Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Cara Membedakan Emas Asli atau Palsu

Kompas.com - 08/04/2024, 19:33 WIB
Mela Arnani

Penulis

 

5. Cairan asam nitrat

Salah satu cara terbaik membedakan emas asli atau palsu yakni dengan menggunakan cairan asam nitrat.

Anda bisa meneteskan satu tetes asam nitrat pada emas, dan melihat yang terjadi. Saat ada reaksi perubahan warna, maka emas tersebut tidak asli.

Reaksi kuning keemasan menandakan logam kuningan berlapis emas, reaksi hijau menandakan logam besi berlapis emas, dan reaksi berwarna susu menandakan logam perak berlapis emas.

Perlu digarisbawahi, emas asli yang diuji dengan cairan nitrat tak akan menunjukkan reaksi apa pun.

Meski begitu, pengujian keaslian emas menggunakan asam nitrat harus sangat berhati-hati.

Jika bukan untuk keperluan bisnis, pengujian dengan cairan asam nitrat bisa diserahkan kepada toko perhiasan emas supaya lebih aman.

Baca juga: Cara Membuka Tabungan Emas Pegadaian secara Online

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com