Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lowongan Kerja Anak BUMN PT KAI, Simak Posisi dan Persyaratannya

PT Reska Multi Usaha buka banyak lowongan kerja untuk mengisi posisi sebagai IT PHP Programmer, IT Java Programmer, Cook, dan Staff Litigation dan Compliance.

PT Reska Multi Usaha merupakan salah satu anak perusahaan PT Kereta Api Indonesia (Persero) yang berdiri sejak tahun 2003.

Perusahaan ini mempunyai tujuan melaksanakan dan menunjang kebijakan dan program PT Kereta Api Indonesia (Persero) selaku perusahaan induk khususnya usaha restoran kereta api serta usaha lainnya.

Mengutip dari situs resminya, Minggu (13/2/2022), berikut adalah persyaratan dan cara mendaftarnya.

Posisi dan Persyaratan

1. IT PHP Programmer

Penempatan: Jakarta

Kualifikasi:
- Pria atau wanita
- Pendidikan minimum D1 Teknik Informatika/Sistem Informasi
- Minimum 3 tahun pengalaman menggunakan framework laravel dan codeigniter
- Memahami collaborative tool seperti Git
- Memahami database Postgresql
- Mengerti konsep MVC dan OOP dengan baik
- Memahami Rest API json atau Web Services
- Menguasai konsep Containerization atau Docker

2. IT Java Programmer

Penempatan: Jakarta

Kualifikasi:
- Pria atau wanita
- Pendidikan minimum D3 Teknik Informatika/Sistem Informasi
- Minimum 3 tahun pengalaman menggunakan java web based
- Menguasai IDE Netbeans
- Menguasai framework java spring boot
- Menguasai Hibernate dan JPA (Java persistence API)
- Memahami database Postgresql
- Memahami collaborative tool seperti Git
- Mengerti konsep MVC dan OOP dengan baik
- Memahami Rest API json atau Web Services
- Menguasai konsep Containerization atau Docker

3. Cook

Penempatan: Jakarta

Kualifikasi:
- Usia minimal 22 tahun dan maksimal 35 tahun
- Disiplin, jujur dan bertanggung jawab Sehat jasmani dan rohani
- Pendidikan minimal SMA atau sederajat
- Memiliki sertifikat keahlian di bidang Tata Boga
- Memiliki pengalaman di bidang cook/cook helper minimal 1 tahun
- Bersedia bekerja secara shift
- Memiliki keahlian memasak berbagai menu
- Memahami prinsip hygiene sanitasi makanan dan minuman
- Mampu melakukan teknik pemilihan bahan makanan dengan benar
- Memahami pengolahan dan penyimpanan makanan jadi dengan benar
- Memiliki kreativitas tinggi untuk menciptakan menu maupun tampilan menu
- Mampu bekerja dalam tim
- Domisili diutamakan DKI Jakarta dan sekitarnya.

4. Staff Litigation dan Compliance

Penempatan: Jakarta

Kualifikasi:
- Pendidikan minimal S1 Hukum (Hukum Bisnis dan Hukum Pidana)
- Usia maksimal 26 tahun Mampu bekerja mandiri atau dalam tim
- Mampu bekerja di bawah tekanan dan memiliki jiwa loyalitas tinggi
- Diutamakan memiliki pengalaman dalam hal pengurusan perizinan melalui OSS Berbasis Risiko
- Mempunyai kemampuan personal dan manajerial
- Mempunyai kemampuan komunikasi dan negosiasi
- Menguasai Microsoft Office (word, excel, powerpoint)
- Memahami alur proses pelaksanaan perizinan, legal drafting dan pembuatan legal opinion
- Mampu berbahasa Inggris pasif dan memahami teknik beracara
- Memiliki lisensi Peradi (nilai tambah)

Dokumen yang dibutuhkan

- Hasil cetak sertifikat vaksin (minimal dosis kedua)
- Fotokopi KTP
- Fotokopi kartu keluarga terbaru
- Asli surat keterangan sehat yang diterbitkan oleh klinik/rumah sakit yang mencantumkan keterangan tinggi dan berat badan
- Asli surat lamaran kerja yang sudah ditandatangani
- Asli daftar riwayat hidup/Curriculum Vitae (CV)
- Fotokopi SKCK yang masih berlaku dan sudah dilegalisir
- Foto berwarna ukuran 4 x 6 sebanyak 2 lembar background warna merah
- Sertifikat pelatihan/seminar yang mendukung bisa dilampirkan
- Fotokopi ijazah terakhir
- Fotokopi kartu BPJS Kesehatan
- Rapid tes antigen 1 hari sebelum pemanggilan wawancara

Alur rekrutmen

Bagi kamu yang merasa memenuhi syarat dan kualifikasi yang dibutuhkan serta berminat melamar di PT RMU, registrasi bisa dilakukan melalui laman resmi PT Reska Multi Usaha di laman https://karir.reska.id/index.php/karir.

Berikut alur rekrutmennya:
1. Registrasi berupa pengisian nama, NIK KTP, email dan nomor HP.
2. Buka pesan yang dikirim via email, klik link untuk pengisian data diri, penempatan, dan posisi yang diminati
3. Pelamar yang memenuhi kualifikasi akan menerima email atau WhatsApp atau SMS yang berisi undangan seleksi (lokasi, waktu, dan berkas yang wajib dibawa pada saat seleksi)
4. Cantumkan nomor HP dan nomor WhatsApp

Adapun lowongan ini dibuka hingga tanggal 15 Februari 2022.

https://money.kompas.com/read/2022/02/13/111300026/lowongan-kerja-anak-bumn-pt-kai-simak-posisi-dan-persyaratannya

Terkini Lainnya

Harga Beras Alami Deflasi Setelah 8 Bulan Berturut-turut Inflasi

Harga Beras Alami Deflasi Setelah 8 Bulan Berturut-turut Inflasi

Whats New
17 Bandara Internasional yang Dicabut Statusnya Hanya Layani 169 Kunjungan Turis Asing Setahun

17 Bandara Internasional yang Dicabut Statusnya Hanya Layani 169 Kunjungan Turis Asing Setahun

Whats New
Berikan Pelatihan Keuangan untuk UMKM Lokal, PT GNI Bantu Perkuat Ekonomi di Morowali Utara

Berikan Pelatihan Keuangan untuk UMKM Lokal, PT GNI Bantu Perkuat Ekonomi di Morowali Utara

Rilis
Harga Saham Bank Mandiri Terkoreksi, Waktunya 'Serok'?

Harga Saham Bank Mandiri Terkoreksi, Waktunya "Serok"?

Earn Smart
Tutuka Ariadji Lepas Jabatan Dirjen Migas, Siapa Penggantinya?

Tutuka Ariadji Lepas Jabatan Dirjen Migas, Siapa Penggantinya?

Whats New
Panen Jagung bersama Mentan di Sumbawa, Jokowi Tekankan Pentingnya Keseimbangan Harga

Panen Jagung bersama Mentan di Sumbawa, Jokowi Tekankan Pentingnya Keseimbangan Harga

Whats New
Suku Bunga Acuan BI Naik, Peritel Khawatir Bunga Pinjaman Bank Naik

Suku Bunga Acuan BI Naik, Peritel Khawatir Bunga Pinjaman Bank Naik

Whats New
Laba Bank-bank Kuartal I 2024 Tumbuh Mini, Ekonom Beberkan Penyebabnya

Laba Bank-bank Kuartal I 2024 Tumbuh Mini, Ekonom Beberkan Penyebabnya

Whats New
Bank Sentral AS Sebut Kenaikan Suku Bunga Tak Dalam Waktu Dekat

Bank Sentral AS Sebut Kenaikan Suku Bunga Tak Dalam Waktu Dekat

Whats New
Panduan Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BRI Bermodal BRImo

Panduan Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BRI Bermodal BRImo

Spend Smart
PMI Manufaktur April 2024 Turun Jadi 52,9 Poin, Menperin: Ada Libur 10 Hari...

PMI Manufaktur April 2024 Turun Jadi 52,9 Poin, Menperin: Ada Libur 10 Hari...

Whats New
Siapa Hendry Lie, Pendiri Sriwijaya Air yang Jadi Tersangka Korupsi Timah Rp 271 Triliun?

Siapa Hendry Lie, Pendiri Sriwijaya Air yang Jadi Tersangka Korupsi Timah Rp 271 Triliun?

Whats New
Inflasi Lebaran 2024 Terendah dalam 3 Tahun, Ini Penyebabnya

Inflasi Lebaran 2024 Terendah dalam 3 Tahun, Ini Penyebabnya

Whats New
Transformasi Digital, BRI Raih Dua 'Award' dalam BSEM MRI 2024

Transformasi Digital, BRI Raih Dua "Award" dalam BSEM MRI 2024

Whats New
Emiten Buah Segar BUAH Targetkan Pendapatan Rp 2 Triliun Tahun Ini

Emiten Buah Segar BUAH Targetkan Pendapatan Rp 2 Triliun Tahun Ini

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke