Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gelar Bazar, CIMB Niaga Kumpulkan Dana untuk Dhuafa

Kompas.com - 28/07/2013, 15:42 WIB
Zico Nurrashid Priharseno

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com
- PT Bank CIMB Niaga Tbk baru saja menyelesaikan kegiatan bazar Ramadhan, dengan menawarkan berbagai kebutuhan pokok, serta berbagai barang bekas.

Untuk tahun ini, CIMB Niaga mengadakan bazar di Griya CIMB Niaga Bintaro dan Menara CIMB Niaga Karawaci. Acara digelar mulai tanggal 23 sampai 26 Juli 3013.

"Barang-barang bekas tersebut merupakan hasil sumbangan dari pegawai CIMB Niaga yang dijual dengan harga Rp5.000 sampai Rp20.000," ujar L Wulan Tumbelaka, Direktur Compliance, Corporate Affairs & Legal CIMB Niaga dalam keterangan resminya, Minggu (28/7/2013).

Wulan menambahkan, Hasil dari penjualan barang bekas tersebut seluruhnya akan dikumpulkan dan  kemudian disalurkan ke 10 panti asuhan di tujuh kota besar di Indonesia, seperti Bandung, Jakarta, Solo, Makassar, Pekanbaru, dan Surabaya.

Bazar Ramadhan ini kemudian ditutup dengan penjualan paket sembako murah pada 27 Juli 2013. kegiatan ini ditujukan bagi kaum dhuafa yang tinggal di sekitar Bintaro dan Karawaci. CIMB Niaga menyediakan 500 paket sembako berisikan 10 macam barang, yang dijual dengan harga Rp25.000 untuk per paketnya.

"Kami berharap, masyarakat dapat menerima manfaat dari inisiatif yang kami lakukan," kata Wulan.

Selain Bazar Ramadhan, kominitas motor CIMB Niaga juga menggelar kegiatan sahur on the road yang dilakukan mulai tanggal 26 Juli 2013 malam hingga 27 Juli 2013 dini hari.

Peserta sahur on the road melaksanakan acaranya mulai dengan mengunjungi panti asuhan dan beberapa yayasan untuk memberikan bantuan. Acara ini dilanjutkan dengan memberikan bantuan seperti makanan sahur kepada masyarakat di jalan dan ditutup dengan sahur bersama oleh komunitas motor CIMB Niaga.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER MONEY] Mendag Zulhas: Warung Madura Boleh Buka 24 Jam | KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai, Imbas Boikot

[POPULER MONEY] Mendag Zulhas: Warung Madura Boleh Buka 24 Jam | KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai, Imbas Boikot

Whats New
Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

Spend Smart
Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

Spend Smart
Cara Tukar Uang Rusak di Bank Indonesia dan Syaratnya

Cara Tukar Uang Rusak di Bank Indonesia dan Syaratnya

Spend Smart
Lelang 7 Seri SUN, Pemerintah Kantongi Rp 21,5 Triliun

Lelang 7 Seri SUN, Pemerintah Kantongi Rp 21,5 Triliun

Whats New
Indosat Catat Laba Rp 1,29 Triliun di Kuartal I-2024

Indosat Catat Laba Rp 1,29 Triliun di Kuartal I-2024

Whats New
Adira Finance Cetak Laba Bersih Rp 432 Miliar pada Kuartal I-2024

Adira Finance Cetak Laba Bersih Rp 432 Miliar pada Kuartal I-2024

Whats New
Inaplas Dukung Pemerintah Atasi Polusi Sampah Plastik

Inaplas Dukung Pemerintah Atasi Polusi Sampah Plastik

Whats New
Program Pemberdayaan Daerah Gambut di Bengkalis oleh PT KPI Mampu Tingkatkan Pendapatan Masyarakat

Program Pemberdayaan Daerah Gambut di Bengkalis oleh PT KPI Mampu Tingkatkan Pendapatan Masyarakat

Whats New
Astra Internasional Bakal Tebar Dividen Rp 17 Triliun, Simak Rinciannya

Astra Internasional Bakal Tebar Dividen Rp 17 Triliun, Simak Rinciannya

Whats New
Emiten Nikel IFSH Catat Penjualan Rp 170 Miliar di Kuartal I 2024

Emiten Nikel IFSH Catat Penjualan Rp 170 Miliar di Kuartal I 2024

Whats New
Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

Whats New
Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Bank Mandiri Jaga Suku Bunga Kredit di Tengah Tren Kenaikan Biaya Dana

Bank Mandiri Jaga Suku Bunga Kredit di Tengah Tren Kenaikan Biaya Dana

Whats New
Bukan Dibebaskan Bea Cukai, Denda Impor Sepatu Bola Rp 24,74 Juta Ditanggung DHL

Bukan Dibebaskan Bea Cukai, Denda Impor Sepatu Bola Rp 24,74 Juta Ditanggung DHL

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com