Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Gibran: Gus Muhaimin Ini Lucu, Tanya Masalah Lingkungan tapi Pakai Botol Plastik

JAKARTA, KOMPAS.com - Calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka menyindir cawapres nomor urut 1 Muhaimin Iskandar yang menggunakan botol minum plastik dalam debat keempat Pilpres, Minggu (21/1/2024).

Gibran mempertanyakan komitmen Muhaimin mengatasi masalah lingkungan karena masih menggunakan botol minuman plastik.

"Gus Muhaimin ini lucu ya, menanyakan masalah lingkungan hidup, tapi kok pakai botol-botol plastik itu," kata dia dalam acara debat di Senayan JCC, Jakarta, Minggu (21/1/2024).

Gibran mengatakan, dirinya bersama pasangan calon presiden nomor urut 3, Ganjar Pranowo dan Mahfud MD, menggunakan botol minuman kaca.

"Itu komitmennya botol plastik semua itu," ujar Gibran.

Pernyataan itu disampaikan Gibran setelah ditanya Muhaimin terkait strategi yang disiapkan oleh pasangan capres-cawapres nomor urut 2 untuk membangun bioregional di masing-masing daerah.

"Bagaimana strategi anda melaksanakan pembangunan berbasis bioregional itu agar keadilan iklim terjaga, keadilan sosial terwujud, keadilan ekologi terlaksana dengan baik?" tanya Muhaimin.

Usai menanyakan hal itu, Muhaimin malah mendapatkan sindiran soal botol plastik dari Gibran.

https://money.kompas.com/read/2024/01/21/211834026/gibran-gus-muhaimin-ini-lucu-tanya-masalah-lingkungan-tapi-pakai-botol-plastik

Terkini Lainnya

Calon Investor Asal India dan Arab Saudi Batal Investasi di Bandara Kertajati

Calon Investor Asal India dan Arab Saudi Batal Investasi di Bandara Kertajati

Whats New
Daftar Baru 100 'Fintech Lending' Legal yang Diawasi OJK

Daftar Baru 100 "Fintech Lending" Legal yang Diawasi OJK

Whats New
Pemerintah Resmikan Pabrik Penggilingan Padi Pertama Milik Petani

Pemerintah Resmikan Pabrik Penggilingan Padi Pertama Milik Petani

Whats New
Bapanas Pelajari Usulan Jokowi soal Akuisisi Sumber Beras di Kamboja

Bapanas Pelajari Usulan Jokowi soal Akuisisi Sumber Beras di Kamboja

Whats New
Jumlah Investor Aset Kripto di Indonesia Tembus 20,16 Juta Orang Per April 2024

Jumlah Investor Aset Kripto di Indonesia Tembus 20,16 Juta Orang Per April 2024

Whats New
BTN Perkuat Langkah Penerapan ESG

BTN Perkuat Langkah Penerapan ESG

Whats New
Wahana Inti Selaras Terbitkan Obligasi Rp 2 Triliun, Tawarkan Kupon hingga 9 Persen

Wahana Inti Selaras Terbitkan Obligasi Rp 2 Triliun, Tawarkan Kupon hingga 9 Persen

Whats New
Bahlil: Starlink Investasi Rp 30 Miliar dan Punya 3 Karyawan Terdaftar

Bahlil: Starlink Investasi Rp 30 Miliar dan Punya 3 Karyawan Terdaftar

Whats New
AHY Jajaki Pinjaman Lunak dari Bank Dunia Rp 10,3 Triliun

AHY Jajaki Pinjaman Lunak dari Bank Dunia Rp 10,3 Triliun

Whats New
Prudential Dorong Peningkatan Literasi Keuangan Perempuan Indonesia

Prudential Dorong Peningkatan Literasi Keuangan Perempuan Indonesia

Whats New
Soal Iuran Tapera, YLKI: Kenapa Masyarakat Ikut Menanggung Subsidi?

Soal Iuran Tapera, YLKI: Kenapa Masyarakat Ikut Menanggung Subsidi?

Whats New
Satgas Pasti Blokir 824 Entitas Keuangan Ilegal hingga Mei 2024

Satgas Pasti Blokir 824 Entitas Keuangan Ilegal hingga Mei 2024

Whats New
Dorong Daerah Berani Tarik Utang, Sri Mulyani: Tapi Tetap Hati-hati..

Dorong Daerah Berani Tarik Utang, Sri Mulyani: Tapi Tetap Hati-hati..

Whats New
AHY Minta Tambahan Anggaran Rp 7,5 Triliun saat Rapat di DPR

AHY Minta Tambahan Anggaran Rp 7,5 Triliun saat Rapat di DPR

Whats New
Pengeluaran Masyarakat untuk Bayar Cicilan Utang Meningkat gara-gara Belanja Kebutuhan Lebaran

Pengeluaran Masyarakat untuk Bayar Cicilan Utang Meningkat gara-gara Belanja Kebutuhan Lebaran

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke