Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menhub: Maret Ini, Kereta Bandara Berangkat dari Stasiun Manggarai

Kompas.com - 04/03/2019, 06:08 WIB
Erlangga Djumena

Editor

Sumber Antara

CURUG, KOMPAS.com - Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menyebutkan, kereta Bandara Soekarno-Hatta akan mulai berangkat dari Stasiun Manggarai pada Maret ini. Namun dia belum bisa memastikan waktu pastinya bisa diberangkatkan dari Stasiun Manggarai.

"Tanggal persisnya saya belum tahu, tapi seharusnya Maret ini sudah bisa dilaksanakan," kata dia di Curug, Banten, Minggu (3/3/2019).

Menhub optimistis tingkat keterisian kereta Bandara Soekarno-Hatta akan mencapai 60 persen jika diberangkatkan dari Stasiun Manggarai. Hal itu menurut dia, karena penumpang dari Depok dan Bekasi bisa berangkat dari stasiun Manggarai.

"Kalau perkiraan saya dengan akan diberangkatkan dari Stasiun Manggarai maka tingkat keterisian bisa mencapai 60 persen. Kalau sekarang penumpang yang akan naik kereta bandara harus turun dulu di Stasiun Manggarai lalu melanjutkan ke Stasiun Dukuh Atas," ucapnya.

Baca juga: Nanti Orang akan Mudah Bawa Koper ke Stasiun Kereta Bandara...

Dia mengatakan, perbaikan kualitas kereta bandara juga bus bandara merupakan langkah yang dilakukan ppemerintah agar masyarakat mau menggunakan angkutan massal tidak lagi bergantung dengan angkutan individu, yang pada akhirnya bisa mengurangi kepadatan lalu lintas di jalan raya.

Nantinya jalur kereta Bandara Soetta, kereta jarak jauh dan KRL akan memiliki lintasan sendiri-sendiri di Stasiun Manggarai, sehingga sistem antrean jalur yang sering terjadi di Stasiun Manggarai bisa dikurangi.

Belum optimalnya infrastruktur pendukung operasional disebut menjadi salah satu sebab rendahnya okupansi kereta Bandara Soetta. Salah satunya adalah belum beroperasinya kereta dari Stasiun Manggarai.

Untuk meningkatkan okupansi kereta bandara, pihaknya juga melihat peluang mengambil akses dari stasiun Depok. Namun keterbatasan infrastruktur membuat hal ini masih dalam kajian.

Baca juga: Kereta Bandara Masih Sepi Penumpang, Mau sampai Kapan?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

Earn Smart
[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

Whats New
Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Whats New
Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi 'Feeder' bagi Malaysia dan Singapura

Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi "Feeder" bagi Malaysia dan Singapura

Whats New
Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Whats New
Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Whats New
Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Whats New
Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada  Kuartal I 2024

Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada Kuartal I 2024

Whats New
Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Work Smart
Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Whats New
Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com