekarang, tapi yang jelas ada peningkatan dari yang kemarin, setiap hari penyerapannya meningkat ya, setiap hari. Kisarannya sudah sampai perhari 3.000 - 4.000  penyerapannya ya. Kalau kemaren kan seribu aja sulit ya sehari, sekarang sudah ada peningkatan, nah kita berharap nanti terus meningkat karena sekarang ada di dbeberapa wilayah mulai ada panen susulan," sambung Buwas.

Sementara itu, Sekretaris Perusahaan Perum Bulog Awaludin Iqbal menuturkan bahwa stok CBP per hari ini ialah di atas 300.000 ton.

"Cukup untuk penyaluran, stok ini kan dinamis. stok per hari ini diatas 300 ribu ton," ungkap Iqbal.


Dia membenarkan bahwa nantinya stok 300.000 ton tersebut akan dikurangi dengan 210.000 ton kebutuhan untuk bantuan pangan 2023, namun stok CBP bersifat dinamis dan penyerapan tetap masih berjalan terus hingga masa panen usai.

"Memang dikurangi 200.000 ton, tapi kan penyerapan jalan terus, jadi per hari ini di atas 300.000 ton. Stok itu dinamis, ada keluar ada masuk itu penting," ujarnya.

Senada Direktur Supply Chain dan Pelayanan Publik Perum Bulog Mokhamad Suyamto mengungkapkan, penyerapan untuk stok CBP per hari kemarin (5/4/2023) sudah ada masuk 130.000 ton, dan jumlah tersebut akan terus bertambah setiap harinya.

"Cukup, penyerapan kita sudah mengalami peningkatan, per hari kemarin sudah 130.000 ton, dan ini terus bertambah. Dari kemarin Sekitar 230 ribu ton, ini sudah nambah cukup banyak," kata Suyamto.

https://money.kompas.com/read/2023/04/07/101500126/bos-bulog-stok-beras-kosong-tapi-penyerapan-dalam-negeri-terus-berjalan

Terkini Lainnya

OJK Bakal Buka Akses SLIK kepada Perusahaan Asuransi, Ini Sebabnya

OJK Bakal Buka Akses SLIK kepada Perusahaan Asuransi, Ini Sebabnya

Whats New
Gelar RUPST, KLBF Tebar Dividen dan Rencanakan 'Buyback' Saham

Gelar RUPST, KLBF Tebar Dividen dan Rencanakan "Buyback" Saham

Whats New
Layanan LILO Lion Parcel Bidik Solusi Pergudangan untuk UMKM

Layanan LILO Lion Parcel Bidik Solusi Pergudangan untuk UMKM

Whats New
60 Persen Pekerja RI Bekerja di Sektor Informal dan Gig, Hadapi Tantangan Keterbatasan Akses Modal

60 Persen Pekerja RI Bekerja di Sektor Informal dan Gig, Hadapi Tantangan Keterbatasan Akses Modal

Whats New
Surat Utang Negara adalah Apa?

Surat Utang Negara adalah Apa?

Work Smart
Luhut Minta Kasus Tambak Udang di Karimunjawa Tak Terulang Lagi

Luhut Minta Kasus Tambak Udang di Karimunjawa Tak Terulang Lagi

Whats New
Kemenhub Bebastugaskan Sementara Kepala Kantor OBU Wilayah X Merauke yang Diduga KDRT

Kemenhub Bebastugaskan Sementara Kepala Kantor OBU Wilayah X Merauke yang Diduga KDRT

Whats New
Demi Tingkatkan Kinerja, Bakrie & Brothers Berencana Lakukan Kuasi Reorganisasi

Demi Tingkatkan Kinerja, Bakrie & Brothers Berencana Lakukan Kuasi Reorganisasi

Whats New
Seberapa Penting Layanan Wealth Management untuk Pebisnis?

Seberapa Penting Layanan Wealth Management untuk Pebisnis?

BrandzView
Kejar Produksi Tanaman Perkebunan Menuju Benih Unggul, Kementan Lakukan Pelepasan Varietas

Kejar Produksi Tanaman Perkebunan Menuju Benih Unggul, Kementan Lakukan Pelepasan Varietas

Whats New
Pemerintah Siapkan 2 Hektar Lahan Perkebunan Tebu di Merauke

Pemerintah Siapkan 2 Hektar Lahan Perkebunan Tebu di Merauke

Whats New
Mudahkan Reimbursement Perjalanan Bisnis, Gojek Bersama SAP Concur Integrasikan Fitur Profil Bisnis di Aplikasi

Mudahkan Reimbursement Perjalanan Bisnis, Gojek Bersama SAP Concur Integrasikan Fitur Profil Bisnis di Aplikasi

Whats New
Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di CIMB Biaga hingga BCA

Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di CIMB Biaga hingga BCA

Whats New
Harga Emas Terbaru 17 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 17 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
OJK Cabut Izin Usaha Koperasi LKM Pundi Mataran Pati

OJK Cabut Izin Usaha Koperasi LKM Pundi Mataran Pati

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke