Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kereta Semi Cepat Jakarta-Surabaya Dihapus dari PSN, KCIC Pastikan Studi Kereta Cepat Tetap Jalan

Kompas.com - 10/02/2024, 23:19 WIB
Yohana Artha Uly,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah telah menghapus proyek Kereta Semi Cepat Jakarta-Surabaya dari daftar Proyek Strategis Nasional (PSN).

Meskipun demikian, di sisi lain, proyek kereta cepat hingga ke Surabaya dipastikan terus berlanjut studinya.

GM Corporate Secretary Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) Eva Chairunisa mengatakan, pihaknya terbuka dengan keputusan pemerintah mengenai pengerjaan proyek infrastruktur, dalam hal ini yakni melanjutkan proyek kereta cepat ke Surabaya.

Baca juga: Pengamat: Proyek Kereta Semi Cepat Jakarta-Surabaya Sulit Dikebut Pelaksanaannya Sebelum Jokowi Turun pada 2024

Corporate Secretary KCIC Eva Chairunisa saat ditemui di Stasiun Halim, Jakarta, Senin (2/10/2023).KOMPAS.com/Isna Rifka Sri Rahayu Corporate Secretary KCIC Eva Chairunisa saat ditemui di Stasiun Halim, Jakarta, Senin (2/10/2023).

Ia menyebut, studi proyek kereta cepat ke Surabaya saat ini sedang dilakukan oleh pemerintah dengan melibatkan KCIC juga.

“Terkait studi, karena saat ini sudah mengoperasikan (Kereta Cepat Jakarta-Bandung) dan sebelumnya proses dari pembebasan lahan pembangunan bersama expert Tiongkok, di beberapa diskusi kita hadir memberi masukan,” ujarnya saat ditemui di Stasiun Kereta Cepat Halim, Jakarta, Sabtu (10/2/2024).

Eva mengatakan, jika memang ada penugasan dari pemerintah untuk KCIC melanjutkan proyek pembangunan kereta cepat hingga ke Surabaya, bahkan Yogyakarta, maka pihaknya akan mengerjakannya.

Sementara terkait kemungkinan proyek Kereta Cepat ke Surabaya masuk ke dalam daftar PSN, ia bilang, masih perlu didiskusikan lebih lanjut dengan pemerintah.

Baca juga: Fakta-fakta Kereta Semi Cepat Jakarta-Surabaya yang Bakal Dihapus dari Proyek Strategis Nasional

“Buat PSN tentunya saat ini mungkin masih dibicarakan, didskusikan di pemerintahan. Apapun hasilnya KCIC siap men-support jika Kereta Cepat relasinya diperpanjang sampai Yogyakarta maupun Surabaya,” kata Eva.

Sebagai informasi, Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian (Kemenko Perekonomian) memutuskan menghapus 12 proyek dari PSN.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Whats New
BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Whats New
Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Whats New
Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Whats New
Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Whats New
Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Whats New
Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Whats New
Berapa Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai Kemenkeu?

Berapa Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai Kemenkeu?

Work Smart
Dukung 'Green Building', Mitsubishi Electric Komitmen Tingkatkan TKDN Produknya

Dukung "Green Building", Mitsubishi Electric Komitmen Tingkatkan TKDN Produknya

Whats New
Kemenhub Cabut Status 17 Bandara Internasional, Ini Alasannya

Kemenhub Cabut Status 17 Bandara Internasional, Ini Alasannya

Whats New
Kinerja Pegawai Bea Cukai 'Dirujak' Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Kinerja Pegawai Bea Cukai "Dirujak" Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Whats New
Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Whats New
Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Work Smart
Viral Mainan 'Influencer' Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Viral Mainan "Influencer" Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com