Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perluas Layanan "Bank as a Service", BCA Digital Gaet Kampus ITHB

Kompas.com - 16/01/2023, 20:15 WIB
Isna Rifka Sri Rahayu,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

 

Targetkan 75 Persen Mahasiswa ITHB Gunakan blu by BCA Digital

Direktur Operasi dan Sumber Daya ITHB Anggoro Prasetyo Utomo mengatakan, saat ini semua mahasiswa ITHB menggunakan aplikasi MyITHB untuk melakukan kegiatan akademik.

Sehingga dengan adanya layanan blu di aplikasi ini maka akan banyak mahasiswa yang memanfaatkan layanan blu untuk mengelola keuangan mereka.

"Oleh karena itu, kami sangat optimis untuk menargetkan 75 persen dari mahasiswa ITHB untuk bisa menggunakan fitur blu dalam aplikasi MyITHB," ucap Anggoro.

Sebagai informasi, kolaborasi BCA Digital dengan ITHB merupakan langkah strategis blu untuk menghadirkan layanan digital dalam melebarkan sayap layanan BaaS pada aplikasi MyITHB.

Integrasi BaaS menyediakan layanan perbankan yang seamless langsung dari aplikasi digital akademik terintegrasi MyITHB dengan tujuan memberikan kemudahan bagi mahasiswa dalam melakukan transaksi pembayaran biaya akademik perkuliahan juga berbagai aktivitas perbankan untuk membantu mencapai financial freedom para mahasiswa ITHB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com