Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Deretan 7 Jalan Tol Terpanjang di Indonesia

Kompas.com - 18/01/2021, 07:38 WIB
Muhammad Idris

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Sejak beberapa tahun terakhir, pemerintah pusat gencar melakukan pembangunan infrastruktur jalan tol. Beberapa jalan tol baru tersebut memecahkan rekor panjang jalan tol yang sudah lebih dulu terbangun. 

Berikut ini deretan 7 jalan tol terpanjang di Indonesia:

1. Tol Terbanggi Besar-Kayu Agung (189,2 km)

Tol Terbanggi Besar-Kayu Agung sejauh ini jadi tol terpanjang di Indonesia dengan panjang mencapai 189,2 km dari Lampung, melintasi Pematang Panggang, hingga ke Kayu Agung yang masuk Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan.

Tol ini mulai dikerjakan oleh BUMN PT Hutama Karya (Persero) pada Juli 2018 dan beroperasi pada November 2019 atau dikerjakan dalam waktu 841 hari.

Baca juga: Tarif Tol Terbaru dari Jakarta Menuju Semarang dan Surabaya di 2021

Hutama Karya sendiri menjadi kontraktor sekaligus operator ruas-ruas tol di koneksi Tol Trans Sumatera.

2. Tol Bakauheni-Terbanggi Besar (140,94 km)

Tol Bakauheni-Terbanggi Besar menduduki peringkat kedua sebagai tol paling panjang di Indonesia. Tol ini memiliki panjang hingga 140,94 kilometer secara keseluruhan.

Jalan bebas hambatan tersebut bermula dari kawasan Bakauheni yang lokasinya tak jauh dari Pelabuhan Penyeberangan Bakauheni yang masuk wilayah Kabupaten Lampung Selatan, hingga Terbanggi Besar di Kabupaten Lampung Tengah.

Tol ini digarap PT Hutama Karya (Persero) sejak April 2015 dan diresmikan pada Maret 2019 dengan nilai investasi Rp 16,7 triliun. Tol ini kemudian disambungkan dengan ruas Tol Terbanggi Besar-Kayu Agung.

Baca juga: Tarif Tol Jakarta-Bandung Terbaru di 2021

3. Tol Pekanbaru-Dumai (131,48 km)

Jalan Tol Pekanbaru–Dumai atau Jalan Tol Permai adalah jalan tol bagian dari Jalan Tol Trans Sumatra yang menghubungkan Pekanbaru dengan Dumai, keduanya masih masuk Provinsi Riau.

Panjang Jalan Tol Permai yakni 131,48 km yang melintasi Kota Pekanbaru, Kabupaten Siak, Kabupaten Bengkalis, dan Kota Dumai, menjadikannya sebagai tol terpanjang di Indonesia di urutan ketiga. 

Jalan tol ini mulai dibangun pada Desember 2016 dan diresmikan penggunaannya pada September 2020. Tol Permai menghubungkan sejumlah pusat ekonomi di Riau.

4. Tol Cikampek-Palimanan (116,75 km)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pasca Halving Bitcoin, Apa yang Harus Dicermati Investor?

Pasca Halving Bitcoin, Apa yang Harus Dicermati Investor?

Earn Smart
KJRI Cape Town Gelar 'Business Matching' Pengusaha RI dan Afrika Selatan

KJRI Cape Town Gelar "Business Matching" Pengusaha RI dan Afrika Selatan

Whats New
Baru 4 Bulan, Sudah 11 Bank Perekonomian Rakyat yang Tumbang

Baru 4 Bulan, Sudah 11 Bank Perekonomian Rakyat yang Tumbang

Whats New
Maskapai Akui Tak Terdampak Pengurangan Bandara Internasional

Maskapai Akui Tak Terdampak Pengurangan Bandara Internasional

Whats New
Bank BTPN Raup Laba Bersih Rp 544 Miliar per Maret 2024

Bank BTPN Raup Laba Bersih Rp 544 Miliar per Maret 2024

Whats New
Melalui Aplikasi Livin' Merchant, Bank Mandiri Perluas Jangkauan Nasabah UMKM

Melalui Aplikasi Livin' Merchant, Bank Mandiri Perluas Jangkauan Nasabah UMKM

Whats New
Hari Tuna Sedunia, KKP Perluas Jangkauan Pasar Tuna Indonesia

Hari Tuna Sedunia, KKP Perluas Jangkauan Pasar Tuna Indonesia

Whats New
Terima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD, Indonesia Siap Tingkatkan Kolaborasi dan Partisipasi Aktif dalam Tatanan Dunia

Terima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD, Indonesia Siap Tingkatkan Kolaborasi dan Partisipasi Aktif dalam Tatanan Dunia

Whats New
Pasarkan Produk Pangan dan Furnitur, Kemenperin Gandeng Pengusaha Ritel

Pasarkan Produk Pangan dan Furnitur, Kemenperin Gandeng Pengusaha Ritel

Whats New
Punya Manfaat Ganda, Ini Cara Unit Link Menunjang Masa Depan Gen Z

Punya Manfaat Ganda, Ini Cara Unit Link Menunjang Masa Depan Gen Z

BrandzView
Asosiasi Dukung Pemerintah Cegah Penyalahgunaan Narkoba pada Rokok Elektrik

Asosiasi Dukung Pemerintah Cegah Penyalahgunaan Narkoba pada Rokok Elektrik

Whats New
Impor Bahan Baku Pelumas Tak Lagi Butuh Pertek dari Kemenperin

Impor Bahan Baku Pelumas Tak Lagi Butuh Pertek dari Kemenperin

Whats New
Cara Isi Token Listrik secara Online via PLN Mobile

Cara Isi Token Listrik secara Online via PLN Mobile

Work Smart
Pencabutan Status 17 Bandara Internasional Tak Berdampak ke Industri Penerbangan

Pencabutan Status 17 Bandara Internasional Tak Berdampak ke Industri Penerbangan

Whats New
Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com