Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

1 Kg Berapa Ons? Begini Cara Hitungannya

Kompas.com - Diperbarui 03/06/2023, 20:15 WIB
Muhammad Idris

Penulis

KOMPAS.com - Mungkin Anda sering mendengar pertanyaan 1 Kg berapa Ons? Atau sebaliknya, 1 Ons berapa Kg?

Pertanyaan 1 Kg berapa Ons cukup sering ditanyakan, mengingat kedua satuan berat itu sangat lazim digunakan masyarakat di banyak negara.

Agar mengetahui nilai massa kilogram dalam ons, kalikan besaran kilogram dengan nilai 10, yang mana angka 10 adalah angka konversi. Yang artinya, dalam setiap 1 Kg sama dengan 10 Ons.

Sementara jawaban 1 ons berapa kg adalah 0,1 Kg. Satuan Ons yang digunakan di Indonesia memiliki kesetaraan dengan satuan metrik karena mengacu pada metric ounce, bukan mengacu pada ounce versi international avoirdupois.

Baca juga: Pembayaran Listrik Setiap Tanggal Berapa?

Pembahasan konversi 1 Kg berapa Ons

Jika dikonversikan, 1 kg sama dengan 10 ons. Ini karena 1 ons setara dengan 100 gram. Dengan menggunakan tangga satuan berat, Anda dapat mengubahnya menjadi konversi angka tersebut.

Selama ini agar memudahkan perhitungan konversi Kg ke Ons atau sebaliknya dari Ons ke Kg, dibuatlah tangga konversi yang terdiri dalam 7 tingkatan.

Dalam 7 tingkatan yang dimulai dari satuan paling besar hingga satuan paling kecil. Urutan tersebut dimulai dari kilogram (kg), heksagram (hg), dekagram (dag), gram (g), desigram (dg), centigram (cg), dan miligram (mg).

Pada awalnya satuan Ons adalah satuan berat yang diperkenalkan Belanda di Indonesia. Di mana Ons pada awalnya ditulis Ounce yang setara dengan 100 gram.

Baca juga: 10 Produk Tabungan Bank yang Gratis Biaya Admin

Sejatinya, dalam satuan SI, ada satuan yang persis setara nilainya dengan ons yaitu hectogram. Jadi 1 ons = 1 hectogram (hg).

Namun begitu dalam bahasa sehari-hari satuan ons sangat populer digunakan untuk menyatakan berat benda, terutama untuk benda-benda yang kurang dari 1 kilogram.

Satuan hectogram nyaris tidak pernah digunakan dalam bahasa sehari-hari, kecuali dalam literasi ilmiah.

Anda perlu memahami konversi untuk menjawab 1 Kg berapa Ons atau juga 1 Ons berapa Kg.Freepik/ rawpixel.com Anda perlu memahami konversi untuk menjawab 1 Kg berapa Ons atau juga 1 Ons berapa Kg.

Agar memudahkan konversi dari Ons, berikut satuan konversi Ons ke dalam beberapa satuan berat yang umum digunakan:

  • 1 Ons = 0,1 Kg (Kilogram)
  • 1 Ons = 1 Hg (Hectogram)
  • 1 Ons = 10 Dag (Decagram)
  • 1 Ons = 100 G (Gram)
  • 1 Ons = 1.000 Dg (Decigram)
  • 1 Ons = 10.000 Cg (Centigram)
  • 1 Ons = 100.000 Mg (Milligram)

Apa Anda sudah tahu jawaban 1 Kg berapa Ons atau 1 ons berapa kgKOMPAS.com/GARRY LOTULUNG Apa Anda sudah tahu jawaban 1 Kg berapa Ons atau 1 ons berapa kg

Jadi sudah tahu jawaban untuk pertanyaan 1 Kg berapa Ons atau 1 Ons berapa Kg?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mengenal Mata Uang Israel dan Nilai Tukarnya ke Rupiah

Mengenal Mata Uang Israel dan Nilai Tukarnya ke Rupiah

Whats New
Duduk Perkara soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Berawal dari Keluhan Minimarket

Duduk Perkara soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Berawal dari Keluhan Minimarket

Whats New
Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Rabu 1 Mei 2024

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Rabu 1 Mei 2024

Spend Smart
Harga Emas Terbaru 1 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 1 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
7 Bandara Ditutup Smentara Akubat Erupsi Gunung Ruang, 50 Penerbangan Terdampak

7 Bandara Ditutup Smentara Akubat Erupsi Gunung Ruang, 50 Penerbangan Terdampak

Whats New
Harga Bahan Pokok Rabu 1 Mei 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Harga Bahan Pokok Rabu 1 Mei 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Whats New
Emiten Kendaraan Listrik VKTR Catat Pendapatan Bersih Rp 205 Miliar per Kuartal I-2024

Emiten Kendaraan Listrik VKTR Catat Pendapatan Bersih Rp 205 Miliar per Kuartal I-2024

Whats New
Cek Harga BBM Pertamina per 1 Mei 2024

Cek Harga BBM Pertamina per 1 Mei 2024

Whats New
Harga BBM Shell per 1 Mei 2024 Naik, Cek Rinciannya!

Harga BBM Shell per 1 Mei 2024 Naik, Cek Rinciannya!

Whats New
Satgas Judi 'Online' Belum Mulai Bekerja, Pemerintah Masih Susun Formula

Satgas Judi "Online" Belum Mulai Bekerja, Pemerintah Masih Susun Formula

Whats New
Penyaluran Kredit Ultramikro Capai Rp 617,9 Triliun pada Kuartal I-2024

Penyaluran Kredit Ultramikro Capai Rp 617,9 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Bayar Klaim Simpanan 10 BPR Bangkrut, LPS Kucurkan Rp 237 Miliar per April 2024

Bayar Klaim Simpanan 10 BPR Bangkrut, LPS Kucurkan Rp 237 Miliar per April 2024

Whats New
[POPULER MONEY] Mendag Zulhas: Warung Madura Boleh Buka 24 Jam | KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai, Imbas Boikot

[POPULER MONEY] Mendag Zulhas: Warung Madura Boleh Buka 24 Jam | KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai, Imbas Boikot

Whats New
Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

Kode Transfer BCA, BRI, BNI, BTN, Mandiri, dan Bank Lainnya

Spend Smart
Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

Cara Beli Token Listrik di ATM BRI, BNI, Mandiri, BTN, dan BSI

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com