Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Amartha Salurkan Modal untuk Sejuta Pengusaha Perempuan

Kompas.com - 10/03/2022, 17:45 WIB
Agustinus Rangga Respati,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

 

Dampak kesejahteraan

Chief Risk & Sustainability Officer Amartha Aria Widyanto menambahkan, Amartha tidak hanya menyalurkan modal usaha saja ke para mitra, tetapi juga memberikan pendampingan untuk memastikan usaha mereka berkembang.

Berdasarkan riset yang ia lakukan, dampak kesejahteraan tidak hanya dirasakan oleh mitra saja, tetapi juga oleh keluarga dan komunitas di sekitarnya.

Ia klaim, sebanyak 30 persen mitra Amartha mampu menciptakan lapangan kerja informal di desa. Dampaknya ia rasa berlipat ganda karena turut menyejahterakan masyarakat di sekitarnya.

Sebagai informasi, Amartha bekerja sama dengan Bank Mandiri, BRI, Permata Bank, Bank Ganesha, Mandiri Tunas Finance, Mandiri Taspen, Indosurya, dan perbankan dari BPD dan BPR dalam menyalurkan permodalan untuk UMKM.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com