Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ini 3 Fitur Grab for Business 365 dan Kegunaannya

Grab for Business 365 merupakan platform yang dapat membantu bisnis di Indonesia dalam mengelola aktivitas transportasi dengan bantuan teknologi, pengelolaan menjadi efektif dan efisien.

"Kami tahu di Indonesia banyak sekali UMKM yang tumbuh, bersama dengan Microsoft kita bekerja sama ingin membantu mendorong bisnis di Indonesia lebih maju," ujar President of Grab Indonesia Ridzki Kramadibrata di Jakarta, Kamis (28/11/2019).

Ada tiga fitur yang disediakan dalam Grab for Business 365, pertama proses pengajuan dan persetujuan perjalanan bisnis. Melalui fitur ini karyawan dapat mengajukan proposal untuk perjalanan bisnis yang akan dilakukannya dan tim manajemen agar dapat mengecek sekaligus memberi persetujuan melalui sistem.

Kedua, visualisasi data yang dipersonalisasi untuk pendataan real-time. Melalui fitur ini perusahaan akan mendapat laporan dari perjalanan yang telah dilakukan oleh penggunaanya.

Ketiga, platform terkoneksi dengan Microsoft Team. Fitur ini terintegritasi agar komunikasi bisa menjadi lebih mudah dan efektif.

Di tempat yang sama, President Director Microsoft Indonesia, Haris Izmee, menyambut baik kerja sama ini.

"Sebenarnya dari tahun-tahun lalu kami sudah bekerja sama dan bulan lalu kami rebranding lagi dengan nama Grab for Business 365. Saya kira visi dan misi ami sama dengan Grab untuk itu kami lakukan kerja sama," jelasnya.

Melalui kerja sama ini Haris berharap dapat menciptakan sistem terpadu yang efektif untuk mendorong bisnis di Indonesia.

Sesuai dengan namanya Grab for Business 365, para pengguna dapat menikmati promo yaitu selama 6 bulan pengguna dapat menggunakan fitur secara gratis dengan ketentuan yang berlaku.

Sebelumnya, Grab mencatat ada Rp 48,9 triliun total kontribusi Grab terhadap perkembangan ekonomi di Indonesia. Rp 15,7 trliun pendapatan dari GrabBike, Rp 9,7 triliun GrabCar, Rp 20,8 triliun GrabFood dan Rp 2,7 trliun GrabKudo.

https://money.kompas.com/read/2019/11/28/181121726/ini-3-fitur-grab-for-business-365-dan-kegunaannya

Terkini Lainnya

IHSG Lanjutkan Kenaikan Tembus Level 7300, Rupiah Tersendat

IHSG Lanjutkan Kenaikan Tembus Level 7300, Rupiah Tersendat

Whats New
Pengusaha Korea Jajaki Kerja Sama Kota Cerdas di Indonesia

Pengusaha Korea Jajaki Kerja Sama Kota Cerdas di Indonesia

Whats New
Menko Airlangga Siapkan Pengadaan Susu untuk Program Makan Siang Gratis Prabowo

Menko Airlangga Siapkan Pengadaan Susu untuk Program Makan Siang Gratis Prabowo

Whats New
Enzy Storia Keluhkan Bea Masuk Tas, Stafsus Sri Mulyani: Kami Mohon Maaf

Enzy Storia Keluhkan Bea Masuk Tas, Stafsus Sri Mulyani: Kami Mohon Maaf

Whats New
Waskita Karya Optimistis Tingkatkan Pertumbuhan Jangka Panjang

Waskita Karya Optimistis Tingkatkan Pertumbuhan Jangka Panjang

Whats New
Apresiasi Karyawan Tingkatkan Keamanan dan Kenyamanan di Lingkungan Kerja

Apresiasi Karyawan Tingkatkan Keamanan dan Kenyamanan di Lingkungan Kerja

Whats New
Potensi Devisa Haji dan Umrah Capai Rp 200 Triliun, Menag Konsultasi dengan Sri Mulyani

Potensi Devisa Haji dan Umrah Capai Rp 200 Triliun, Menag Konsultasi dengan Sri Mulyani

Whats New
Kartu Prakerja Gelombang 68 Sudah Dibuka, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Kartu Prakerja Gelombang 68 Sudah Dibuka, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Whats New
MARK Tambah Jajaran Direksi dan Umumkan Pembagian Dividen

MARK Tambah Jajaran Direksi dan Umumkan Pembagian Dividen

Whats New
Miliki Risiko Kecelakaan Tinggi, Bagaimana Penerapan K3 di Lingkungan Smelter Nikel?

Miliki Risiko Kecelakaan Tinggi, Bagaimana Penerapan K3 di Lingkungan Smelter Nikel?

Whats New
Pemerintah Akan Revisi Aturan Penyaluran Bantuan Pangan

Pemerintah Akan Revisi Aturan Penyaluran Bantuan Pangan

Whats New
Kolaborasi Pentahelix Penting dalam Upaya Pengelolaan Sampah di Indonesia

Kolaborasi Pentahelix Penting dalam Upaya Pengelolaan Sampah di Indonesia

Whats New
Menteri Teten Ungkap Alasan Kewajiban Sertifikat Halal UMKM Ditunda

Menteri Teten Ungkap Alasan Kewajiban Sertifikat Halal UMKM Ditunda

Whats New
Viral Video Petani Menangis, Bulog Bantah Harga Jagung Anjlok

Viral Video Petani Menangis, Bulog Bantah Harga Jagung Anjlok

Whats New
9,9 Juta Gen Z Indonesia Tidak Bekerja dan Tidak Sekolah

9,9 Juta Gen Z Indonesia Tidak Bekerja dan Tidak Sekolah

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke