Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bank Mandiri Salurkan Rp 6 Miliar ke Warung Kecil dan Agen Makanan

Kompas.com - 21/06/2020, 16:09 WIB
Mutia Fauzia,
Bambang P. Jatmiko

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (KOMPAS100: BMRI) menggandeng ratusan warung kecil dan agen makanan di sekitar kantor cabang di berbagai wilayah Indonesia untuk menyiapkan lebih dari 120.000 paket makanan dan sembako senilai total Rp 6 miliar.

“Ini adalah salah satu bentuk dukungan kami kepada pemerintah juga kepada pelaku usaha agar bisa terus menggerakkan roda perekonomian khususnya pada sektor mikro yang sangat terdampak oleh wabah corona” kata ujar Corporate Secretary Bank Mandiri Rully Setiawan dalam keterangan tertulis yang diterima Kompas.com, Minggu (21/6/2020).

Rully mengatakan, pihaknya bekerjasama dengan pengurus RT, RW serta kelurahan setempat dalam program tersebut untuk memastikan penyaluran paket makanan dan sembako tersebut tepat sasaran.

Baca juga: Pegawai Bank Mandiri Taspen Sisihkan Gaji untuk Donasi Penanganan Corona

Adapun penyaluran bantuan kepada beberapa warung kecil dan agen makanan tersebut merupakan bagian dari program Mandiri Untuk Negeri ini adalah salah satu aktivitas tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) dan diharapkan dapat sedikit membantu serta meringankan beban masyarakat dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Seluruh paket tersebut telah didistribusikan kepada masyarakat yang terdampak pandemi virus corona (Covid-19) secara langsung maupun melalui yayasan panti asuhan atau panti jompo mulai dari periode akhir Mei dan akan terus dilaksanakan hingga akhir Juni mendatang.

Salah satu pelaku usaha makanan yang dilibatkan dalam kegiatan ini seperti jaringan Koperasi Warteg Nusantara (Kowantara), yang menyediakan 4.000 paket takjil Ramadhan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Soal Denda Sepatu Rp 24,7 Juta, Dirjen Bea Cukai: Sudah Sesuai Ketentuan...

Soal Denda Sepatu Rp 24,7 Juta, Dirjen Bea Cukai: Sudah Sesuai Ketentuan...

Whats New
Permintaan 'Seafood' Global Tinggi jadi Peluang Aruna Perkuat Bisnis

Permintaan "Seafood" Global Tinggi jadi Peluang Aruna Perkuat Bisnis

Whats New
BFI Finance Cetak Laba Bersih Rp 361,4 Miliar pada Kuartal I-2024

BFI Finance Cetak Laba Bersih Rp 361,4 Miliar pada Kuartal I-2024

Whats New
Blue Bird Luncurkan Layanan Taksi untuk Difabel dan Lansia, Ada Fitur Kursi Khusus

Blue Bird Luncurkan Layanan Taksi untuk Difabel dan Lansia, Ada Fitur Kursi Khusus

Whats New
Melihat Peluang Industri Digital Dibalik Kolaborasi TikTok Shop dan Tokopedia

Melihat Peluang Industri Digital Dibalik Kolaborasi TikTok Shop dan Tokopedia

Whats New
Walau Kas Negara Masih Surplus, Pemerintah Sudah Tarik Utang Baru Rp 104,7 Triliun Buat Pembiayaan

Walau Kas Negara Masih Surplus, Pemerintah Sudah Tarik Utang Baru Rp 104,7 Triliun Buat Pembiayaan

Whats New
Manuver KAI Memohon ke Pemerintah Ringankan Beban Utang Kereta Cepat

Manuver KAI Memohon ke Pemerintah Ringankan Beban Utang Kereta Cepat

Whats New
Persaingan Usaha Pelik, Pakar Hukum Sebut Program Penyuluh Kemitraan Solusi yang Tepat

Persaingan Usaha Pelik, Pakar Hukum Sebut Program Penyuluh Kemitraan Solusi yang Tepat

Whats New
Bulog: Imbas Rupiah Melemah, Biaya Impor Beras dan Jagung Naik

Bulog: Imbas Rupiah Melemah, Biaya Impor Beras dan Jagung Naik

Whats New
Harga Emas Terbaru 18 April 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 18 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Jumat 26 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 26 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
Bulog Siap Beli Padi yang Dikembangkan China-RI di Kalteng

Bulog Siap Beli Padi yang Dikembangkan China-RI di Kalteng

Whats New
Kemenkop-UKM Imbau Warung Madura Taati Aturan Pemda

Kemenkop-UKM Imbau Warung Madura Taati Aturan Pemda

Whats New
Efisiensi Anggaran Makan Siang Gratis

Efisiensi Anggaran Makan Siang Gratis

Whats New
Utang Pemerintah ke Bulog Capai Rp 16 Triliun, Dirut: Hampir Semua Sudah Dibayarkan

Utang Pemerintah ke Bulog Capai Rp 16 Triliun, Dirut: Hampir Semua Sudah Dibayarkan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com