Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Kesalahan Terbesar yang Dilakukan CEO, Apa Saja?

Kompas.com - 02/08/2019, 08:18 WIB
Murti Ali Lingga,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber CNN

"CEO mungkin mengatakan ya untuk terlalu banyak inisiatif dan memberikan persetujuan untuk terlalu banyak anggaran dan mereka melemahkan perusahaan," kata Ron Carucci, salah satu pendiri Navalent.

"Mundurlah dan tanyakan siapa pelanggan setia Anda dan apa kebutuhan mereka yang masih dapat Anda penuhi. Siapa Anda? Jadilah itu," tambah Carucci.

Baca juga: Ekonomi Global Kian Tak Pasti, CEO Harus Punya Sikap Ini

4. Tidak menyadari patologi Anda

Semua orang membawa beberapa beban emosional untuk bekerja: neurosis, kemarahan, penghinaan diri, paranoia, merasa seperti penipu, daftarnya panjang.

Tetapi, CEO yang tidak mengetahui apa pemicu emosional mereka dapat melakukan banyak kerusakan.

"Sebagai CEO, Anda dapat melukai banyak orang. Patologi Anda hampir selalu memainkan peran dalam keputusan yang buruk," kata Carucci.

"Jika Anda murung sebagai manajer menengah, Anda akan melemparkan awan besar di atas perusahaan sebagai CEO."

Apabila seorang CEO adalah seorang hanya yakin bahwa ia selalu tahu yang terbaik, ia berisiko mengasingkan tim eksekutifnya, kata psikolog Cindy Wahler.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com