Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sektor Logistik Diprediksi Menggeliat pada 2024, Berkat Pemilu hingga E-commerce

Kompas.com - 29/12/2023, 15:40 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Editor

Ilustrasi logistik, pengiriman barang. PIXABAY/652234 Ilustrasi logistik, pengiriman barang.

Kedua, faktor pendorong lainnya yakni jelang akhir tahun yang biasanya secara siklikal terjadi peningkatan permintaan barang, termasuk belanja via e-commerce, yang berimbas pada ramainya perputaran bisnis di sektor ini.

Ketiga, ialah momen pemilihan umum (Pemilu) 2024 baik Pemilu Presiden (Pilpres) dan Pemilu Legislatif ang akan dihelat 14 Februari 2024 maupun pemilihan kepala daerah (Pilkada) yang akan digelar 27 November 2024.

Tren pesta demokrasi biasanya mampu memberikan berkah di sektor logistik.

Dalam kesempatan terpisah, Ketua Asosiasi Pengusaha Logistik E-commerce (APLE), Sonny Harsono, menambahkan pemulihan ekonomi setelah Indonesia dan dunia dilanda Covid-19 sejak Maret 2020 juga salah satu daya dorong sektor logistik nasional.

Baca juga: Memperkuat Bisnis UMKM Logistik dengan Pengelolaan Catatan Keuangan

Dengan pemulihan ini, akan menjadi pemantik laju logistik yang terutama ditopang bisnis e-commerce. Dia menilai, peran e-commerce terhadap perekonomian dalam negeri sangat besar, apalagi di tengah tren perubahan perilaku masyarakat dalam memenuhi kebutuhan keseharian.

Perubahan ini secara langsung memicu lahirnya banyak pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) yang memanfaatkan platform online.

Kementerian Perdagangan bahkan memprediksi perdagangan online baik B2B (business-to-business) maupun B2C (business-to-consumer) lokapasar di tahun 2030 bisa menyumbang nilai tertinggi dalam ekosistem ekonomi digital Indonesia, yaitu Rp 1.908 triliun.

Di sisi lain, sentimen kolaborasi bisnis antara TikTok dan Tokopedia yang menghadirkan kembali TikTok Shop juga akan memberikan dampak positif terhadap ekonomi digital Indonesia.

Baca juga: UMKM Bisa Perluas Distribusi Penjualan dengan Ekosistem Logistik

“Kembalinya Tiktok Shop tentunya membuat seller-seller lama dapat berjualan kembali. Karena tidak semua seller itu ketika Tiktok shop ditutup dapat berhasil di platform e-commerce lain," tutur Sonny.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyaluran Avtur Khusus Penerbangan Haji 2024 Diproyeksi Mencapai 100.000 KL

Penyaluran Avtur Khusus Penerbangan Haji 2024 Diproyeksi Mencapai 100.000 KL

Whats New
Pemilik Kapal Apresiasi Upaya Kemenhub Evakuasi MV Layar Anggun 8 yang Terbakar

Pemilik Kapal Apresiasi Upaya Kemenhub Evakuasi MV Layar Anggun 8 yang Terbakar

Whats New
Langkah AJB Bumiputera 1912 Setelah Revisi Rencana Penyehatan Keuangan

Langkah AJB Bumiputera 1912 Setelah Revisi Rencana Penyehatan Keuangan

Whats New
KKP dan Polri Gagalkan Penyelundupan 125.684 Benih Bening Lobster di Jambi

KKP dan Polri Gagalkan Penyelundupan 125.684 Benih Bening Lobster di Jambi

Whats New
Sulbar akan Jadi Penyuplai Produk Pangan untuk IKN, Kementan Beri Benih Gratis

Sulbar akan Jadi Penyuplai Produk Pangan untuk IKN, Kementan Beri Benih Gratis

Whats New
Emiten Tambang Samindo Resources Catatkan Kenaikan Pendapatan 33,5 Persen Per Kuartal I-2024

Emiten Tambang Samindo Resources Catatkan Kenaikan Pendapatan 33,5 Persen Per Kuartal I-2024

Whats New
OJK Sebut Klaim Asuransi Kesehatan Lebih Tinggi dari Premi yang Diterima Perusahaan

OJK Sebut Klaim Asuransi Kesehatan Lebih Tinggi dari Premi yang Diterima Perusahaan

Whats New
SKK Migas dan Mubadala Energy Temukan 2 TFC Potensi Gas di Blok South Andaman

SKK Migas dan Mubadala Energy Temukan 2 TFC Potensi Gas di Blok South Andaman

Whats New
Perkuat Bisnis di RI, Perusahaan Pemurni Air Korea Dapat Sertifikat Halal BPJPH

Perkuat Bisnis di RI, Perusahaan Pemurni Air Korea Dapat Sertifikat Halal BPJPH

Whats New
Upaya Kemenparekraf Jaring Wisatawan Asing di Korea Selatan

Upaya Kemenparekraf Jaring Wisatawan Asing di Korea Selatan

Whats New
Libur 'Long Weekend', 2 Lintasan Utama ASDP Layani 26.122 Orang dan 125.950 Unit Kendaraan

Libur "Long Weekend", 2 Lintasan Utama ASDP Layani 26.122 Orang dan 125.950 Unit Kendaraan

Whats New
Soroti Kecelakan Bus Pariwisata di Subang, Menparekraf: Kita Butuh Manajemen Krisis yang Efektif

Soroti Kecelakan Bus Pariwisata di Subang, Menparekraf: Kita Butuh Manajemen Krisis yang Efektif

Whats New
OJK: Sektor Jasa Keuangan Nasional Stabil

OJK: Sektor Jasa Keuangan Nasional Stabil

Whats New
Sentimen Konsumen di AS Melemah Imbas Inflasi dan Tingkat Bunga Tinggi

Sentimen Konsumen di AS Melemah Imbas Inflasi dan Tingkat Bunga Tinggi

Whats New
Pabrik Sepatu Bata Tutup, Pengusaha: Pabrik Ada di Daerah dengan UMK Tinggi..

Pabrik Sepatu Bata Tutup, Pengusaha: Pabrik Ada di Daerah dengan UMK Tinggi..

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com