Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS

Anak Muda Bisa Cuan dengan Jadi Mitra Air Bening Studio, Apa Saja Bisnis Franchisenya?

Kompas.com - 15/07/2023, 08:33 WIB
Yakob Arfin Tyas Sasongko,
Sri Noviyanti

Tim Redaksi

Dalam keterangan resmi yang diterima Kompas.com, Rabu (31/5/2023), mitra Air Bening Studio dapat balik modal dalam waktu yang relatif singkat dalam kurun waktu 1 hingga 2 bulan dengan angka penjualan 50 cup ke atas.

Bahkan, Air Bening Studio dapat memudahkanmu bila ingin melebarkan sayap usaha dengan memiliki 10 kedai atau booth sekaligus dalam satu kota.

Biaya yang dibutuhkan untuk memiliki 10 booth sekaligus pun cukup terjangkau. Kamu dapat menjadi mitra Air Bening Studio dengan membeli paket bisnis mulai dari Rp 30 juta.

Dengan menjadi mitra Air Bening Studio, kamu cukup menjalankan bisnis tersebut karena sudah dilengkapi dengan booth, peralatan, konten, serta strategi marketing.

Bahan baku produk pun telah tersedia dan diolah dengan kualitas terbaik serta terjamin halal.

Baca juga: Meski Terpukul Pandemi, Industri Franchise Serap 628.000 Tenaga Kerja pada 2020

Kamu pun berkesempatan memperoleh penawaran diskon hingga 50 persen dari berbagai paket kemitraan untuk paket lengkap.

Adapun manajemen Air Bening Studio memiliki tim yang solid dan profesional siap mendampingi para mitra untuk menjaga omzet agar tetap stabil serta menjaga kualitas pelayanan.

Dengan modal kecil, imbal hasilnya pun bisa diperoleh tanpa bagi hasil keuntungan atau royalti. Artinya, 100 persen keuntungan merupakan milik para mitra.

Memiliki lebih dari 160 mitra yang sudah bergabung serta sukses menjalankan bisnis, Air Bening Studio dapat kamu pertimbangkan untuk mulai menjalankan bisnis yang prospektif dan menguntungkan.

Tertarik mulai berwirausaha? Kamu dapat mengambil langkah dengan menjadi mitra Air Bening Studio.

Untuk informasi detail franchise Air Bening Studio, klik tautan berikut atau hubungi ke nomor 0811805485.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com