Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

UMKM di Serang Diberdayakan lewat Program SETC

Kompas.com - 07/09/2023, 10:27 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Editor

Pemerintah, katanya, selalu berupaya memfasilitasi, tetapi aktor utama adalah masyarakat dan pelaku UMKM itu sendiri. Untuk itu, Sandiaga memuji kehadiran SETC untuk mendukung dan mendampingi pelaku UMKM di Kota Serang.

"Saya pernah ke SETC di Pasuruan, lokasinya luas sekali dan kami sedang menjajaki kerja sama dengan HM Sampoerna," katanya saat memberikan sambutan pada kegiatan "Menuju Kota Serang Kreatif," yang digelar secara hybrid, Kamis (24/8/2023) lalu.

Baca juga: Penting, Program dan Kerja Sama Penguatan UMKM agar Jadi Pemain Global

Sandiaga melanjutkan dirinya selalu mendorong semangat 3G yakni gerak cepat, gerak maju bersama dan gas poll atau berani menggarap semua potensi yang ada.

"Indonesia bisa menjadi pusat kreatif dunia, dari Serang untuk dunia," katanya.

Sejak dimulai pada 2007, program SETC telah memberikan pelatihan kewirausahaan kepada lebih dari 67.000 peserta di Indonesia, baik secara daring maupun luring.

Program UUI untuk Transformasi Digital merupakan salah satu dari berbagai pelatihan dan pendampingan UMKM yang telah dilaksanakan sebagai bagian dari kegiatan SETC selama 16 tahun terakhir bagi UMKM di berbagai wilayah di Indonesia.

Baca juga: Sebut Ancam UMKM, Anggota DPR: TikTok Sangat Berbahaya...

Kabupaten Lebak sebelumnya telah didaulat Sandiaga sebagai kabupaten ekonomi kreatif pertama di Banten. Diharapkan kabupaten lain di wilayah Banten dapat menyusul capaian Kabupaten Lebak.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

KAI Operasikan 18 Kereta Api Tambahan Periode Juni 2024, Ini Daftarnya

KAI Operasikan 18 Kereta Api Tambahan Periode Juni 2024, Ini Daftarnya

Whats New
Rincian Harga Emas Antam Hari Ini Minggu 2 Juni 2024

Rincian Harga Emas Antam Hari Ini Minggu 2 Juni 2024

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Minggu 2 Juni 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Bawang Merah

Harga Bahan Pokok Minggu 2 Juni 2024, Semua Bahan Pokok Naik, Kecuali Bawang Merah

Whats New
Kimia Farma Bukukan Penjualan Rp 9,96 Triliun pada 2023

Kimia Farma Bukukan Penjualan Rp 9,96 Triliun pada 2023

Whats New
Bank Mandiri Bidik Jumlah Nasabah Kartu Kredit Tumbuh 25 Persen Tahun Ini

Bank Mandiri Bidik Jumlah Nasabah Kartu Kredit Tumbuh 25 Persen Tahun Ini

Whats New
Antam Pastikan Logam Mulia yang Diproduksi Kantongi Sertifikat Resmi dan Terjamin Kemurniannya

Antam Pastikan Logam Mulia yang Diproduksi Kantongi Sertifikat Resmi dan Terjamin Kemurniannya

Whats New
KB Bank Catat Pertumbuhan Kredit 11,43 Persen pada Kuartal I 2024

KB Bank Catat Pertumbuhan Kredit 11,43 Persen pada Kuartal I 2024

Whats New
Catat, 6 Hal yang Harus Dilakukan Sebelum Wawancara Kerja

Catat, 6 Hal yang Harus Dilakukan Sebelum Wawancara Kerja

Work Smart
Kapan Sebaiknya Meminta Kenaikan Gaji?

Kapan Sebaiknya Meminta Kenaikan Gaji?

Work Smart
Cara Setor Tunai di ATM BRI Pakai Kartu Debit dan Aplikasi

Cara Setor Tunai di ATM BRI Pakai Kartu Debit dan Aplikasi

Spend Smart
[POPULER MONEY] Tarif Listrik Per kWh Juni 2024 | Daftar Harga BBM di SPBU Pertamina

[POPULER MONEY] Tarif Listrik Per kWh Juni 2024 | Daftar Harga BBM di SPBU Pertamina

Whats New
Kemenhub dan US Coast Guard Bahas Latihan Bersama dan Kerja Sama Teknologi

Kemenhub dan US Coast Guard Bahas Latihan Bersama dan Kerja Sama Teknologi

Whats New
Emiten Distributor Farmasi SPDC Catat Penjualan Rp 3,36 Triliun pada 2023

Emiten Distributor Farmasi SPDC Catat Penjualan Rp 3,36 Triliun pada 2023

Whats New
Asosiasi Sebut Perlu Perhatikan 3 Faktor Ini dalam Dugaan Monopoli Jasa Kurir

Asosiasi Sebut Perlu Perhatikan 3 Faktor Ini dalam Dugaan Monopoli Jasa Kurir

Whats New
KAI Logistik Targetkan Penanganan Pengiriman Batu Bara 28 Juta Ton

KAI Logistik Targetkan Penanganan Pengiriman Batu Bara 28 Juta Ton

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com