Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ada Promo Pemilu 2024 di TMII, "Buy 3 Get 1" untuk Tiket Masuk

Dikutip dari akun resmi TMII @tmiiofficial, Senin (12/2/2024), ada beberapa promo menarik yang dapat dinikmati setelah mencoblos, sebagai berikut:

• Beli 3 Gratis 1 tiket masuk orang TMII

• Promo Tiket bundling Museum Indonesia & Contemporary Art Gallery dari Rp 50.000 menjadi Rp 35.000

• Beli 2 Gratis 1 tiket masuk Museum Keprajuritan & Museum Transportasi

• Gratis masuk ke Museum Prangko, Museum Penerangan, Museum Hakka, dan Museum Cheng Ho

• Diskon 10 persen (Taman Burung, Museum Komodo, Dunia Air Tawar, Skyworld, Keong Emas)

Berikut syarat dan ketentuan mendapatkan promo:

1. Promo berlaku hanya pada tanggal 14 Februari 2024.

2. Promo harga tiket masuk TMII berlaku untuk pengunjung yang menunjukkan jari bertinta salah satu keluarga/rombongan.

3. Promo Jagat Satwa dan SkyWorid berlaku hanya untuk pengunjung yang menunjukan jari bertinta.

4 Promo Museum Prangko berlaku untuk pengunjung yang menunjukan jari bertinta salah satu keluarga/rombongan dan share foto di Instagram lalu tag @museumprangko.tmii.

5. Promo Keong Emas berlaku untuk pengunjung dengan menunjukan jari bertinta salah satu keluarga/rombongan.

6. Promo tidak termasuk tiket kendaraan.

Yuk, rekreasi setelah nyoblos dan amankan tiketmu sekarang untuk jelajah cerita Indonesia di TMII !

https://money.kompas.com/read/2024/02/13/055000626/ada-promo-pemilu-2024-di-tmii-buy-3-get-1-untuk-tiket-masuk-

Terkini Lainnya

Cara Cek Penerima Bansos 2024 di DTKS Kemensos

Cara Cek Penerima Bansos 2024 di DTKS Kemensos

Whats New
IHSG Melemah 50,5 Poin, Rupiah Turun ke Level Rp 15.978

IHSG Melemah 50,5 Poin, Rupiah Turun ke Level Rp 15.978

Whats New
Dari Hulu ke Hilir, Begini Upaya HM Sampoerna Kembangkan SDM di Indonesia

Dari Hulu ke Hilir, Begini Upaya HM Sampoerna Kembangkan SDM di Indonesia

Whats New
Disebut Jadi Penyebab Kontainer Tertahan di Pelabuhan, Ini Penjelasan Kemenperin

Disebut Jadi Penyebab Kontainer Tertahan di Pelabuhan, Ini Penjelasan Kemenperin

Whats New
Perbankan Antisipasi Kenaikan Kredit Macet Imbas Pencabutan Relaksasi Restrukturisasi Covid-19

Perbankan Antisipasi Kenaikan Kredit Macet Imbas Pencabutan Relaksasi Restrukturisasi Covid-19

Whats New
KKP Tangkap Kapal Ikan Berbendera Rusia di Laut Arafura

KKP Tangkap Kapal Ikan Berbendera Rusia di Laut Arafura

Whats New
Defisit APBN Pertama Pemerintahan Prabowo-Gibran Dipatok 2,45 Persen-2,58 Persen

Defisit APBN Pertama Pemerintahan Prabowo-Gibran Dipatok 2,45 Persen-2,58 Persen

Whats New
Bos Bulog Sebut Hanya Sedikit Petani yang Manfaatkan Jemput Gabah Beras, Ini Sebabnya

Bos Bulog Sebut Hanya Sedikit Petani yang Manfaatkan Jemput Gabah Beras, Ini Sebabnya

Whats New
Emiten Gas Industri SBMA Bakal Tebar Dividen Rp 1,1 Miliar

Emiten Gas Industri SBMA Bakal Tebar Dividen Rp 1,1 Miliar

Whats New
Citi Indonesia Tunjuk Edwin Pribadi Jadi Head of Citi Commercial Bank

Citi Indonesia Tunjuk Edwin Pribadi Jadi Head of Citi Commercial Bank

Whats New
OJK: Guru Harus Punya Pengetahuan tentang Edukasi Keuangan

OJK: Guru Harus Punya Pengetahuan tentang Edukasi Keuangan

Whats New
Sekjen Anwar: Kemenaker Punya Tanggung Jawab Besar Persiapkan SDM Unggul dan Berdaya Saing

Sekjen Anwar: Kemenaker Punya Tanggung Jawab Besar Persiapkan SDM Unggul dan Berdaya Saing

Whats New
Lowongan Kerja BUMN Viramakarya untuk Posisi di IKN, Ini Posisi dan Persyaratannya

Lowongan Kerja BUMN Viramakarya untuk Posisi di IKN, Ini Posisi dan Persyaratannya

Whats New
Soal Relaksasi HET Beras Premium, Dirut Bulog: Biasanya Sulit Dikembalikan...

Soal Relaksasi HET Beras Premium, Dirut Bulog: Biasanya Sulit Dikembalikan...

Whats New
Potensi Pasar Geospasial di Indonesia

Potensi Pasar Geospasial di Indonesia

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke