Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bankir: Fintech Bukan Lawan, tetapi Kawan...

Wakil Direktur Utama Bank BCA Armand Hartono menampik hal itu. Menurut Armand, fintech justru merupakan kolaborasi yang baik bagi perbankan, bukan lawan.

"Kami tidak melihat fintech sebagai kompetitor. Kami lebih menganggapnya mitra yang bisa membantu bisnis kami (kolaborasi)," kata Wakil Direktur Utama Bank BCA Armand Hartono di Jakarta, Kamis (9/5/2019).

Armand mengatakan, kehadiran minimarket pertama kalinya juga dianggap sebagai lawan. Ternyata, minimarket justru menjadi ekosistem baik bagi perbankam sehingga mampu menjalin kerjasama hingga saat ini.

Oleh karena itu, selama kelahiran industri tersebut baik bagi masyarakat, perbankan, dan sistem ekonomi, maka perubahan tersebut harus dilestarikan.

"Kenapa saya bilang kolaborasi bukan lawan? Karena dengan adanya fintech orang jadi memiliki akun bank dan membuat ATM. Contohnya, saat ini banyak akun e-commerce dan peer to peer lending yang mensyaratkan memiliki akun bank," kata Armand.

Apalagi, biasanya perbankan hanya fokus pada satu sampai dua segmen saja. Dengan kehadiran fintech, tentu dapat melengkapi segmen tertentu yang belum bisa dijalankan oleh perbankan.

Kendati membantu, Armand mengaku belum tahu ke depannya perbankan akan terjun langsung ke fintech atau tetap menjalin kolaborasi seperti saat ini. Tapi saat ini, perbankan lebih memilih untuk berkolaborasi.

"Di masa depan saya tidak tahu. Saya rasa semua pemain akan mengikuti hukum alam tergantung pergerakan teknologi. Untuk saat ini kami akan bekerja sama," tutupnya.

https://money.kompas.com/read/2019/05/09/180800226/bankir--fintech-bukan-lawan-tetapi-kawan-

Terkini Lainnya

Transformasi Digital, BRI BRI Raih Dua 'Award' dalam BSEM MRI 2024

Transformasi Digital, BRI BRI Raih Dua "Award" dalam BSEM MRI 2024

Whats New
Emiten Buah Segar BUAH Targetkan Pendapatan Rp 2 Triliun Tahun Ini

Emiten Buah Segar BUAH Targetkan Pendapatan Rp 2 Triliun Tahun Ini

Whats New
SYL Gunakan Anggaran Kementan untuk Pribadi, Stafsus Sri Mulyani: Tanggung Jawab Masing-masing Kementerian

SYL Gunakan Anggaran Kementan untuk Pribadi, Stafsus Sri Mulyani: Tanggung Jawab Masing-masing Kementerian

Whats New
Saat Sri Mulyani Sampai Turun Tangan Urusi Kasus Alat Tunanetra SLB yang Tertahan Bea Cukai

Saat Sri Mulyani Sampai Turun Tangan Urusi Kasus Alat Tunanetra SLB yang Tertahan Bea Cukai

Whats New
Emiten Manufaktur Kosmetik VICI Catat Pertumbuhan Laba Bersih 20 Persen Menjadi Rp 47,1 Miliar pada Kuartal I-2024

Emiten Manufaktur Kosmetik VICI Catat Pertumbuhan Laba Bersih 20 Persen Menjadi Rp 47,1 Miliar pada Kuartal I-2024

Whats New
Jalankan Fungsi Perlindungan Masyarakat, Bea Cukai Banten Berantas Peredaran Barang Ilegal

Jalankan Fungsi Perlindungan Masyarakat, Bea Cukai Banten Berantas Peredaran Barang Ilegal

Whats New
Impor Bahan Baku Tepung Kini Cukup dengan Dokumen Laporan Surveyor

Impor Bahan Baku Tepung Kini Cukup dengan Dokumen Laporan Surveyor

Whats New
BUAH Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

BUAH Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

Whats New
Kementerian ESDM Tetapkan Harga Biodiesel Naik Jadi Rp 12.453 Per Liter

Kementerian ESDM Tetapkan Harga Biodiesel Naik Jadi Rp 12.453 Per Liter

Whats New
Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup Sampai Hari Ini

Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup Sampai Hari Ini

Whats New
Turun, Inflasi April 2024 Capai 3 Persen

Turun, Inflasi April 2024 Capai 3 Persen

Whats New
Harga Tiket Kereta Api 'Go Show' Naik Mulai 1 Mei

Harga Tiket Kereta Api "Go Show" Naik Mulai 1 Mei

Whats New
SMGR Kantongi Laba Bersih Rp 471,8 Miliar pada Kuartal I-2024 di Tengah Kontraksi Permintaan Semen Domestik

SMGR Kantongi Laba Bersih Rp 471,8 Miliar pada Kuartal I-2024 di Tengah Kontraksi Permintaan Semen Domestik

Whats New
Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di Bank Mandiri hingga BRI

Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di Bank Mandiri hingga BRI

Whats New
Kasbon Digital Dinilai Bisa Jadi Solusi agar Karyawan Terhindar dari Pinjol

Kasbon Digital Dinilai Bisa Jadi Solusi agar Karyawan Terhindar dari Pinjol

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke