Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Udin Suchaini
ASN di Badan Pusat Statistik

Praktisi Statistik Bidang Pembangunan Desa

Inflasi dan Harga Beras Melesat di Tahun Kabisat

Kompas.com - 01/03/2024, 13:40 WIB
Anda bisa menjadi kolumnis !
Kriteria (salah satu): akademisi, pekerja profesional atau praktisi di bidangnya, pengamat atau pemerhati isu-isu strategis, ahli/pakar di bidang tertentu, budayawan/seniman, aktivis organisasi nonpemerintah, tokoh masyarakat, pekerja di institusi pemerintah maupun swasta, mahasiswa S2 dan S3. Cara daftar baca di sini

Sementara, pada Maret 2020, kemiskinan perdesaan naik sebesar 0,22 persen poin dari 12,60 persen pada September 2019 menjadi 12,82 persen pada Maret 2020.

Mengantisipasi kejadian serupa, pemerintah menggelontorkan bantuan sosial beras untuk menahan gejolak harga.

Perlu dorongan percepatan penerapan bibit unggul serta inovasi dan adaptasi teknologi, terutama yang tahan cuaca. Supaya lompatan produksi padi bisa mengejar Vietnam dan Filipina.

Sekarang, di tengah inflasi yang terjaga, ternyata kecolongan pada harga beras melambung tak terbendung.

Produksi gabah dihantui mundurnya panen akibat El-Nino, anomali cuaca, curah hujan tinggi berdampak banjir yang menggenangi berbagai lokasi lahan sawah.

Defisit beras bertambah panjang dari enam bulan pada 2022/2023, menjadi delapan bulan pada 2023/2024. Puncak panen raya mundur dari Maret menjadi April.

Musim hujan yang diperkirakan berlangsung singkat, semakin sulit menahan laju harga beras. Berharap cemas menunggu inovasi kebijakan pengendalian harga selain impor dan operasi pasar yang lebih tangkas, supaya harga beras bisa lebih cepat terpangkas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com