Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

KAI Tambah 34 Perjalanan Kereta Selama Nataru, Tiket Sudah Bisa Dibeli

Dilansir dari informasi resmi, pembelian tiket kereta tambahan Nataru ini bisa dilakukan melalui aplikasi Access by KAI, laman resmi kai.id, dan semua channel penjualan tiket resmi lainnya.

VP Public Relations PT KAI Joni Martinus mengatakan, tersedia sebanyak 311.856 tempat duduk dari seluruh kereta tambahan yang dioperasikan ke berbagai rute.

“KAI menambah beberapa perjalanan di berbagai rute dan kelas untuk mengakomodir tingginya minat masyarakat menggunakan kereta api pada momen Nataru,” ujar Joni dalam keterangan tertulis yang dikutip Kompas.com, Kamis (30/11/2023).

Lantas, apa saja daftar kereta api tambahan periode Nataru 2023/2024?

Daftar kereta tambahan Nataru 2023/2024

Menurut informasi resmi, daftar kereta api jarak jauh tambahan dan rutenya sebagai berikut:

- Keberangkatan tanggal 24-26 Desember 2023, 31 Desember 2023, 1 Januari 2024, dan 7 Januari 2024

  • KA Argo Cheribon rute Gambir-Cirebon (pulang pergi)
  • KA Argo Parahyangan Tambahan rute Gambir-Bandung (pulang pergi).

Untuk diketahui, pembelian tiket kereta di loket stasiun, hanya melayani penjualan tiket go show mulai 3 jam sebelum jadwal keberangkatan kereta api.

Demikian ulasan mengenai kereta api tambahan Nataru 2023/2024. Informasi lebih lanjut terkait kereta api tambahan dan penjualan tiket periode Nataru, masyarakat dapat menghubungi customer service di stasiun, contact center KAI 121, WhatsApp 08111-2111-121, email cs@kai.id, maupun media sosial resmi KAI121.

https://money.kompas.com/read/2023/11/30/102258026/kai-tambah-34-perjalanan-kereta-selama-nataru-tiket-sudah-bisa-dibeli

Terkini Lainnya

Cara Bayar Shopee lewat ATM BRI dan BRImo dengan Mudah

Cara Bayar Shopee lewat ATM BRI dan BRImo dengan Mudah

Spend Smart
Apa yang Dimaksud dengan Inflasi dan Deflasi?

Apa yang Dimaksud dengan Inflasi dan Deflasi?

Earn Smart
Gampang Cara Cek Mutasi Rekening lewat myBCA

Gampang Cara Cek Mutasi Rekening lewat myBCA

Spend Smart
Penurunan Yield Obligasi Tenor 10 Tahun Indonesia Berpotensi Tertahan

Penurunan Yield Obligasi Tenor 10 Tahun Indonesia Berpotensi Tertahan

Whats New
Gaji ke-13 untuk Pensiunan Cair Mulai 3 Juni 2024

Gaji ke-13 untuk Pensiunan Cair Mulai 3 Juni 2024

Whats New
Masuk ke Beberapa Indeks Saham Syariah, Elnusa Terus Tingkatkan Transparansi Kinerja

Masuk ke Beberapa Indeks Saham Syariah, Elnusa Terus Tingkatkan Transparansi Kinerja

Whats New
Pesawat Haji Boeing 747-400 Di-'grounded' Pasca-insiden Terbakar, Garuda Siapkan 2 Armada Pengganti

Pesawat Haji Boeing 747-400 Di-"grounded" Pasca-insiden Terbakar, Garuda Siapkan 2 Armada Pengganti

Whats New
ASDP Terus Tingkatkan Peran Perempuan pada Posisi Tertinggi Manajemen

ASDP Terus Tingkatkan Peran Perempuan pada Posisi Tertinggi Manajemen

Whats New
Jaga Loyalitas Pelanggan, Pemilik Bisnis Online Bisa Pakai Strategi IYU

Jaga Loyalitas Pelanggan, Pemilik Bisnis Online Bisa Pakai Strategi IYU

Whats New
Bulog Targetkan Serap Beras Petani 600.000 Ton hingga Akhir Mei 2024

Bulog Targetkan Serap Beras Petani 600.000 Ton hingga Akhir Mei 2024

Whats New
ShariaCoin Edukasi Keuangan Keluarga dengan Tabungan Emas Syariah

ShariaCoin Edukasi Keuangan Keluarga dengan Tabungan Emas Syariah

Whats New
Insiden Kebakaran Mesin Pesawat Haji Garuda, KNKT Temukan Ada Kebocoran Bahan Bakar

Insiden Kebakaran Mesin Pesawat Haji Garuda, KNKT Temukan Ada Kebocoran Bahan Bakar

Whats New
Kemenperin Pertanyakan Isi 26.000 Kontainer yang Tertahan di Pelabuhan Tanjung Priok dan Tanjung Perak

Kemenperin Pertanyakan Isi 26.000 Kontainer yang Tertahan di Pelabuhan Tanjung Priok dan Tanjung Perak

Whats New
Tingkatkan Akses Air Bersih, Holding BUMN Danareksa Bangun SPAM di Bandung

Tingkatkan Akses Air Bersih, Holding BUMN Danareksa Bangun SPAM di Bandung

Whats New
BEI: 38 Perusahaan Antre IPO, 8 di Antaranya Punya Aset di Atas Rp 250 Miliar

BEI: 38 Perusahaan Antre IPO, 8 di Antaranya Punya Aset di Atas Rp 250 Miliar

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke