Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siapkan Anggaran Negara 2025, Sri Mulyani: Semua Menanyakan Makan Siang Gratis Bagaimana...

Kompas.com - 30/05/2024, 16:09 WIB
Rully R. Ramli,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

 

Ilustrasi makan siang di sekolah, makan siang gratis di sekolah. SHUTTERSTOCK/XIXINXING Ilustrasi makan siang di sekolah, makan siang gratis di sekolah.
"Jadi mau itu adalah dalam bentuk pendidikan, kesehatan, jaminan sosial menggunakan program makan siang atau makanan bergizi, memberikan ibu-ibu hamil, itu semuanya memang tujuannya, pada akhirnya untuk aset terpenting dari Indonesia, ini adalah manusianya," tuturnya.

Oleh karenanya, dalam pelaksanaan belanja negara, pemerintah mengalokasikan 20 persen untuk pendidikan, 6 persen untuk kesehatan, dan jaminan sosial hingga 50 persen dari alokasi belanja negara.

Baca juga: Kesenjangan Konsumsi Pangan dan Program Makan Siang Gratis

Sebagai informasi, dalam dokumen kerangka Kebijakan Ekonomi Makro dan Pokok-Pokok Kebijakan Fiskal (KEM-PPKF) 2025 terdapat program unggulan baru yang disisipkan oleh pemeirntah, yakni peningkatan gizi nasional.

Program peningkatan gizi itu masuk ke dalam program pendidikan. Adapun besaran anggaran yang disiapkan sebesar Rp 708,2 triliun sampai Rp 741,7 triliun pada 2025.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com