Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak Tips Belanja "Online" Anti Kalap ala "Influencer", Baca "Review" hingga Pilih Rating Bintang 4,5 ke Atas

Kompas.com - 19/08/2022, 12:00 WIB
Agustinus Rangga Respati,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Belanja secara online melalui ecommerce kerap kali membuat seseorang kalap dan kelewat batas. Pasalnya, promo yang menarik dan kemudahan proses berbelanja kerap membuat keinginan belanja gagal dibendung pembeli, apalagi ketika ada promo khusus yang berlangsung dalam waktu singkat (flash sale) atau hari belanja online nasional (harbolnas).

Untuk dapat terhindar dari belanja yang kalap, berikut ini adalah beberapa tips dari influencer agar belanja tetap bijaksana dan sesuai anggaran.

Baca description box

Beauty & Mom Influencer Abel Cantika mengatakan, untuk mengurangi sikap impulsif saat berbelanja online, calon pembeli dapat menaruh barang pada keranjang terlebih dahulu.

"Setelah itu baru dibandingkan mana yang paling murah, bentuknya sama atau mirip. Jangan lupa selau membaca description box, itu penting banget," kata dia dalam dalam konferensi pers kampanye Shopee 9.9 Super Shopping Day di Jakarta, Kamis (18/8/2022).

Baca juga: Manfaatkan Promo Shopee, Tips Belanja Hemat Keluarga The Baldys

Lihat review pembeli

Ia menambahkan, saat belanja online penting juga untuk melihat review dari barang yang akan dibeli. Biasanya, Abel akan memprioritaskan barang yang sudah banyak dibeli pembeli lain sebelumnya.

Lalu, Abel tidak lupa juga untuk melihat kolom komentar dari pembeli yang telah mendapatkan barang tersebut. Dengan begitu, ia mengaku mendapatkan gambaran yang lebih utuh tentang barang yang ingin dibeli.

Baca juga: Cerita Pemilik Toko Online Diberi Bintang 1: Seperti Diberi Kotoran, Produk Favorit Jadi Tak Laku...

Pastikan tokonya terpercaya

"Prinsipnya jangan kalap, terutama saat harbolnas. Pastikan juga tokonya terpercaya memiliki tanda star atau mall. Pastikan jangan langsung check out, cari dulu yang paling murah. Prinsipnya mengutamakan manfaat dari sebuah produk," terang dia.

Baca juga: Tips Belanja Pintar dan Hemat ala Prita Ghozie

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Catat, 7 Strategi Punya Rumah untuk Milenial dan Gen Z

Catat, 7 Strategi Punya Rumah untuk Milenial dan Gen Z

Earn Smart
Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Earn Smart
Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Whats New
Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Whats New
1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

Spend Smart
Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Whats New
Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Whats New
Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Whats New
BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Whats New
Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Whats New
Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Whats New
Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Whats New
Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Whats New
Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com