Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER MONEY] Telkomsel dan Indihome Gangguan | Kartu Prakerja Gelombang 21 Ditutup

Kompas.com - 21/09/2021, 05:40 WIB
Erlangga Djumena

Editor

1. Telkomsel dan Indihome Gangguan, Hampir Merata di Seluruh Indonesia

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk menyatakan saat ini telah terjadi gangguan jaringan internet fiber optik Indihome (Indihome gangguan). Gangguan juga rupanya dialami jaringan seluler Telkomsel (Telkomsel gangguan).

SVP Corporate Communication & Investor Relation Telkom Ahmad Reza mengungkapkan Indihome gangguan dan Telkomsel gangguan terjadi akibat adanya problem sistem komunikasi kabel laut Jawa, Sumatera, dan Kalimantan ruas Batam Pontianak sekitar pukul 17.33 WIB.

“Mohon maaf atas kejadian ini (Indihome gangguan dan Telkomsel gangguan). Saat ini kami sudah langsung melakukan rerouting trafik sebagai alternatif jalur komunikasi menuju Batam. Sehingga kualitas layanan dapat segera kembali normal sebelum tengah malam ini,” ujarnya seperti dikutip pada Senin (20/9/2021).

Atas kejadian tersebut sejumlah layanan Telkom Group dari fixed hingga mobile broadband kualitasnya menurun di beberapa wilayah di Indonesia

Selengkapnya simak di sini

2. BLT UMKM Sudah Dicairkan ke 12,7 Juta Pelaku Usaha, Terbanyak di Jawa Barat

Kementerian Koperasi dan UKM mencatatkan telah menyalurkan BLT UMKM sebesar Rp 1,2 juta kepada 12,7 juta penerima dengan total penyaluran sebesar Rp 15,24 triliun.

Sementara target UMKM yang dibidik untuk diberikan bantuan subsidi gaji tersebut yaitu 12,8 juta penerima.

Deputi Usaha Mikro Kementerian Koperasi dan UKM Eddy Satriya mengatakan, penyaluran subsidi gaji terbanyak ada di wilayah Jawa Barat.

“Jawa Barat paling tinggi, kemudian untuk mencapai target, kita sedang selesaikan, akan kita selesaikan akhir September," ujar Eddy Satriya dalam jumpa pers virtual, Senin (20/9/2021).

Baca selengkapnya di sini

3. Indihome Gangguan Hari Ini, Apa Pelanggan Dapat Kompensasi?

Salah satu topik yang ramai dibicarakan terkait Indihome gangguan hari ini, Senin (20/9/2021), adalah terkait kompensasi pelanggan.

Gangguan internet Indihome yang terjadi sejak Minggu (19/9/2021) petang kini sudah berangsur-angsur pulih, meski sebagian warganet masih mengeluhkan jaringan Wifi Indihome lemot.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Earn Smart
Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Whats New
Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Whats New
Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Whats New
Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Whats New
IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

Whats New
Mengintip 'Virtual Assistant,' Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Mengintip "Virtual Assistant," Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Work Smart
Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Whats New
Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Whats New
Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Whats New
Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Whats New
Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Work Smart
Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan 'Smart City' di Indonesia

Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan "Smart City" di Indonesia

Whats New
Harga Emas Terbaru 18 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 18 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Saat Sri Mulyani Panjat Truk Kontainer yang Bawa Barang Impor di Pelabuhan Tanjung Priok...

Saat Sri Mulyani Panjat Truk Kontainer yang Bawa Barang Impor di Pelabuhan Tanjung Priok...

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com