Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Suku Bunga BI Terus Dipangkas, Kok Bunga Kredit Dkk Susah Turun?

Kompas.com - 24/10/2019, 17:41 WIB
Mutia Fauzia,
Yoga Sukmana

Tim Redaksi

 

Sebagai informasi, BI mencatatkan, rata-rata tertimbang suku bunga deposito tercatat 6,57 persen pada September 2019. Adapun suku bunga kredit terutama pada kredit investasi dan kredit modal kerja masing-masing tercatat sebesar 10,11 persen dan 10,33 persen.

Perry mengharapkan dengan berbagai kebijakan baik penurunan suku bunga dan pelonggaran kebijakan makroprudensial seperti uang muka pembelian rumah dan kendaraan bermotor serta Giro Wajib Minimum (GWM) rata-rata bisa membuat bank-bank segera menurunkan bunga deposito dan kreditnya.

"Suku bunga kredit biasanya lebih lama dari deposito. Tapi kecenderungan ke depan dan harapannya perbankan untuk menurunkan lebih lanjut untuk suku bunga deposito terutama kredit agar pembiayaan kredit meningkat," ujar dia.

Baca juga: Usai Keputusan BI, Pemerintah Ingin Bunga Kredit Bank Turun

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com