Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jadi Mitra Tokopedia, Apa Keuntungannya?

Tokopedia mengatakan survei internal tersebut dilakukan terhadap ribuan mitranya pada Oktober 2020.

Head of New Retail Tokopesia Doni Nathaniel Pranama mengatakan, para pelaku usaha mitra Tokopedia juga mengaku telah meraih keuntungan lebih dari 2 kali lipat.

"Selama 2 tahun ini kami telah membantu jutaan pegiat usaha tradisional yang melayani lebih dari 50 juta masyarakat di lebih dari 500 kota/kabupaten di Indonesia," ujarnya dalam siaran persnya, Selasa (8/12/2020).

Doni menyebut, melalui aplikasi mitra Tokopedia, para pelaku usaha tradisional bisa merasakan beragam kemudahan. Mulai dari fitur untuk membeli stok produk grosir dan berjualan produk digital dengan harga yang lebih terjangkau, hingga gratis ongkir dan layanan same-day delivery.

Selain itu, Doni juga mengatakan mitra Tokopedia menyediakan sederet pilihan pembayaran untuk memudahkan pembelian produk grosir.

“Kami memberikan kesempatan bagi para pegiat usaha tradisional, tidak terkecuali difabel, untuk dapat mengembangkan usahanya lewat pemanfaatan teknologi," ucapnya.

Salah satu pelaku usaha asal Bali, I Wayan Anom Wibawa (28) mengatakan, pendapatannya kembali pulih setelah bergabung menjadi mitra Tokopedia. Ia berjualan berbagai produk digital, seperti pulsa, paket data hingga token listrik.

Lewat usaha yang dimilikinya, Anom ingin membuktikan bahwa difabel netra dan daksa juga bisa menciptakan peluang dan meraih keuntungan tambahan untuk membantu kebutuhan keluarga.

Di sisi lain, Anom juga merasa bahwa kanal digital seperti Mitra Tokopedia sangat membantu usahanya terlebih di tengah kondisi pandemi seperti ini.

“Karena berkurangnya kunjungan wisatawan ke Bali di awal pandemi, omzet saya turun hingga 50 persen. Kini, sejak bergabung dengan mitra Tokopedia, pendapatan saya perlahan-lahan mulai kembali pulih dan omzet saya naik," kata dia.

https://money.kompas.com/read/2020/12/08/143600026/jadi-mitra-tokopedia-apa-keuntungannya

Terkini Lainnya

KKP Kembangkan Jejaring Perbenihan Nasional Ikan Nila

KKP Kembangkan Jejaring Perbenihan Nasional Ikan Nila

Whats New
Kemenhub Evaluasi Pola Pengasuhan di STIP Jakarta

Kemenhub Evaluasi Pola Pengasuhan di STIP Jakarta

Whats New
Konsumsi Rumah Tangga Kembali Jadi Penopang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia pada Kuartal I-2024

Konsumsi Rumah Tangga Kembali Jadi Penopang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia pada Kuartal I-2024

Whats New
Frekuensi Perjalanan LRT Jabodebek Ditambah, Waktu Tunggu Lebih Cepat

Frekuensi Perjalanan LRT Jabodebek Ditambah, Waktu Tunggu Lebih Cepat

Whats New
Kepala Bappenas Sebut Pembangunan IKN Capai 80,82 Persen

Kepala Bappenas Sebut Pembangunan IKN Capai 80,82 Persen

Whats New
Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Spend Smart
Pabrik Sepatu Bata di Purwakarta Tutup, Bagaimana Prospek Sahamnya?

Pabrik Sepatu Bata di Purwakarta Tutup, Bagaimana Prospek Sahamnya?

Earn Smart
Ada Regulasi Ketransmigrasian Baru, Kemendes Sebut Sebagai Modal Pengembangan Transmigrasi Modern

Ada Regulasi Ketransmigrasian Baru, Kemendes Sebut Sebagai Modal Pengembangan Transmigrasi Modern

Whats New
Bagaimana Rekomendasi IHSG Pekan Ini? Simak Aneka Sentimen yang Memengaruhinya

Bagaimana Rekomendasi IHSG Pekan Ini? Simak Aneka Sentimen yang Memengaruhinya

Whats New
Kepala Bappenas: Selama 10 Tahun Terakhir, Pertumbuhan Ekonomi Stabil di Angka 5 Persen

Kepala Bappenas: Selama 10 Tahun Terakhir, Pertumbuhan Ekonomi Stabil di Angka 5 Persen

Whats New
Bank BJB Syariah Resmi Tergabung dalam Jaringan ”Link”

Bank BJB Syariah Resmi Tergabung dalam Jaringan ”Link”

Whats New
Soal Pabrik Sepatu Bata Tutup, Asosiasi: Pesanan Turun karena Lebaran

Soal Pabrik Sepatu Bata Tutup, Asosiasi: Pesanan Turun karena Lebaran

Whats New
Pabrik Sepatu Bata Tutup, Kemenaker: Semua Hak Karyawan Harus Diberikan

Pabrik Sepatu Bata Tutup, Kemenaker: Semua Hak Karyawan Harus Diberikan

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 5,11 Persen pada Kuartal I-2024

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 5,11 Persen pada Kuartal I-2024

Whats New
Hari Terakhir, Ini Cara Daftar Prakerja Gelombang 67

Hari Terakhir, Ini Cara Daftar Prakerja Gelombang 67

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke